Topik Terkait: Humor Sufi (halaman 5)
Hikmah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 16:04 WIB
Si Anjing tetap mengeluh. Sang Bijaksana berbicara kepada Anjing, dari pada menunggu ganti rugi akhirat, baiklah saya berikan ganti rugi bagi rasa sakitmu.
Tausyiah
Senin, 31 Juli 2023 - 05:15 WIB
Para ulama besar sama sekali tidak menentang tasawuf. Bahkan tak sedikit di antara mereka yang menggabungkan diri sebagai pengikut dan murid tasawuf.
Hikmah
Selasa, 05 Januari 2021 - 16:55 WIB
Ada yang diberi dua telapak tangan penuh, ada yang satu telapak tangan, ada yang diberi beberapa biji, dan ada pula yang hanya diberi satu biji manisan pala.
Hikmah
Senin, 03 Januari 2022 - 12:50 WIB
Kisah ini menggarisbawahi secara dramatis perbedaan antara apa yang calon murid pikirkan tentang hubungan yang seharusnya dengan sang guru dan seperti apa pada kenyataannya.
Hikmah
Jum'at, 10 Desember 2021 - 14:17 WIB
Kisah sufi ini konon tentang Najmudin Kubra, salah seorang ulama Sufi yang terbesar. Ia mendirikan Kubrawi (Persaudaraan yang Lebih Agung). Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 22 Desember 2020 - 12:50 WIB
Orang itu berkata sambil mengusap air matanya, Wahai tuan, aku adalah orang bodoh yang telah dimurkai oleh ibuku. Beliau telah mendoakanku agar Allah mengubahku menjadi seekor keledai.
Hikmah
Jum'at, 20 November 2020 - 06:10 WIB
Aku hanya dapat mengatakan bahwa mereka memukulku karena mereka percaya bahwa mereka benar dan aku salah. Bagaimana aku dapat menuntut keadilan terhadap mereka?
Hikmah
Senin, 12 Oktober 2020 - 12:49 WIB
Untuk menghindari perhatian yang tidak diinginkan, hanya satu orang yang bertugas -- Pemimpin -- mengajar publik. Sisanya, mengemban tugas sebagai pelayan di rumahnya.
Hikmah
Rabu, 16 Februari 2022 - 09:52 WIB
Kisah berikut merupakan salah satu kisah Sufi yang mengandung pembatasan. Tidak boleh dipelajari terpisah, dan di manapun cerita ini dituliskan, seorang murid harus membaca kisah berikutnya.
Hikmah
Kamis, 23 Desember 2021 - 10:03 WIB
Sang darwis berkata:Saya juga sadar bahwa, seperti yang sudah sering saya renungkan ketika berada di darat, dalam peristiwa biasa sehari-hari, pemisah antara kita dan maut bahkan lebih rapuh lagi.
Dunia Islam
Kamis, 11 Mei 2023 - 15:15 WIB
Kaum sufi Mesir bersikap defensif terhadap negara selama beberapa dekade. Di sisi lain, minat terhadap mistisisme tumbuh di antara anggota muda kelas menengah dan atas Kairo.
Hikmah
Rabu, 08 Desember 2021 - 15:15 WIB
Kisah ini disampaikan Husein, cucu Nabi Muhammad SAW kepada Khajagan (Para Guru) yang pada abad ke-14 mengubah nama mereka menjadi Thoriqoh Naqshibandiah.
Hikmah
Rabu, 10 November 2021 - 14:30 WIB
Kisah ini terkenal dalam versi Rumi Gajah dalam Rumah Gelap, dalam Matsnawi. Guru Rumi, hakim Sanai, menyodorkan versi ini dalam buku Taman Kebenaran yang Berpagar.
Hikmah
Selasa, 14 Juli 2020 - 06:31 WIB
Kalau hal itu jauh lebih penting daripada hal yang perlu, teriak darwis .itu, tentu kau sebaiknya tinggal saja di situ sampai aku telah belajar bicara dengan benar.
Hikmah
Senin, 27 Desember 2021 - 11:49 WIB
Selain terdapat dalam sastra populer masa kini di Timur, kisah ini juga ditemukan dalam naskah-naskah ajaran darwis, beberapa di antaranya merupakan naskah yang besar.
Hikmah
Sabtu, 16 Oktober 2021 - 06:34 WIB
Ibrahim bin Adham berangkat ke Makkah. Di padang gurun dia bertemu dengan salah satu tokoh besar dalam keimanan, yang mengajarinya Nama-nama Yang Maha Besar dan kemudian berangkat.
Hikmah
Selasa, 03 Januari 2023 - 15:21 WIB
Legenda ini menyerupai banyak cerita dari Timur tentang benda-benda ajaib, yang sering dijumpai dalam cerita-cerita rakyat. Beberapa kalangan menganggap kisah ini merujuk Yesus tidak mati di Salib
Hikmah
Sabtu, 27 Juni 2020 - 06:02 WIB
Aku sudah pernah mendengar beberapa tipuan, tetapi baru kali ini ada orang yang menginginkan buah ceri membungkuk untuk meminta agar buah ini diberikan sebagai derma!
Hikmah
Rabu, 01 September 2021 - 05:15 WIB
Anakku, pada Jumat malam nanti, banyak-banyaklah kau makan ikan asin, tunaikan salatmu, dan langsunglah engkau pergi tidur tanpa minum air setetes pun. Keinginanmu akan terpenuhi.
Hikmah
Kamis, 23 Februari 2023 - 15:11 WIB
Kisah teh bermula dari suguhan kaisar Vhina ini berasal dari ajaran-ajaran Guru Hamadani (wafat tahun 1140), guru dari Yasawi yang Agung dari Turkistan.