Topik Terkait: Permainkan Agama (halaman 10)
Tausyiah
Kamis, 01 Juni 2023 - 20:08 WIB
Mereka mengira bahwa syariat Islam yang didakwahkan merupakan sesuatu yang labil, tidak memiliki kriteria dan batasan yang pasti, sehingga setiap hakim memberikan penafsiran sendiri-sendiri.
Dunia Islam
Senin, 08 Juli 2024 - 21:48 WIB
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas sore ini, Senin (8/7/2024), menyambut kedatangan Grand Syekh Al Azhar, Imam Akbar Ahmed Al Tayeb, di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Tangerang.
Hikmah
Senin, 09 September 2024 - 20:02 WIB
Pada zaman pra-Islam, posisi perempuan Bangsa Arab paling jelek dibanding perempuan lain di dunia. Mereka dianggap sebagai benda mati yang tidak mempunyai hak apapun, termasuk hak untuk dihormati.
Dunia Islam
Senin, 05 April 2021 - 19:17 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) menerbitkan Surat Edaran tentang Panduan Ibadah Ramadhan dan Idul Fitri 1442/2021 M.
Hikmah
Rabu, 20 Juli 2022 - 17:17 WIB
Seorang muslim pastinya sudah sering mendengar kalimat Wallahu Alam yang artinya hanya Allah Yang Lebih Mengetahui (Maha Tahu). Berikut hikmahnya.
Tausyiah
Jum'at, 08 September 2023 - 06:50 WIB
Di antara tanda kecil Kiamat adalah hilangnya ilmu agama dan menyebarnya kebodohan (kejahilan). Hal ini sudah dikabarkan oleh Rasulullah SAW sejak 14 abad lebih lalu.
Muslimah
Rabu, 12 Agustus 2020 - 06:05 WIB
Islam membawa pengaruh yang luar biasa terhadap kedudukan perempuan. Dengan misi tauhidnya Islam mengajarkan bahwa semua manusia adalah setara di hadapan Tuhan.
Dunia Islam
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 13:36 WIB
Prof Wilson Howland Guertin bertanya apakah Islam mempunyai patokan atau nasihat khusus mengenai pengujian akan kebenaran ajaran agama secara ilmu pengetahuan?
Tausyiah
Senin, 10 Juli 2023 - 05:15 WIB
Umat Islam wajib menjaga dan memerhatikan prinsip-prinsip dasar dalam berinfak. Dia menyebut 4 prinsip dasar tersebut. Salah satunya, memerangi kemewahan dan para pelakunya.
Dunia Islam
Sabtu, 04 November 2023 - 09:55 WIB
Setidaknya ada 9 fakta Yahudi Haredi. Ini adalah salah satu sekte Yahudi dari empat subkelompok: Haredi (ultra-Ortodoks), Dati (religius), Masorti (tradisional) dan Hiloni (sekuler).
Hikmah
Kamis, 02 Maret 2023 - 17:39 WIB
Surat Al-Hujurat ayat 13 yang dibacakan pada pembukaan Piala Dunia 2022 di Qatar ternyata memiliki Asbabun Nuzul atau sebab turunnya tersendiri. Berikut ulasannya.
Tausiyah
Senin, 12 Juni 2017 - 06:00 WIB
Jika manusia sudah memasrahkan dirinya pada Allah, apa yang dilakukan di dunia ini semata-mata karena Allah
Dunia Islam
Jum'at, 30 Desember 2022 - 22:13 WIB
Sejarah masuknya Islam di Korea dan perkembangannya menarik untuk diketahui. Korea merupakan negara yang terletak di semenanjung Korea di Asia Timur laut.
Dunia Islam
Rabu, 11 Januari 2023 - 15:37 WIB
Untuk mengapresiasi dengan benar titik temu pertama antara Islam dan Kristen yang diperlukan bagi umat yang beragama Kristen adalah agar mereka sadar akan kelemahan Kristiani di periode zaman itu.
Tausyiah
Kamis, 27 Oktober 2022 - 22:51 WIB
Mencintai sesama muslim termasuk wujud dari kesempurnaan iman seseorang. Rasulullah SAW menggamabrkan seorang mukmin dengan mukmin lainnya laksana satu tubuh.
Tausyiah
Jum'at, 12 Mei 2023 - 06:35 WIB
Peningkatan pemahaman beragama adalah keharusan bagi setiap muslim. Dengan memiliki pemahaman kuat, seseorang dapat menyikapi penafsiran agama atau pemberitaan dengan tabayyun.
Tips
Kamis, 23 November 2023 - 10:16 WIB
Menuntut ilmu adalah kewajiban bagi umat Islam, terutama mencari ilmu agama atau ilmu syari. Namun untuk menjaga keistiqamahan dan keikhlasan belajar ilmu ini tidak sekuat yang dibayangkan.
Dunia Islam
Kamis, 26 Januari 2023 - 05:15 WIB
Michael H Hart menempatkan Nabi Muhammad SAW di nomor pucak sebagai tokoh paling berpengaruh dalam sejarah. Nabi Isa ditempatkan nomor 3 di bawah Isaac Newton. Sedangkan Nabi Musa di nomor 16.
Tausyiah
Senin, 02 Januari 2023 - 13:43 WIB
Kata Islaam disebutkan beberapa kali dalam Al-Quran. Satu di antaranya adalah sesungguhnya agama (yang diterima) di sisi Allah adalah Islaam.
Dunia Islam
Senin, 26 Desember 2022 - 19:59 WIB
Bagi bangsa Arab, sejarah itu tergantung kepada tradisi oral dari mulut ke mulut. Mereka mengetahui sesuatu dalam sejarah kesukuan dan klen-klen mereka berkenaan dengan sebagian kecil generasi sebelumnya.