Topik Terkait: Kisah Umar Bin Khattab (halaman 3)

  • Gara-gara Harta Kekayaan, Khalifah Umar bin Khattab Menangis
    Hikmah
    Selasa, 03 November 2020 - 13:58 WIB
    Umar berkata, demi Allah, jika Allah memberikan yang semacam ini kepada suatu bangsa, pasti mereka akan saling mendengki, saling membenci. Setelah itu permusuhan antara mereka akan berlarut-larut.
  • Umar Bin Khattab Marah Saat Paman Nabi Menolak Digusur Demi Perluasan Masjid Nabawi
    Hikmah
    Minggu, 01 Agustus 2021 - 09:51 WIB
    Pada saat perluasan Masjid Nabawi, semua bangunan yang ada disekitarnya sudah dibeli kecuali rumah Abbas bin Abdul Muththalib. Khalifah Umar menawari Abbas ganti rugi. Begini jawaban paman Nabi itu.
  • Kisah Keikhlasan dan Kebersihan Hati Umar bin Khattab yang Berjuluk Al-Faruq
    Hikmah
    Kamis, 19 Mei 2022 - 16:30 WIB
    Sikap Umar yang kadang berbeda dengan Rasulullah, didasari perasaan ikhlas memberikan pendapatnya demi kepentingan umum. Tidak untuk kepentingannya sendiri.
  • Khalifah Utsman Menolak Menghukum Putra Umar bin Khattab yang Membunuh 3 Orang Persia
    Hikmah
    Senin, 25 Desember 2023 - 05:30 WIB
    Utsman bertanya: Berikanlah pendapat kalian mengenai orang yang telah melakukan pembunuhan dalam Islam ini! ALi Ali berkata: Tidak adil membiarkan dia, dan saya berpendapat dia juga harus dibunuh.
  • 10 Karomah Sayyidina Umar Bin Khattab (1)
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 06:10 WIB
    Dibalik keberhasilannya menjabat khalifah sekaligus Amirul Mukminin, Sayyidina Umar ternyata memiliki karomah yang luar biasa. Ada 10 karomah (kelebihan dan kemuliaan) beliau.
  • Umar bin Khattab: Hanya Isa, Nabi yang Bisa Hidupkan Orang yang Sudah Mati
    Hikmah
    Selasa, 28 Desember 2021 - 05:15 WIB
    Nabi Yehezkiel memiliki mukjizat dapat menghidupkan orang mati. Keyakinan ini juga terdapat di kalangan orang-orang Yahudi. Namun Umar bin Khattab bilang hanya Nabi Isa yang memiliki kemampuan itu.
  • Sulit Menyakinkan Umat Islam, Begini Pengakuan Umar bin Khattab
    Hikmah
    Rabu, 09 September 2020 - 14:57 WIB
    Mereka memang sudah mengenal Umar sebagai yang suka berterus terang, lahirnya sama dengan batinnya, yang dikatakannya dan yang tidak dikatakannya sama.
  • 25 Kata-kata Mutiara Umar bin Khattab Penuh Hikmah dan Motivasi
    Tausyiah
    Rabu, 21 Juni 2023 - 21:42 WIB
    Umar bin Khattab adalah sababat Nabi yang memiliki banyak keutamaan dan berjasa besar untuk Islam. Berikut kata-kata mutiara Khalifah Umar yang sarat pelajaran berharga.
  • Kisah Khalifah Umar bin Abdul Aziz dan Seekor Anjing Bertabur Hikmah
    Hikmah
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 14:12 WIB
    Gus Musa Muhammad menceritakan kisah Khalifah Umar bin Abdul Aziz dan seekor anjing yang sarat dengan hikmah dan pelajaran berharga. Berikut kisahnya.
  • Ini Ayat yang Membuat Hati Umar bin Khattab Menjadi Lembut dan Memutuskan Masuk Islam
    Hikmah
    Sabtu, 01 Juli 2023 - 13:57 WIB
    Bagi seseorang yang merasa hatinya keras, atau ada seseorang yang saudara atau sahabatnya memiliki hati yang keras, maka dapat dibacakan ayat 1-5 dari Surat Thaha.
