Topik Terkait: Penduduk Surga (halaman 2)
Tausyiah
Kamis, 14 September 2023 - 12:58 WIB
Al Quran banyak menjelaskan tentang surga dalam ayat-ayatnya. Salah satunya bagaimana surga atau disebut juga Al-Jannah memiliki nama dan tingkatan, selain itu setiap surga berbeda pula kenikmatannya.
Muslimah
Rabu, 19 Agustus 2020 - 20:05 WIB
Sebaik-baik tempat bagi seorang Muslim adalah surga. Yang disediakan Allah bagi orang-orang yang beriman. Surga yang begitu nikmat, dan tidak ada bandingannya dengan kenikmatan di dunia.
Muslimah
Kamis, 20 Juli 2023 - 14:37 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengabarkan kepada kaum wanita bahwa mereka bisa masuk surga lewat pintu mana saja, asalkan memenuhi kriteria. Selain itu, ada amalan bagi mereka yang ganjarannya langsung surga.
Hikmah
Kamis, 08 September 2022 - 05:10 WIB
Satu-satunya sahabat Nabi yang mendapat kemuliaan terbang dengan kedua sayapnya di Surga ialah Sayyidina Jafar bin Abi Thalib radhiyallahu anhu. Ini amalannya.
Tausyiah
Senin, 08 Juni 2020 - 05:00 WIB
Ketika orang-orang beriman telah selamat dari api neraka, mereka lalu tertahan di jembatan yang berada di antara surga dan neraka. Apa maksud semua itu?
Tausyiah
Jum'at, 19 Februari 2021 - 17:07 WIB
Sebagian orang menilai, manusia masuk surga karena amal saleh sebagaimana firman Allah dalam Al-Quran. Namun ada pihak menilai seseorang masuk surga karena rahmat Allah. Mana yang benar?
Tausyiah
Rabu, 22 Juli 2020 - 16:11 WIB
Banyak cara untuk meraih surga-Nya Allah, salah satunya dengan memperbanyak amal saleh. Berikut amalan sederhana yang dapat mengantarkan seseorang ke surga.
Hikmah
Jum'at, 10 Desember 2021 - 14:30 WIB
Perbedaan pendapat yang paling sering terlontar tentang surga yang ditinggali oleh Nabi Adam adalah, apakah surga itu berada di langit ataukah di bumi? Lalu, apakah surga itu abadi atau tidak?
Tausyiah
Selasa, 30 November 2021 - 15:59 WIB
Surga dan neraka banyak disebut di dalam Al-Quran dan hadits Nabi Muhammad SAW. Lalu, apakah pusat kenikmaan dan kesengsaraan ini sudah ada pada saat ini?
Hikmah
Kamis, 05 Oktober 2023 - 11:45 WIB
Sesungguhnya penghuni surga pada hari itu bersenang-senang dalam kesibukan (mereka). Mereka dan pasangan-pasangannya berada dalam tempat yang teduh, bersandar di atas dipan-dipan.
Muslimah
Selasa, 05 Juli 2022 - 07:48 WIB
Seorang muslimah memiliki amalan dasar yang akan memudahkannya masuk surga. Rasulullah SAW mengingatkan bahwa seorang perempuan bisa memilih masuk surga dari pintu mana saja, asalkan menunaikan amalan tersebut.
Hikmah
Rabu, 06 November 2024 - 17:24 WIB
Dia keluar dari neraka dengan merangkak namun wajahnya sulit berpaling dari neraka. Ini menjadikan dirinya takut. Sudah begitu, udara yang sangat panas terus menerus menghembus wajahnya.
Muslimah
Senin, 17 Mei 2021 - 15:54 WIB
Selain tempat yang nyaman rumah adalah tempat untuk belajar atau sebagai sumber ilmu. Baik ilmu pengetahuan umum maupun ilmu-ilmu agama yang dapat mengundang keberkahan Allah.
Tausyiah
Rabu, 13 Januari 2021 - 11:54 WIB
Salah satu kenikmatan yang menanti penghuni surga adalah makanan dan minuman yang tak ada habisnya. Muncul pertanyaan, hidangan apakah yang pertama dimakan oleh penduduk surga?
Tausyiah
Senin, 29 Juni 2020 - 05:00 WIB
Allah berfirman, mata tidak melihat, tidak pula telinga mendengarnya, tak pernah pula terlintas dalam hati manusia apa-apa yang disiapkan bagi orang-orang yang takwa.
Hikmah
Kamis, 28 Juli 2022 - 05:10 WIB
Kisah Malaikat Jibril yang takjub melihat bidadari surga layak kita jadikan hikmah dan pelajaran berharga. Allah memperlihatkan salah satu ciptaan-Nya kepada Jibril.
Tips
Minggu, 28 Juli 2024 - 15:19 WIB
Setelah kematian, cita-cita masuk surga adalah impian semua orang. Dan tahukah Anda, jika setiap muslim dapat masuk surga sambil tertawa? Bagaimana bisa? Benarkah demikian dan apa amalannya?
Tausyiah
Kamis, 08 April 2021 - 18:51 WIB
Takwa adalah komitmen kita untuk menjadi hamba Allah yang semurni-murninya. Dengan takwa kita dapat meraih kunci ridha Allah yang kemudian diwujudkan secara nyata dalam bentuk surga.
Muslimah
Minggu, 16 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Salah satu keindahan dan kenikmatan yang diperoleh hamba-hamba yang bertakwa di surga adalah perhiasan. Bagaimana bentuk perhiasan di surga ini?Samakah dengan perhiasan di bumi?
Tausyiah
Senin, 30 Oktober 2023 - 18:04 WIB
Ketika berada di surga, orang-orang mukmin akan mengucapkan tiga kalimat sebagai bentuk pujian mereka atas kebesaran Allah. Berikut tiga doa kalimat mereka.