Topik Terkait: Peran Alim Ulama (halaman 9)
Tausiyah
Rabu, 25 Maret 2020 - 17:58 WIB
Kedudukan dan perlakuan jenazah korban virus corona sama dengan jenazah muslim pada umumnya, yaitu wajib dimandikan, dikafani, dishalati, dan dimakamkan.
Hikmah
Kamis, 21 November 2019 - 07:15 WIB
Pernah suatu ketika, Imam Junaidy Al-Baghdadi berjumpa dengan seorang Bahlul, yang perilaku dan penampilannya seperti orang gila.
Muslimah
Selasa, 29 Juni 2021 - 15:23 WIB
Salah satu ujian bagi para suami adalah ketika memiliki istri durhaka yang punya perangai buruk. Namun, bagi para salafus saleh, mereka punya cara sendiri menyikapinya.
Tausiyah
Jum'at, 20 September 2019 - 14:14 WIB
Kedatangan Syeikh Usamah Sayyid Al-Azhari, Ulama Al-Azhar yang juga Penasehat Presiden Mesir ke Indonesia mendapat sambutan baik dari dewan pengurus Masjid Agung Sunda Kelapa, Jakarta Pusat.
Dunia Islam
Jum'at, 01 April 2022 - 16:21 WIB
Ketua Umum PP Muhammadiyah, Prof Haedar Nashir, berharap umat Islam menjadikan bulan Ramadhan sebagai momen untuk berhijrah secara spiritual, intelektual, dan peran sosial.
Hikmah
Kamis, 16 Maret 2023 - 11:12 WIB
Mengapa ulama lebih memilih kalimat marhaban ya Ramadan ketimbang, misalnya, ahlan wa sahlan dalam menyambut bulan suci Ramadan. Padahal kedua kalimat itu bermaksa sama: selamat datang
Dunia Islam
Sabtu, 29 Juli 2023 - 14:46 WIB
Sepanjang sejarah kepemimpinan MUI (Majelis Ulama Indonesia) terdapat lima Kader Nahdlatul Ulama yang menyumbangkan namanya . Salah satunya punya jabatan terlama yakni sekitar 13 tahun.
Tausyiah
Selasa, 27 September 2022 - 06:45 WIB
Umat Islam kehilangan salah satu ulama berpengaruh, Syaikh DR Yusuf Al-Qaradhawi yang wafat Senin, 26 September 2022. Berikut 10 kalam Syaikh Yusuf Al-Qaradhawi yang menyentuh hati.
Muslimah
Selasa, 14 November 2023 - 11:09 WIB
Kekuatan doa seorang istri memiliki manfaat luar biasa untuk kebaikan suami dan anak-anaknya. Apalagi istri tersebut seorang istri salihah, maka doanya akan mudah dikabulkan Allah.
Dunia Islam
Senin, 09 Oktober 2023 - 18:37 WIB
Marga Arab tertinggi di Indonesia merujuk pada jumlah yang lebih banyak atau dianggap lebih tinggi dalam hierarki keturunan tersebut di Indonesia adalah marga Habib Al-Attas, Al Haddad, As Segaf, Alaydrus, dan Al-Habsyi.
Dunia Islam
Jum'at, 16 Juni 2023 - 04:31 WIB
Wapres Maruf Amin berziarah ke makam ahli hadist termasyur, Imam Bukhari, di Uzbekistan, Kamis (15/6/2023). Wapres lalu mengenang kisah penemuan makam Imam Bukhari.
Hikmah
Selasa, 25 Oktober 2022 - 23:38 WIB
Sosok ulama yang menjaga jarak dengan penguasa pada masanya menarik untuk diketahui. Beliau selalu menolak pemberian penguasa yang kala itu dipimpin Khalifah Abdul Malik.
Dunia Islam
Selasa, 20 April 2021 - 19:28 WIB
Langgar Gipo di Kota Surabaya dulu sering dijadikan sebagai tempat pertemuan para tokoh nasional seperti HOS Tjokroaminoto dan Ir Soekarno bersama tokoh NU.
Tausyiah
Senin, 21 November 2022 - 07:45 WIB
Dai yang menimba ilmu di Al-Azhar Mesir, Ustaz Amru Hamdany membagikan amalan supaya memiliki firasat yang tajam dan kuat. Berikut amalannya.
Tausyiah
Senin, 08 Maret 2021 - 08:39 WIB
Selain merupakan wahana menumpahkan permohonan kepada Sang Khalik, doa mencerminkan pula sebuah ekspresi ketundukan, kepasrahan, dan kerendahan hati di hadapan-Nya.
Muslimah
Senin, 10 Oktober 2022 - 09:10 WIB
Tradisi pemahaman yang mempersepsikan Hawa dari tulang rusuk kiri Adam, bukan bersumber dari al-Quran tetapi pengaruh ajaran Kitab Suci sebelumnya.
Tausyiah
Rabu, 21 September 2022 - 14:40 WIB
Surga adalah tempat kembali yang sangat Indah. Keindahan surga tidak dapat dibayangkan oleh hati manusia. Kenikmatan dan kebahagiaan di surga bersifat selama-lamanya, kholidina fiha abada.
Tausiyah
Senin, 28 Mei 2018 - 08:30 WIB
Fenomena bulan Ramadhan sering kita temui masjid selalu penuh di awal puasa. Namun, di pertengahan dan penghujung Ramadhan, masjid sepi dari aktivitas salat kecuali mereka yang istiqamah.
Hikmah
Sabtu, 05 Agustus 2023 - 17:41 WIB
Dalam satu Hadis disebutkan bahwa ridha Allah tergantung pada rida orangtua dan murka Allah tergantung pada murka orangtua. Berikut kisah seorang ulama sukses berkat doa ibunya.
Dunia Islam
Kamis, 23 Desember 2021 - 19:59 WIB
Masjid Indonesia di London yang diinisiasi oleh almarhum Kiai Royandi Abbas dan tokoh-tokoh warga Indonesia London pada 20 tahun silam.