Topik Terkait: Pasukan Setan (halaman 2)
Hikmah
Senin, 13 Maret 2023 - 11:37 WIB
Pertempuran antara kaum muslimin yang dipimpin langsung Nabi Muhammad SAW melawan kaum musyrik dari suku Hawazin dan Tsaqif ini pasukan muslim nyaris kalah. Kondisi sangat mencekam.
Hikmah
Senin, 19 September 2022 - 05:15 WIB
Allah SWT memberi mukjizat kepada Nabi Daud as berupa suara yang merdu. Saking bagusnya suara Daud, setan pun membuat seruling dengan menjiplak nada suara yang dikeluarkan Nabi Daud as.
Tips
Kamis, 20 Juli 2023 - 13:49 WIB
Dalam Al-Quran dijelaskan bahwa setan akan menggoda manusia dari empat arah yakni depan, belakang, kanan dan kiri. Hal tersebut salah satunya tercantum dalam firman Allah dalam Surat Al Araf ayat 16-17
Muslimah
Selasa, 17 November 2020 - 18:28 WIB
Salah satu jalan jin merasuki tubuh manusia adalah melalui bisikan. Yakni penguasaan setan atas diri manusia dengan membuatnya tidak sadar. Misalnya sering menghayal, berandai-andai atau memikirkan sesuatu yang tidak mendatangkan manfaat sama sekali.
Tausyiah
Kamis, 04 Juli 2024 - 11:14 WIB
Sihir jelas berbeda dengan mukjizat. Sihir diajarkan setan kepada Harut dan Marut yang kemudian bisa dipelajari oleh orang biasa. Sedangkan mukjizat hanya dimiliki oleh para nabi dan rasul.
Hikmah
Senin, 23 Oktober 2023 - 14:47 WIB
Tadabbur Surat An-Nur kali ini menceritakan tentang peringatan Allah agar orang-orang beriman tidak mengikuti langkah-langkah setan. Berikut firman Allah:
Muslimah
Kamis, 11 Maret 2021 - 08:49 WIB
Ternyata setan selalu memperhatikan perilaku manusia. Bahkan, setan akan tertawa terbahak-bahak bila melihat manusia tengah menguap. Kok bisa? Kenapa dan apa alasannya?
Tausyiah
Rabu, 16 Februari 2022 - 11:29 WIB
Umat Islam perlu mengetahui kapan batas akhir waktu sholat fardhu. Kali ini kita membahas batasan waktu sholat Ashar dan kaitannya dengan dua tanduk setan.
Tausyiah
Sabtu, 10 September 2022 - 16:55 WIB
Cara setan memperdayai manusia sangat halus dan sering tidak kita dasari. Mereka kerap membisikkan sesuatu yang indah padahal sebenarnya adalah perkara bathil.
Tausyiah
Kamis, 08 Juni 2023 - 09:59 WIB
Said ibnu Jubair telah meriwayatkan dari Ibnu Abbas sehubungan dengan makna firman Allah SWT dalam al-Quran surah An-Nas ayat 4 tentang setan yang biasa bersembunyi.
Tausyiah
Senin, 18 Oktober 2021 - 22:52 WIB
Perbedaan Jin, Setan dan Iblis dapat diketahui dari sifat-sifat dan perilakunya. Al-Quran dan Hadis banyak bercerita tentang Jin, setan, Iblis dan Malaikat.
Hikmah
Sabtu, 09 November 2024 - 18:00 WIB
Ketika itu, bentuk Iblis berubah, dia menjadi setan yang terkutuk. Sebelumnya dia bernama Azazil dan merupakan salah satu di antara malaikat yang terpandang.
Hikmah
Senin, 26 Februari 2024 - 12:34 WIB
Dalam menjalani kehidupan sehari-hari, setiap waktu dan setiap saat manusia menghadapi peperangan dengan setan. Setan dan bala tentaranya tidak akan berhenti sedetik pun untuk terus mengganggu.
Tausyiah
Rabu, 20 Juli 2022 - 15:55 WIB
Sebagian besar fitnah yang menimpa kaum muslimin muncul dari arah timur, dari arah keluarnya tanduk setan. Hal ini sesuai dengan yang diberitakan oleh Nabi SAW.
Muslimah
Minggu, 07 November 2021 - 05:11 WIB
Setan menggunakan kelemahan dan kekurangan akal serta keimanan seorang wanita, sehingga menjerumuskan mereka melalui pakaian yang dikenakannya.
Hikmah
Kamis, 16 November 2023 - 11:39 WIB
Bacaan surat Yasin dan Ayat Kursi sering diamalkan sebagai ayat-ayat Al-Quran yang bisa mengusir setan dan jin. Benarkah demikian? Bagaimana penjelasan dalilnya?
Hikmah
Minggu, 18 Oktober 2020 - 06:44 WIB
Persia melepaskan tiga belas ekor dari pasukan gajahnya untuk menyerang pasukan muslim. Kuda mereka berlarian tunggang langgang dan tinggal orang-orangnya yang hampir binasa diterjang gajah.
Hikmah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 16:36 WIB
Surat Al-Fil adalah salah satu surat ke- 105 dalam Al-Quran yang berisi kisah menakjubkan tentang kehancuran pasukan gajah yang hendak menghancurkan Kakbah.
Hikmah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 11:34 WIB
Azan, tak hanya sebagai penanda waktu salat. Ada hikmah lain di balik lantunan suara azan yakni bisa mengusir setan. Benarkah demikian? Adakah dalil yang menjelaskannya?
Tips
Selasa, 28 Desember 2021 - 13:16 WIB
Doa pengusir jin dari rumah adalah dengan membaca Al-Quran surat Al-Baqarah satu surat penuh. Agar setan tak gemar bermain di rumah kita perlu dua cara: pengobatan dan pencegahan.