Topik Terkait: Ngobrol Setelah Isya (halaman 14)
Tips
Minggu, 26 Maret 2023 - 19:26 WIB
Doa Kamilin merupakan doa yang biasa dibaca umat muslim setelah sholat Tarawih. Nama Kamilin sendiri diambil dari kalimat pembuka doa ini yang artinya keimanan yang sempurna.
Dunia Islam
Senin, 10 Juli 2023 - 19:09 WIB
Saat tinggal di Indonesia 18 tahun lalu ia pertama kali bertemu dengan orang-orang Islam. Terkejut dengan betapa hangatnya mereka, mendorongnya untuk mengeksplorasi Islam lebih jauh.
Muslimah
Jum'at, 22 September 2023 - 19:25 WIB
Ada amalan zikir istimewa yang diajarkan langsung oleh Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam untuk dihidupkan pada waktu pagi. Zikir ini timbangannya menyamai amalan wirid Subuh hingga masuknya Dhuha.
Hikmah
Senin, 23 September 2024 - 05:15 WIB
Yazid bin Abdil Malik menjadi khalifah pada tahun 720-724 M. Ia menggantikan khalifah Umar bin Abdul Aziz. Ia terkenal sebagai khalifah yang senang berfoya-foya, berhura-hura dan bersenang-senang dengan wanita.
Muslimah
Minggu, 19 September 2021 - 15:10 WIB
Kesempatan hidup hanya sekali, jangan sampai penyesalan terjadi setelah kematian nanti. Karenanya pergunakan kesempatan di dunia untuk ibadah dan melakukan aktivitas yang berfaedah.
Tips
Kamis, 14 Maret 2024 - 12:30 WIB
Doa setelah salat Tahajud dan Witir ini perlu diketahui oleh setiap muslim supaya ibadah salat sunnah yang ditunaikan sesuai dengan tuntunan dan syariat yang diajarkan Rasulullah SAW.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 18:46 WIB
Ada doa-doa khusus saat berwudu, yakni ketika membasuh anggota tubuh saat wudu dilakukan. Doa-doa ini terdapat dalam hadis shahih Bukhari dan Muslim
Hikmah
Senin, 14 November 2022 - 14:57 WIB
Semua ulama sepakat bahwa Shahih Al-Bukhari merupakan kitab paling sahih (benar) setelah Al-Quran, kemudian disusul Shahih Muslim. Berikut 5 fakta Shahih Al-Bukhari.
Tausyiah
Jum'at, 17 Februari 2023 - 09:10 WIB
Bagaimana sebenarnya perjalanan roh manusia ketika dicabut dari jasadnya tersebut? Kemana kah dia akan pergi? Ke langitkah? Lalu bagaimana sambutan penduduk langit terhadap roh-roh yang datang dari bumi ini?
Hikmah
Senin, 15 Januari 2024 - 05:15 WIB
Orang-orang Arab di Irak bekerja sebagai petani , tetapi hasil yang menjadi bagiannya sedikit sekali. Sebagian besar hasil bumi itu jatuh ke tangan pejabat-pejabat Persia.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 10:11 WIB
Doa salat Dhuha ini perlu diketahui karena banyak sekali keutamaannya. Dan ada salah satu doa yang dianjurkan oleh Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam untuk diamalkan setiap muslim.
Muslimah
Jum'at, 28 Juni 2024 - 13:08 WIB
Keluar darah setelah beberapa hari selesai haid apakah boleh salat? Bagaimana hukum bagi muslimah yang mengalaminya? Berikut penjelasan lengkapnya.
Tausyiah
Selasa, 13 Oktober 2020 - 18:24 WIB
Berwudhu merupakan suatu amalan yang tidak bisa lepas dari seorang muslim karena wudhu merupakan termasuk syarat salat seorang hamba diterima Allah Taala.
Hikmah
Senin, 01 Februari 2021 - 18:22 WIB
Ali bin Abu Thalib menulis surat panjang lebar ditujukan kepada penduduk Kufah. Surat itu dibawa langsung oleh 4 orang utusan: Al Hasan, Abdullah bin Abbas, Ammar bin Yasir dan Qies bin Saad.
Dunia Islam
Kamis, 12 Januari 2023 - 08:52 WIB
Webster dibesarkan dalam keluarga Protestan. Ia mendapat hidayah Allah SWT, menjadi muslim, setelah sempat aktif sebagai seorang komunis, lalu penganut pantheisme.
Tausyiah
Kamis, 27 Juli 2023 - 14:51 WIB
Sayyid Quthb mengatakan pada generasi awal Al-Quran menjadi jantung dan rujukan satu-satunya dakwah sehingga melahirkan generasi sahabat, atau generasi yang istimewa.
Tausyiah
Selasa, 06 Desember 2022 - 20:00 WIB
Pada saat Al-Quran diturunkan, Rasululullah SAW yang berfungsi sebagai mubayyin (pemberi penjelasan), menjelaskan kepada sahabat-sahabatnya tentang arti dan kandungan Al-Quran.
Hikmah
Rabu, 27 Juli 2022 - 05:15 WIB
Perang Khaibar telah mengakhiri kekuasaan Yahudi di Jazirah Arab. Semua orang Yahudi tunduk kepada kekuasaan Nabi. Kebencian kaum Anshar pun terhadap Yahudi berkurang.
Muslimah
Jum'at, 05 November 2021 - 14:32 WIB
Bagi orang yang beriman, bukan kematian yang ia takuti, melainkan apa yang akan terjadi setelahnya. Sehingga Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam memberi nasehat akan pentingnya membekali diri untuk menghadapi hari setelah kematian tersebut.
Dunia Islam
Kamis, 08 Februari 2024 - 13:02 WIB
Ledakan tersebut menghancurkan rumahnya dan menewaskan tetangganya di Jabalia, sebuah kamp pengungsi padat penduduk di utara daerah kantong tersebut.