  • Sepupu Umar Bin Khattab Ini Guru Spiritual Abu Bakar Sebelum Masa Kenabian
    Hikmah
    Selasa, 18 Januari 2022 - 11:16 WIB
    Sebelum masa kenabian Muhammad SAW, Zaid adalah guru spiritual Abu Bakar Ash-Shiddiq. Zaid dan beberapa orang Mekkah, termasuk Abu Bakar adalah orang yang menolak menyembah berhala.
  • Umar bin Khattab Menjelang Ajal: Alhamdulillah, Saya Tidak Dibunuh oleh Muslim
    Hikmah
    Rabu, 13 Desember 2023 - 15:44 WIB
    Setelah itu Ibn Abbas keluar memenuhi keinginan Umar. Ia berseru kepada orang banyak: Saudara-saudara, Amirulmukminin bertanya: Adakah peristiwa ini dari hasil musyawarah pemuka-pemuka kalian?
  • Kisah Umar dan Wabah Penyakit Thoun di Syam
    Hikmah
    Senin, 27 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Pada masa kekhalifahan Umar bin Khattab radhiallahu anhu (RA), wabah penyakit thoun pernah menjangkiti negeri Syam. Dalam peritiwa itu sekitar 20.000 orang lebih meninggal dunia.
  • Nasihat Habib Umar bin Hafidz untuk Sembuhkan Penyakit Hati
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 21:49 WIB
    Ulama kharismatik Yaman, Habib Umar bin Hafidz mengajarkan satu amalan zikir untuk mengobati penyakit hati. Hal ini disampaikannya saat Kajian Subuh di Masjid Istiqlal, belum lama ini.
  • Tragedi Perang Jembatan dan Sikap Umar bin Khattab yang Lembut
    Hikmah
    Selasa, 22 September 2020 - 14:18 WIB
    Pada saat kalah dalam Perang Mutah, penduduk Madinah berdatangan menaburkan tanah kepada pasukan itu seraya mengatakan: Hai orang-orang pelarian! Kamu lari dari jalan Allah!
  • Kisah Pertentangan Ketika Khalifah Abu Bakar Menunjuk Umar sebagai Penggantinya
    Hikmah
    Senin, 07 September 2020 - 13:26 WIB
    Masalahnya, Umar orangnya keras dan kasar. Ini pula yang membuat banyak orang bijak tidak suka berhubungan dengan dia, padahal orang-orang bijak itu yang menjadi pembantu-pembantu dekat Khalifah.
  • Kisah Cinta Mengharukan Atikah dan Abdullah Putra Abu Bakar
    Hikmah
    Senin, 08 Juni 2020 - 18:16 WIB
    Karena mabuk cinta, membuat Abdullah enggan terlibat dalam berbagai ekspedisi yang dilakukan oleh kaum Muslimin. Inilah yang membuat Abu Bakar marah.
  • Anggap Galak dan Pelit, Dua Perempuan Ini Tolak Lamaran Umar bin Khattab
    Hikmah
    Selasa, 02 Juni 2020 - 11:33 WIB
    Dengan watak kerasnya dalam perdagangan ia tak pernah dapat mengeluarkan air dari batu, tak pernah dapat mengubah tanah menjadi emas, demikian ungkapan Quraisy.
  • Kisah Umar Bin Khattab Melarang Perkawinan Sahabat Nabi dengan Ahlul Kitab
    Hikmah
    Sabtu, 10 Desember 2022 - 16:47 WIB
    Tatkala Umar bin Khattab pada waktu menjabat sebagai khalifah melarang seorang tokoh Sahabat Nabi kawin dengan wanita Ahlul Kitab (Yahudi atau Kristen). Mengapa?
  • Perang Irak di Era Khalifah Umar bin Khattab, Jalankan Wasiat Abu Bakar
    Hikmah
    Senin, 21 September 2020 - 13:31 WIB
    Abu Ubaid berangkat dari Madinah dengan empat ribu orang, yang dalam perjalanan kemudian anggota pasukannya bertambah jumlahnya menjadi sepuluh ribu.