Topik Terkait: Khabbab Bin Arats (halaman 2)
Hikmah
Senin, 01 Juni 2020 - 11:36 WIB
Zaid bin Amr hidup di zaman sebelum kenabian Muhammad. Tapi ia menolak penyembahan berhala dan hanya memakan sesuatu yang disembelih dengan menyebut nama Allah.
Hikmah
Minggu, 22 November 2020 - 11:00 WIB
Abdullah bin Salam pun memberikan isyarat agar beliau menahan diri dari memerangi mereka, agar hal tersebut semakin bisa menjadi hujjah bagi beliau di sisi Allah kelak.
Hikmah
Senin, 04 Desember 2023 - 14:08 WIB
Zaid bin Amr hidup di zaman sebelum kenabian Muhammad. Tapi telah meninggalkan penyembahan berhala dan hanya memakan sesuatu yang disembelih dengan menyebut nama Allah. Ia pengikut ajaran Nabi Ibrahim.
Hikmah
Sabtu, 13 Juli 2024 - 13:37 WIB
Sebelum pasukan muslim sampai ke Iskandariah, mereka harus melalui Kiryaun. Di daerah ini pasukan Romawi sudah siap siaga untuk menghalau pasukan muslim.
Hikmah
Rabu, 13 Mei 2020 - 16:32 WIB
Mendengar keterangan Umar yang tegas menegakkan tauhid itu Khalid menerima kebijakan khalifah dengan ikhlas. Maka besoknya ia kembali ke medan perang.
Hikmah
Kamis, 13 Juni 2024 - 14:59 WIB
Pemecatan Khalid itu dipicu masalah pemberian hadiah kepada Al-Asyas bin Qais 10.000 dirham. Bilal bin Rabah telah menginterogasi dirinya. Khalid mengaku bahwa duit itu adalah milik pribadinya.
Tausyiah
Selasa, 09 Maret 2021 - 05:00 WIB
Aneh bin ajaib, bila para ulama semisal Imam Ahmad bin Hanbal, Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah, Muhammad bin Abdul Wahhab, Syaikh al-Albani, Syaikh Ibnu Utsaimin dianggap suka mengkafirkan manusia
Hikmah
Minggu, 13 Oktober 2024 - 14:06 WIB
Di masa Utsman, Azerbaijan menolak membayar jizyah sebesar 800.000 dirham yang sudah disetujuinya dengan Huzaifah. Ketika Walid bin Uqbah berangkat ke sana, persetujuan dengan Huzaifah diberlakukan kembali.
Hikmah
Rabu, 26 Oktober 2022 - 17:13 WIB
Karomah ulama besar yang juga pendiri Mazhab Hanbali, Imam Ahmad bin Hanbal (164-241 Hijriyah) benar-benar menakjubkan. Berikut di antara karomah beliau.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 06:07 WIB
Umar bin Khattab merupakan sosok mukmin yang memiliki karakter tegas dan keras dalam membela kebenaran. Figur pemberani dalam membela kebenaran sekaligus hatinya penuh kelembutan ketika bermuamalah dengan istrinya.
Hikmah
Senin, 11 Desember 2023 - 15:28 WIB
Usul mereka disetujui oleh Umar. Ia mengutus orang memanggil Saad yang ketika itu tinggal di Najd, dan dia yang diserahi pimpinan dalam perang dengan Irak.
Hikmah
Kamis, 14 April 2022 - 13:49 WIB
Tatkala Syuraih bin al-Harits menjadi qadhi atau hakim dalam sengketa baju perang antara Ali bin Abi Thalib dan seorang kafir dzimmi dia menolak Hasan dan Husein sebagai saksi.
Hikmah
Kamis, 08 Juni 2023 - 18:00 WIB
Sayidina Umar bin Khattab radhiyallahu anhu adalah sababat Nabi yang memiliki banyak keutamaan dan berjasa besar untuk Islam. Berikut 10 keistimewaan Umar yang dijuluki Al-Faruq.
Hikmah
Kamis, 21 April 2022 - 17:14 WIB
Said bin Musayyab adalah seorang tabiin yang zuhud. Beliau menolak pinangan al-Walid, putra Khalifah Abdul Malik untuk putrinya, dan justru memilih duda miskin sebagai menantu.
Hikmah
Selasa, 16 Juni 2020 - 17:33 WIB
Dibalik keberhasilannya menjabat khalifah sekaligus Amirul Mukminin, Sayyidina Umar bin Khattab memiliki karomah yang luar biasa. Berikut lanjutan ulasan karomah beliau.
Hikmah
Rabu, 12 Oktober 2022 - 15:19 WIB
Imam Abdullah bin Mubarak (118-181 H) tak hanya terkenal dengan keluasan ilmunya. Beliau memiliki sifat tawadhu yang patut diteladani umat Islam.
Hikmah
Selasa, 03 November 2020 - 13:58 WIB
Umar berkata, demi Allah, jika Allah memberikan yang semacam ini kepada suatu bangsa, pasti mereka akan saling mendengki, saling membenci. Setelah itu permusuhan antara mereka akan berlarut-larut.
Hikmah
Minggu, 09 Oktober 2022 - 07:30 WIB
Imam Abdullah bin Mubarak rahimahullah (wafat 181 H) dikenal sebagai ulama besar dan dermawan di masa Tabiin. Setiap tahun beliau bersedekah Rp7 Miliar untuk fakir miskin.
Hikmah
Selasa, 05 Juli 2022 - 16:42 WIB
Khalifah Umar bin Khattab berpikir akan memperluas Masjid Nabawi dengan membeli rumah-rumah yang ada di sekitar masjid itu. Namun Abbas bin Abdul Muthalib menolak.
Hikmah
Selasa, 18 Januari 2022 - 11:16 WIB
Sebelum masa kenabian Muhammad SAW, Zaid adalah guru spiritual Abu Bakar Ash-Shiddiq. Zaid dan beberapa orang Mekkah, termasuk Abu Bakar adalah orang yang menolak menyembah berhala.