Topik Terkait: Hukum Merayakan Maulid Nabi (halaman 5)
Hikmah
Rabu, 03 November 2021 - 20:55 WIB
Nabi Ayyub alaihissalam merupakan salah satu Nabi yang memiliki kesabaran luar biasa atas cobaan yang menimpanya. Berikut kisahnya diabadikan dalam Al-Quran.
Hikmah
Rabu, 13 September 2023 - 22:45 WIB
Nabi Sulaiman seorang Rasul yang dikaruniai Allah dengan banyak nikmat, termasuk kerajaan yang tidak dimiliki siapa pun di muka bumi. Berikut 3 sifat keteladanan Nabi Sulaiman.
Dunia Islam
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:23 WIB
Marga keturunan Nabi Muhammad SAW di India tersebar di berbagai wilayah. Laman Defence menyebut lebih dari 15 juta orang mengklaim sebagai keturunan dari suku Nabi di Asia Selatan.
Dunia Islam
Rabu, 18 Mei 2022 - 22:58 WIB
Silsilah Nabi Muhammad sampai ke Nabi Adam diabadikan agar tidak ada yang menyoal diri beliau sebagai Nabi terakhir yang diutus Allah. Berikut silsilahnya.
Hikmah
Senin, 29 Agustus 2022 - 07:05 WIB
Cerita tentang Nabi Adam alaihissalam selalu menarik untuk diulas. Kisahnya sarat hikmah dan penciptaannya termasuk salah satu tanda kebesaran Allah Azza wa Jalla.
Tausyiah
Rabu, 04 September 2024 - 10:04 WIB
Besok, Kamis 5 September 2024, umat Islam akan memasuki bulan Rabiul Awal 1446 Hijriah. Marhaban Ya Syahru Rabiul Awal, selamat datang bulan Rabiul Awal atau bulan Maulid Nabi SAW.
Tausyiah
Selasa, 23 November 2021 - 13:01 WIB
Doa Nabi Musa as agar segala urusan diberi kelancaran termaktub dalam Al-Quran surah Thaha ayat 25-28. Kala itu, Nabi Musa bertemu dengan nur Allah SWT di Bukit Tursina.
Hikmah
Selasa, 22 September 2020 - 21:17 WIB
Dari ratusan ribu jumlah sahabat Nabi, ada 10 sahabat yang dijamin masuk surga lewat lisan Nabi Muhammad. Siapa saja mereka? Berikut sabda Nabi yang diriwayatkan Imam At-Tirmidzi.
Tausyiah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 10:10 WIB
Nabi Muhammad adalah manusia yang tidak seperti manusia. Beliau berbeda dengan manusia biasa sebab keistimewaan yang tak seorang manusia pun menyerupainya.
Hikmah
Jum'at, 14 Februari 2025 - 10:21 WIB
Selawat menjadi salah satu amalan sunnah yang bisa dikerjakan di malam Nisfu Syaban. Banyak sekali keutamaan selawat, termasuk menjadi pintu terkabulnya doa.
Hikmah
Rabu, 01 Mei 2024 - 08:23 WIB
Mendengar nama Nabi Daniel, sebagian orang mungkin masih merasa asing. Namanya sendiri memang jarang dibahas dan tidak masuk dalam daftar 25 nama Nabi yang wajib diketahui umat Islam.
Tausiyah
Kamis, 19 Desember 2019 - 17:48 WIB
Pengasuh Lembaga Pengembangan Dakwah Al-Bahjah Cirebon, Buya Yahya Zainul Maarif menyampaikan kisah Iblis dan Ikrimah saat Maulid Nabi di Al-Bahjah Buyut.
Hikmah
Sabtu, 14 Desember 2019 - 05:15 WIB
Dalam kajian rutin di Srengseng Jakarta Barat, Ulama asal Mesir Syeikh Ahmad Al-Mishri mengulas kisah Nabi Ibrahim yang menakjubkan. Nasab Beliau bersambung kepada Nabi Nuh.
Tausyiah
Rabu, 18 Desember 2024 - 11:45 WIB
Hukum mewarnai rambut dalam Islam adalah boleh bahkan dianjurkan. Hal ini berbeda dengan orang-orang Yahudi dan Nasrani yang tidak memperkenankan menyemir rambut dan merombaknya.
Hikmah
Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:20 WIB
Pada salah satu perjalanannya, ia sampai di Makkah dan mendapatkan bahwa putranya tidak ada di rumah. Waktu itu, Ismail telah tumbuh menjadi lelaki dewasa dan telah kawin.
Dunia Islam
Jum'at, 23 Desember 2022 - 13:21 WIB
Ada 12 nabi yang diutus untuk kaum Bani Israil. Mereka diutus Allah Subhanahu wa taala dengan tujuan berdakwah dan menyeru manusia kembali ke jalan yang lurus.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 07:29 WIB
Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan kami (sasaran) fitnah bagi orang-orang kafir. Dan ampunilah kami, ya Tuhan kami. Sesungguhnya Engkau yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.
Hikmah
Senin, 30 Oktober 2023 - 22:29 WIB
Dzurriyah Nabi Muhammad SAW adalah mereka yang memiliki nasab tersambung kepada Rasulullah SAW melalui Sayyidah Fathimah Az-Zahra radhiyallahu anha.
Tausyiah
Rabu, 22 Juni 2022 - 19:23 WIB
Tatkala Adam melakukan kesalahan, dia berkata, Wahai Tuhanku, aku memohon ampunan-Mu demi Muhammad. Maka Allah berfirman, Wahai Adam bagaimana engkau mengenal Muhammad sedang Aku belum menciptakannya?
Hikmah
Senin, 27 Desember 2021 - 05:15 WIB
Selain Nabi Isa AS ada nabi lain yang bisa menghidupkan orang yang telah mati. Dia adalah Nabi Yehezkiel atau dalam pelafalan bahasa Arab disebut Hizqil.