Topik Terkait: Musik Religi (halaman 3)
Tausyiah
Rabu, 29 Mei 2024 - 05:15 WIB
Prof Dr Quraish Shihab mengatakan ada tiga ayat yang dijadikan alasan oleh sementara ulama untuk melarang --paling sedikit dalam arti memakruhkan-- nyanyian, yaitu: surat Al-Isra (17): 64, Al-Najm (53): 59-61, dan Luqman (31): 6.
Tausiyah
Senin, 03 Februari 2020 - 19:05 WIB
Banyak yang bertanya bagaimana sebenarnya hukum musik menurut pandangan Islam? Berikut penjelasan Pengasuh Rumah Fiqih Indonesia Ustaz Ahmad Sarwat.
Dunia Islam
Rabu, 27 April 2022 - 04:50 WIB
Sekretaris PP Pagar Nusa Sastro Adi, musisi sekaligus aktivis Lembaga Seni Budaya Muslim Indonesia (Lesbumi) PBNU menyebut, musyahadah cinta sejatinya adalah kisah perjalanan tauhid seorang hamba menuju Tuhannya. Sebuah keniscayaan dalam mencari Tuhan, sebelum ia mengenal jati diri dalam fitrah. sesungguhnya,
Dunia Islam
Rabu, 23 Agustus 2023 - 05:51 WIB
Abu Nasr al-Farabi, seorang filsuf, menulis setiap mode dapat menimbulkan perasaan yang berbeda-beda, seperti kepuasan, kemudahan, kesedihan, ketakutan, kantuk dan beberapa lainnya.
Tausyiah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 09:26 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan bahwa senang terhadap lagu, musik dan suara yang indah itu hampir merupakan instink manusia dan fitrah yang melekat pada mereka.
Tausyiah
Selasa, 23 November 2021 - 14:23 WIB
Ustaz Adi Hidayat (UAH) mempunyai pendapat tentang musik yang ramai diperbincangkan kaum muslimin. Benarkah musik itu haram? Mari kita simak keterangan UAH berikut.
Tausyiah
Rabu, 15 September 2021 - 19:56 WIB
Viralnya video yang memperlihatkan santri menutup telinga mereka saat divaksin mengapungkan kembali perdebatan mengenai halal dan haramnya seni musik dan seni suara. Begini pendapat Quraish Shihab.
Tausyiah
Jum'at, 03 Juni 2022 - 16:53 WIB
Imam al-Ghazali mengatakan hati manusia diciptakan bagai sebuah batu api. Ia mengandung api yang terpijar oleh musik dan harmoni serta menawarkan kegairahan bagi orang lain, di samping dirinya.
Tausyiah
Senin, 07 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Ulama yang membolehkan lagu dan musik bersandar pada dalil-dalil yang dipakai oleh orang-orang yang mengharamkan lagu itu juga. Satu demi satu dali mereka yang mengharamkan telah berguguran.
Tausyiah
Senin, 15 Juni 2020 - 06:41 WIB
Seseorang boleh jadi telah banyak berbicara dan menulis tentang cinta, keimanan, ketakwaan dan sebagainya, tapi sebelum ia sendiri memiliki sifat-sifat ini, semuanya itu tak bermanfaat baginya.
Tausyiah
Selasa, 28 Mei 2024 - 14:29 WIB
Bukankah seperti tulis Immannuel Kant, dan dikuatkan juga oleh mantan Pemimpin Tertinggi Al-Azhar Syaikh Abdul-Halim Mahmud, bahwa bukti terkuat tentang wujud Tuhan terdapat dalam rasa manusia, bukan akalnya.
Dunia Islam
Senin, 25 September 2023 - 17:00 WIB
Dubai akan memperkenalkan Proyek Wisata Religius berupa masjid terapung pertama di dunia dengan perkiraan biaya sekitar Dh55 juta atau setara dengan Rp230,7 miliar.
Tausyiah
Kamis, 03 Agustus 2023 - 10:27 WIB
Hukum mendengarkan musik dalam Islam sampai saat ini masih kerap menimbulkan kebingungan dalam diri umat Muslim. Karena sekelompok orang mengatakan boleh, namun sebagian lain tidak membenarkannya.
Dunia Islam
Kamis, 11 Mei 2023 - 17:46 WIB
Nama Masjid Bibi-Khanym, diambil dari nama istri Timur Lenk yang berasal dari negeri Tiongkok. Konon, sebagai lambang cintanya untuk sang permaisuri tersayang, Timur Lenk mendirikan masjid tersebut.
Tausyiah
Senin, 21 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Imam Al Ghazali menjelaskan beberapa faktor yang mengalihkan dari diperbolehkannya mendengar lagu menjadi tidak. Yakni meliputi lima penyebab sebagai berikut:
Tausyiah
Kamis, 30 Mei 2024 - 09:04 WIB
Sejarah kehidupan Rasulullah SAW membuktikan bahwa beliau tidak melarang nyanyian yang tidak mengantar kepada kemaksiatan. Kaum Anshar di Madinah menyambut Rasulullah SAW juga dengan nyanyian.
Tausyiah
Rabu, 15 September 2021 - 17:23 WIB
Belakangan viral video yang memperlihatkan santri menutup telinga mereka saat divaksin. Banyak pihak yang mengkritik mereka dan bahkan menyebut mereka radikal. Benarkah musik haram?
Tausyiah
Jum'at, 07 Juni 2024 - 08:09 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan di antara hiburan yang dapat menghibur jiwa dan menenangkan hati serta mengenakkan telinga, ialah nyanyian. Hal ini dibolehkan oleh Islam.
Tausyiah
Selasa, 25 Juli 2023 - 08:21 WIB
Sebuah pertanyaan yang jawabannya banyak diperselisihkan oleh sebagian besar kaum Muslimin dan menimbulkan sikap yang berbeda-beda dari mereka akibat dari jawaban mereka yang berbeda-beda pula.
Tausyiah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Sesungguhnya Ibnu Umar pernah mendengar suara seruling penggembala, maka beliau meletakkan kedua jari telunjuknya di dalam telinganya dan mengalihkan kendaraannya dari jalan.