Topik Terkait: Niat Dan Doa Puasa Ramadhan (halaman 5)
Tips
Sabtu, 07 Mei 2022 - 05:15 WIB
Niat puasa qadha Ramadhan di bulan Syawal, umumnya banyak dilakukan kaum muslim yang memiliki utang puasa di bulan Ramadhan kemarin. Bagaimana bacaan doa atau niatnya? Serta bagaimana tata caranya?
Tausyiah
Kamis, 13 Februari 2025 - 11:00 WIB
Bulan Syaban menjadi waktu yang tepat untuk memperbanyak ibadah puasa sunnah, termasuk Puasa Ayyamul Bidh, Puasa Syaban, Puasa Nisfu Syaban, Puasa Senin-Kamis, dan Puasa Daud.
Muslimah
Sabtu, 19 Maret 2022 - 14:02 WIB
Salah satu yang termasuk dosa besar adalah meninggalkan dengan sengaja Puasa Ramadhan. Sebab Puasa Ramadhan adalah bagian dari tegaknya syariat Allah Taala di muka bumi.
Tausyiah
Senin, 12 September 2022 - 17:20 WIB
Niat sangat penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas untuk Allah semata.
Tausyiah
Sabtu, 16 Mei 2020 - 08:02 WIB
Puasa itu arti mencegah (imsak) dan menahan. Artinya, menahan diri dari yang membatalkan puasa berupa makan, minum dan menyalurkan syahwat kepada pasangan yang sah.
Tausyiah
Jum'at, 25 Maret 2022 - 17:02 WIB
Bagi mereka yang masih berutang puasa maka hendaknya segera dilunasi. Berikut adalah konsekwensinya apabila belum membayar utang puasa tahun lalu, sementara Ramadhan berikutnya tiba.
Tips
Jum'at, 08 April 2022 - 15:42 WIB
Selain dua doa yaitu Allahumma Laka Shumtu... dan Dzahabaz zhamau..., berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW ketika berbuka puasa Ramadhan.
Hikmah
Kamis, 27 Juli 2023 - 13:37 WIB
Besok, Jumat (28/7) atau bertepatan dengan tanggal 10 Muharram, umat Islam dianjurkan melaksanakan puasa sunah Asyura. Sebagai muslim, kita perlu mengetahui hal-hal yang berkaitan dengan Puasa Asyura berikut hikmahnya.
Tausyiah
Selasa, 15 September 2020 - 17:25 WIB
Puasa merupakan salah satu ibadah yang sangat dicintai Allah Taala. Selain menjadi benteng dari gangguan setan, puasa juga akan memberikan syafaat di hari kiamat kelak.
Tausyiah
Senin, 16 Mei 2022 - 07:30 WIB
Setelah puasa Ramadhan, umat muslim dianjurkan menunaikan yaitu puasa sunnah enam hari di bulan Syawal. Bolehkah menggabung niat puasa qadha dan puasa Syawal?
Hikmah
Selasa, 21 April 2020 - 06:21 WIB
Puasa Ramadhan bukanlah sekadar kewajiban biasa bersifat teologis, dipastikan mengandung aspek lain berupa manfaat yang langsung berguna dan dibutuhkan oleh tubuh manusia secara holistik.
Tausiyah
Kamis, 05 Maret 2020 - 09:30 WIB
Rasulullah SAW menganjurkan umatnya untuk memuliakan bulan Rajab. Salah satu bentuk pengistimewaannya adalah menghidupkan puasa dan menjauhkan diri dari maksiat
Tips
Selasa, 30 Juli 2024 - 13:41 WIB
Doa tolak bala dan musibah ini merupakan doa agar terhindar dari musibah dan marabahaya. Sumber doa diriwayatkan dalam hadis Abu Daud dan juga Tirmidzi dari Ustman bin Affan radhiyallahuanhu
Tips
Selasa, 31 Mei 2022 - 20:16 WIB
Malam ini kita memasuki awal bulan Dzulqadah 1443 Hijriyah. Bagi yang ingin menunaikan puasa sunnah Dzulqadah besok hari, berikut bacaan niat lengkap Arab dan latinnya.
Tips
Rabu, 24 April 2024 - 11:23 WIB
Bolehkah bolehkah menggabung puasa sunnah 6 hari Syawal dengan qadha Ramadan, terutama yang masih punya utang puasa Ramadan?
Tips
Senin, 16 Agustus 2021 - 14:57 WIB
Niat puasa Asyura dan Tasua perlu dilafalkan untuk membedakan antara satu ibadah dengan ibadah yang lainnya, atau membedakan ibadah dengan adat kebiasaan. Itu adalah fungsi niat.
Tips
Senin, 04 Juli 2022 - 20:00 WIB
Niat puasa Idul Adha dilaksakan di bulan Dzulhijah. Karena bulan ini adalah termasuk bulan yang mulia dengan berbagai amalan mulia terdapat di dalamnya. Di antaranya adalah puasa hari Tarwiyah dan puasa Arafah.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 12:46 WIB
Sebagai muslim kita diperintahkan agar berdoa dan zikir memohon perlindungan baik dari kejahatan setan maupun kejahatan manusia lainnya. Berikut ada doa agar dijauhkan dari niat jahat orang lain.
Tips
Senin, 26 Juni 2023 - 20:06 WIB
Bacaan niat kurban untuk diri sendiri dan keluarga menjadi informasi penting yang perlu diketahui. Khususnya, apabila Anda akan melangsungkan ibadah kurban pada Iduladha 2023 mendatang.
Tips
Sabtu, 08 Mei 2021 - 09:36 WIB
Bulan puasa adalah bulan pengabulan doa. Dan, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam pada hari-hari terakhir Ramadhan ini pun berdoa kepada Allah subhanahu wa taala.