Topik Terkait: Maulid Nabi 2023 (halaman 15)

  • Doa Nabi Ibrahim agar...
    Tips
    Senin, 02 Oktober 2023 - 10:49 WIB
    Nabi Ibrahim memohon kepada Tuhan agar dianugerahi seorang anak yang saleh dan taat serta dapat menolongnya dalam menyampaikan dakwah dan mendampinginya dalam perjalanan dan menjadi kawan dalam kesepian.
  • 5 Alasan Tuhan Mengutus...
    Tausyiah
    Minggu, 31 Desember 2023 - 14:32 WIB
    Rata-rata individu dapat berkelakuan arif (berbudi), sehingga dia dapat bergaul dengan yang lain dan dengan keluarganya sendiri dengan jalan yang rasionil (masuk akal) tanpa memerlukan hukum Ketuhanan.
  • Biografi Nabi Muhammad...
    Hikmah
    Sabtu, 08 Oktober 2022 - 08:05 WIB
    Biografi Nabi Muhammad SAW (shollallohu alaihi wasallam) dari lahir hingga wafat lengkap silsilahnya penting diketahui umat Islam. Beliaulah manusia teragung sepanjang masa.
  • Kisah Nabi Ibrahim Berbohong...
    Hikmah
    Jum'at, 27 Oktober 2023 - 17:10 WIB
    Ibrahim tidak pernah berkata dusta, kecuali tiga kali. Dua di antaranya terkait Dzat Allah: kata-kata Ibrahim, Sesungguhnya, aku sakit. dan kata-kata Ibrahim, Sebenarnya (patung) besar itu yang melakukannya.
  • Nabi Muhammad Memberi...
    Hikmah
    Minggu, 15 September 2024 - 08:17 WIB
    Fungsi Nabi Muhammad SAW terhadap para Nabi dan Rasul sebelum beliau ialah untuk memberi pengesahan kepada kebesaran, kitab-kitab suci, dan ajaran mereka
  • 5 Keutamaan Menghidupkan...
    Tausyiah
    Selasa, 24 Mei 2022 - 15:51 WIB
    Kadar kedekatan seseorang dengan Nabi Muhammad SAW itu sesuai dengan kadar orang tersebut dalam mengamalkan Sunnah. Berikut 5 keutamaan menghidupkan Sunnah Nabi.
  • Kisah Nabi Sulaiman:...
    Hikmah
    Rabu, 23 Maret 2022 - 16:46 WIB
    Nabi Sulaiman adalah putra dari Nabi Daud yang paling bungsu dari sebelas bersaudara. Ia lahir dari seorang perempuan saleh dan taqwa yang bernama Tasyayu bint Sura.
  • Inilah Waktu-waktu yang...
    Tips
    Senin, 22 November 2021 - 18:01 WIB
    Salah satu cara mengekspresikan kecintaan terhadap Baginda Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam adalah dengan bershalawat. Bahkan, Allah Taala memerintahkan secara langsung agar senantiasa bershalawat
  • Anak-anak Nabi Adam:...
    Hikmah
    Kamis, 07 Mei 2020 - 03:03 WIB
    Kalah perang, Qabil ditawan oleh Syits. Dia ditahan di tempat yang panas sampai meninggal. Anak-anak Qabil bermaksud menguburkannya tapi Iblis melarang.
  • Kisah Sedih dan Takjub...
    Muslimah
    Minggu, 23 Oktober 2022 - 11:23 WIB
    Adalah Hannah bin Faqud bin Qobil, seorang wanita yang ahli ibadah. Dia adalah Ibunda Maryam yang berarti pula nenek dari Nabi Isa alaihis salam. Dia adalah istri Imran bin Basyim bin Amun...bin Mutsam bin Azira...bin Sulaiman bin Daud.
  • Beginilah Dialog Nabi...
    Hikmah
    Kamis, 12 Maret 2020 - 05:15 WIB
    Isra wal Mikraj adalah momen paling berkesan bagi Rasulullah SAW. Tidak heran umat Islam di dunia ikut memperingati peristiwa ini setiap tanggal 27 Rajab yang tahun ini jatuh pada Minggu 22 Maret 2020.
  • Doa-doa Mustajab Warisan...
    Tips
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 13:41 WIB
    Ada banyak doa para nabi yang diabadikan di dalam Al Quran. Kata-kata yang bijak, penuh sastra dan adab yang baik menjadikan doa-doa tersebut menyentuh hingga lubuk hati yang paling dalam.
  • Isi Kitab Barzanji Memiliki...
    Hikmah
    Senin, 16 September 2024 - 08:56 WIB
    Beliau adalah keturunan Nabi Muhammad SAW. Diapun dibanggil Sayyid Jafar Barzanji. Hanya saja, taks sedikit yang menyebut dia penganut Syiah Zaidiyah.
  • 3 Cakupan Kepercayaan...
    Tausyiah
    Selasa, 02 Januari 2024 - 18:12 WIB
    Kepercayaan pada Kenabian, dalam pandangan Islam, mencakup salah satunya percaya pada Kenabian Muhammad. Muhammad adalah seorang Nabi yang tidak hanya diutus untuk sebagian bangsa, tetapi untuk seluruh manusia.
  • Malam Hijrah Nabi yang...
    Hikmah
    Kamis, 27 Juli 2023 - 18:22 WIB
    Suraqah (versi Indonesia: Serakah) menaiki kudanya dan menghentakkan kakinya. Kuda itupun berlari kencang di tengah teriknya matahari di padang pasir yang menghampar.
  • An-Nadhr: Belajar Sejarah...
    Hikmah
    Senin, 15 Juni 2020 - 14:57 WIB
    Setiap kali Nabi menyeru manusia kepada Allah Taala maka An-Nadhr akan melaksanakan hal yang sama. Nabi membaca Al-Quran, maka ia menceritakan tentang legenda raja-raja Persia.
  • Jin Ifrit: Budak Nabi...
    Hikmah
    Jum'at, 08 November 2024 - 14:21 WIB
    Jin Ifrit hanyalah budak bagi Nabi Sulaiman. Jin Ifritlah yang ditugaskan Nabi Sulaiman memindahkan singgasana Ratu Bilqis ke hadapannya. Namun di era Rasulullah SAW jin Ifrit sempat mengganggu beliau
  • Di Balik Umur Singkat...
    Tausyiah
    Minggu, 10 Mei 2020 - 02:10 WIB
    Angka harapan hidup orang Indonesia lebih tinggi dibandingkan umat Muhammad. Rasulullah SAW mengabarkan usia kebanyakan umatnya adalah berkisar 60-70 tahun.
  • Beda Ajaran Tauhid Nabi...
    Tausyiah
    Selasa, 21 Juni 2022 - 13:03 WIB
    Nabi Ibrahim berbeda dengan nabi-nabi sebelumnya tatkala memaparkan tauhid kepada umatnya. Nabi-nabi sebelumnya berkata, Sembahlah Allah, kalian tidak memiliki Tuhan selain-Nya.
  • Doa Nabi Nuh saat Memohon...
    Tips
    Kamis, 08 Juni 2023 - 19:06 WIB
    Sebagai seorang hamba, kita senantiasa memohon perlindungan kepada Allah SWT, memohon perlindungan dari mara bahaya, bencana, malapetaka maupun dari godaan setan yang terkutuk.