Topik Terkait: Mabuk Miras

  • Investasi Miras? Inilah Hadist-hadist yang Melarang Minuman Haram Itu
    Tausyiah
    Senin, 01 Maret 2021 - 14:15 WIB
    Islam dengan gigih memberantas arak dan menjauhkan umat Islam dari arak, serta dibuatnya suatu pagar antara umat Islam dan arak itu. Tidak ada satupun pintu yang terbuka, betapapun sempitnya.
  • Haram Hukumnya, Duduk-Duduk dengan Orang yang Minum Arak
    Tausyiah
    Sabtu, 14 November 2020 - 13:32 WIB
    Setiap muslim diperintah untuk menghentikan kemungkaran kalau menyaksikannya. Tetapi kalau tidak mampu dia harus menyingkir dan menjaga masyarakat dan keluarganya.
  • Mabuk Cinta Sangat Berbahaya? Inilah Gambaran Dosanya
    Tausyiah
    Senin, 28 November 2022 - 11:30 WIB
    Sesuatu yang memabukkan atau membuat mabuk sangat tidak baik, bahkan akan ada bahaya bagi si pelakunya, tak terkecuali mereka yang dilanda mabuk cinta. Kenapa demikian?
  • Ayat-Ayat Khamr: Di Zaman Pra-Islam Sudah Ada yang Haramkan Miras
    Tausyiah
    Selasa, 26 Mei 2020 - 16:53 WIB
    Al-Hasan bin Abdullah bin Sahal bin Sad Abu Hilal as-Askary mengungkap fakta unik, sudah ada orang yang mengharamkan miras sebelum Islam datang.
  • Dalil-Dalil Pengharaman Khamar: Induk dari Segala Kejahatan
    Tausyiah
    Sabtu, 27 Januari 2024 - 13:27 WIB
    Khamar adalah induk dari segala kejahatan, barangsiapa meminumnya, maka salatnya tidak diterima selama 40 hari, apabila ia mati sementara ada khamra di dalam perutnya, maka ia mati sebagaimana matinya orang Jahiliah.
  • Makanan Olahan: Setiap yang Memabukkan Adalah Haram
    Tausyiah
    Rabu, 29 Juli 2020 - 07:00 WIB
    Khamr terambil dari kata khamara yang menurut pengertian kebahasaan adalah menutup. Karena itu, makanan dan minuman yang dapat mengantar kepada tertutupnya akal dinamai juga khamr.
  • Kisah Wali yang Gemar Beli Miras dan Mendatangi Pelacur
    Hikmah
    Rabu, 03 Maret 2021 - 12:23 WIB
    Kisah Wali yang gemar membeli minuman keras (miras) dan mendatangi tempat pelacur pernah terjadi di masa kepemimpinan Sultan Turki Utsmani Murad Ahmad atau Murad IV (1612-1640).
  • Hukuman atau Hadd bagi Peminum Khamar di Era Rasulullah sampai Khulafaur Rasyidin
    Hikmah
    Jum'at, 02 Februari 2024 - 11:07 WIB
    Apabila seorang mukallaf berada dalam keadaan tidak terpaksa meminum khamar, sedangkan ia tahu bahwa yang diminum adalah khamar, maka ia didera 40 kali.
  • Alasan Mengapa Islam Mengharamkam Judi dan Minum Khamar
    Tausyiah
    Minggu, 07 Agustus 2022 - 15:39 WIB
    Sebagaimana halnya khamar, Allah juga melarang bermain judi karena bahayanya lebih besar daripada manfaatnya. Judi ialah semua permainan yang menggunakan pertaruhan.
  • Tanda-Tanda Kiamat: Arab Saudi Buka Toko Khamar
    Tausyiah
    Minggu, 28 Januari 2024 - 05:15 WIB
    Telah merebak di umat ini peminum-peminum khamar, dan menamakannya dengan selain namanya, lebih jelek lagi adalah sebagian manusia ada yang menghalalkannya.
