Topik Terkait: Kisah Nabi Zakaria (halaman 50)
Hikmah
Rabu, 13 Maret 2024 - 10:38 WIB
Umat Islam penting dan memahami keutamaan puasa Ramadan dalam pandangan syariat. Kenapa? Karena umat muslim yang akan menjalani puasa jangan sekedar menahan lapar dan haus saja, padahal banyak sekali ilmu dari berpuasa Ramadan ini.
Dunia Islam
Senin, 15 Agustus 2022 - 07:15 WIB
Marga Arab yang bukan keturunan Nabi Muhammad di Indonesia menarik untuk diulas. Tidak semua marga Arab merupakan keturunan Nabi yang biasa dipanggil Habib.
Tips
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:19 WIB
Doa Nabi Sulaiman untuk meminta kekayaan selalu dianggap sebagai salah satu doa yang paling efektif atau mujarab. Dengan menggunakan doa beliau, seseorang dapat memperoleh kekayaan dan kemakmuran yang besar.
Dunia Islam
Rabu, 18 Oktober 2023 - 16:51 WIB
Batu Ash-Shakhrah di Baitul Maqdis jadi salah satu tempat bersejarah bagi umat Islam karena diyakini sebagai batu pijakan Nabi Muhammad SAW ketika hendak melakukan perjalanan Mihraj menuju langit.
Hikmah
Rabu, 09 Maret 2022 - 05:15 WIB
Nabi Musa as berjuluk Kalimullah. Tatkala Allah Taala menugaskan malaikat Izrail untuk mencabut nyawanya, sang Nabi terkesan enggan. Padahal Nabi Musa pada saat itu sudah berusia 120 tahun.
Hikmah
Senin, 05 Juni 2023 - 15:29 WIB
Hati-hati dengan ghibah. Selain dibenci Allah dan Rasul-Nya, ghibah termasuk perbuatan yang dapat menghapus pahala amal saleh. Berikut kisah seorang pernah berprasangka buruk.
Dunia Islam
Selasa, 06 Juni 2023 - 17:36 WIB
Kisah ini terjadi pada 1941. Kala itu, banjir melanda Tanah Suci, Makkah. Kakbah terendam air. Seorang pria Bahrain, melakukan Tawaf di sekitar Kakbah yang banjir.
Hikmah
Kamis, 18 Juni 2020 - 18:57 WIB
Umar tidak percaya Nabi telah wafat. Ia berkata, sungguh, Rasulullah pasti akan kembali seperti Musa. Orang yang menduga bahwa dia telah meninggal, tangan dan kakinya harus dipotong!
Hikmah
Senin, 10 Agustus 2020 - 12:24 WIB
Tatkala Rasulullah SAW sakit dan meminta agar Abu Bakar menggantikan menjadi imam salat, Aisyah mengusulkan agar Umar bin Khattan saja .Soalnya, Abu Bakar dianggap cepat terharu.
Dunia Islam
Senin, 15 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Para syuhada Karbala berjumlah 72 orang, 18 di antaranya adalah Bani Hasyim. Kepala mereka dipenggal dan dibawah ke Syam. Sementara mereka yang tidak syahid diperlakukan sebagai tawanan.
Tausyiah
Jum'at, 20 Mei 2022 - 18:50 WIB
Tafsir Surah Al-Kahfi ayat 9 mengisahkan tentang Ashabul Kahfi, cerita tentang beberapa pemuda yang hidup pada masa Raja Decyanus. Begini tafsir dan kisahnya.
Hikmah
Minggu, 09 Juli 2023 - 09:29 WIB
Turunnya ayat ini juga diriwayatkan oleh Imam Ibnu Hibban di dalam kitab Shahihnya. Suatu hari ketika Bilal hendak azan salat Subuh, ia mendapati Nabi Muhammad SAW sedang menangis
Hikmah
Rabu, 04 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Dalam Perang Badar yang berkecamuk antara kaum muslimin dan kaum musyrikin, Abbas Bin Abdul Muthalib yang berada di pihak musyrikin berhasil ditawan oleh Abui Yusr, Kaab bin Amru
Hikmah
Rabu, 31 Januari 2024 - 16:50 WIB
Iblis adalah pelopor pembuatan arak. Resep minuman keras ini diciptakan oleh mereka. Resep ini sangat unik sehingga siapa saja yang menenggak arak akan memiliki sifat empat binatang: burung merak, kera, singa, babi.
Hikmah
Jum'at, 14 Agustus 2020 - 19:24 WIB
Dalam Kitab Tanbihul Ghafilin, Imam Abu Laits As-Samarqandi (wafat 373 H) diceritakan kisah bumi yang merasa bangga kepada langit. Kisah ini berkaitan dengan peristiwa Isra dan Mikraj Nabi Muhammad SAW.
Tausyiah
Selasa, 21 Desember 2021 - 23:09 WIB
Meski terdiri dari tiga ayat, surat ini dikenal sebagai penghibur hati Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Beliau tersenyum bahagia ketika surat ini diturunkan oleh Allah.
Tausiyah
Jum'at, 14 Februari 2020 - 14:13 WIB
Salawat adalah amalan mulia yang bisa mengantarkan seseorang masuk surga dan bertemu Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW).
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 09:14 WIB
Sebenarnya jika maut mendatangi seorang mukmin, ia mendapat berita gembira berupa ridha dan kemuliaan dari Allah, dan tidak ada sesuatu yang lebih ia cintai ketimbang yang ada di hadapannya.
Hikmah
Selasa, 02 Mei 2023 - 18:12 WIB
Doa ini merupakan wujud syukur Nabi Yusuf setelah Allah menyelamatkannya dari dalam sumur, membebaskan dari fitnah istri al-Aziz dan perempuan-perempuan lainnya.
Hikmah
Minggu, 10 Mei 2020 - 03:41 WIB
Raja menyampaikan keinginannya kepada Abu Nawas untuk membangun istana di langit. Adakah kemungkinan keinginanku itu terwujud, wahai Abu Nawas?