  • Orang-Orang Arab Jahiliah Selalu Disilaukan untuk Minum Khamar
    Hikmah
    Jum'at, 26 Januari 2024 - 13:31 WIB
    Orang-orang Arab dalam masa kejahilannya selalu disilaukan untuk minum khamar dan menjadi pencandu arak. Ini dapat dibuktikan dalam bahasa mereka yang tidak kurang dari 100 nama dibuatnya untuk mensifati khamar itu.
  • Daftar Bisnis yang Diberantas oleh Islam, Seni Ini Salah Satunya
    Tausyiah
    Selasa, 04 Januari 2022 - 16:13 WIB
    Islam memberantas beberapa usaha dan mata pencaharian yang usaha itu di dalamnya mengandung bahaya bagi masyarakat, baik terhadap akidahnya, akhlaknya.
  • Kisah Ibu Muda Inggris: Pemabuk yang Masuk Islam Lalu Mengenakan Niqab
    Dunia Islam
    Kamis, 22 Februari 2024 - 11:17 WIB
    Seorang ibu muda yang berjuang dengan kesehatan mentalnya sepanjang hidupnya mengungkapkan bagaimana dia menemukan ketenangan dalam Islam setelah masuk agama tersebut dan memilih untuk memakai niqab.
  • Kisah Khamar Diharamkan, Salah Satu Peran Umar bin Khattab
    Hikmah
    Jum'at, 26 Januari 2024 - 13:41 WIB
    Tidak jarang orang-orang Yahudi dan kaum munafik menggunakan kesempatan minum minuman itu untuk membangkitkan pertentangan lama antara Aus dengan Khazraj.
  • Minuman Keras sebagai Obat, Masihkah Dianggap Haram?
    Tausyiah
    Selasa, 29 September 2020 - 06:33 WIB
    Sesungguhnya Allah telah menurunkan penyakit dan obat, dan menjadikan untuk kamu bahwa tiap penyakit ada obatnya, oleh karena itu berobatlah, tetapi jangan berobat dengan yang haram.
  • Kisah Iblis Membuat Resep Produksi Arak: Peminum Akan Memiliki Sifat 4 Binatang
    Hikmah
    Rabu, 31 Januari 2024 - 16:50 WIB
    Iblis adalah pelopor pembuatan arak. Resep minuman keras ini diciptakan oleh mereka. Resep ini sangat unik sehingga siapa saja yang menenggak arak akan memiliki sifat empat binatang: burung merak, kera, singa, babi.
  • Ibnu Taimiyah (2): Obrak-abrik Tempat Mabuk-mabukan dan Perang Melawan Tartar
    Hikmah
    Sabtu, 21 Agustus 2021 - 15:55 WIB
    Dalam perjalanan hidupnya, Ibnu Taimiyah juga terjun ke masyarakat menegakkan amar maruf dan nahi munkar. la tak mengambil sikap uzlah melihat merajalelanya kemaksiatan dan kemungkaran.
  • Akibat Miras, Seorang Ahli Ibadah Berzina dan Membunuh Bayi Tak Berdosa
    Hikmah
    Senin, 01 Maret 2021 - 09:48 WIB
    Menolak peredaran minuman keras (miras) bukanlah semata-mata karena kepentingan agama, namun dampaknya yang merusak kehidupan manusia. Mari kita simak kisah berikut.
  • Gaduh Promosi Holywings, Ini Fatwa MUI tentang Miras
    Dunia Islam
    Selasa, 28 Juni 2022 - 13:46 WIB
    MUI telah menerbitkan dua fatwa tentang miras masing-masing Fatwa MUI No 11 Tahun 2009 tentang Hukum Alkohol dan Fatwa MUI No 10 Tahun 2018 tentang Produk Makanan dan Minuman yang Mengandung Alkohol/Etanol.
  • Memberi Hadiah Miras kepada Non-Islam, Bolehkah?
    Tausyiah
    Senin, 28 September 2020 - 17:26 WIB
    Kalau menjual dan memakan arak itu diharamkan bagi seorang muslim, maka menghadiahkannya walaupun tanpa ganti, kepada seorang Yahudi, Nasrani atau yang lain, tetap haram juga.