Topik Terkait: Puasa Adalah Ibadah Tiada Tanding (halaman 24)
Tausyiah
Rabu, 06 Mei 2020 - 07:01 WIB
Dalam bermedsos orang yang sedang berpuasa seyogianya mampu menjaga lisan dengan menghindari bergunjing, ucapan tercela, atau berkata kasar yang bisa mengurangi pahala ibadah.
Hikmah
Jum'at, 17 Mei 2024 - 16:55 WIB
Segala perbedaan jenis, warna, bahasa, tanah air dan tingkatan sirna dan tampak hakikat penghambaan dan persaudaraan. Semua dengan satu pakaian, menghadap kepada satu kiblat dan menyembah satu Ilah.
Tips
Minggu, 31 Juli 2022 - 08:05 WIB
Hari ini kita memasuki 2 Muharram 1444 Hijriyah bertepatan Ahad (31/7/2022). Pada bulan ini terdapat satu hari yang istimewa dimana umat Islam diperintahkan untuk berpuasa.
Tips
Sabtu, 17 April 2021 - 08:00 WIB
Melatih anak kecil yang belum mukallaf (belum baligh) untuk turut beribadah bersama kaum muslimin, merupakan sebuah keteledanan yang harus kita lakukan. Salah satu ibadah tersebut adalah puasa.
Tausyiah
Kamis, 28 Maret 2024 - 05:15 WIB
Puasa telah dilakukan oleh umat-umat terdahulu. Kama kutiba alal ladzina min qablikum (Sebagaimana diwajibkan atas (umat-umat) yang sebelum kamu).
Tausyiah
Rabu, 05 April 2023 - 23:48 WIB
Berpuasalah niscaya kalian sehat. Tak dapat disangkal bahwa berbagai penyakit fisik yang diderita manusia disebabkan oleh makanan yang dikonsumsinya.
Tips
Selasa, 27 Februari 2024 - 11:13 WIB
Doa buka puasa Ramadan yang diamalkan oleh masyarakat Islam selama ini ada beberapa lafaz, sama-sama baik dan dapat diamalkan. Berikut beberapa doa buka puasa Ramadan ini:
Tausyiah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 08:10 WIB
Kegiatan Ramadhan seperti pengajian, tadarus, dan diskusi keagamaan di masjid-masjid tidak lagi bisa terlaksana tahun ini akibat pandemi Covid-19.
Tausyiah
Senin, 23 Januari 2023 - 22:03 WIB
Hari ini kita sudah memasuki bulan Rajab 1444 Hijriyah, Senin (23/1/2023). Bagaimana hukum mengkhususkan puasa di hari tertentu pada bulan Rajab? Berikut penjelasannya.
Tips
Selasa, 21 Februari 2023 - 20:51 WIB
Jadwal puasa bulan Syaban 2023 bertepatan bulan Februari dan Maret. Awal bulan Syaban 1444 H terhitung mulai Rabu 22 Februari 2023 atau malam ini berdasarkan kalender Kemenag.
Tips
Selasa, 31 Mei 2022 - 20:16 WIB
Malam ini kita memasuki awal bulan Dzulqadah 1443 Hijriyah. Bagi yang ingin menunaikan puasa sunnah Dzulqadah besok hari, berikut bacaan niat lengkap Arab dan latinnya.
Hikmah
Sabtu, 25 Mei 2024 - 05:15 WIB
Benarkan meninggal di Tanah Suci adalah kemuliaan? Pertanyaan ini banyak ditanyakan oleh setiap muslim, terutama bagi yang hendak menunaikan ibadah Haji atau Umrah.
Tausyiah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 16:18 WIB
Alhamdulillah kita masih diberi waktu dan nikmat sehat di bulan Muharram, bulan yang diagungkan Allah. Besok Jumat dan Sabtu adalah hari istimewa bertepatan 9-10 Muharram.
Dunia Islam
Selasa, 19 April 2022 - 16:01 WIB
Masjid ramah lingkungan pertama di Eropa menggelar buka puasa bersama selama akhir pekan Paskah. Dalam acara itu, ditampilkan pembicara Kristen dan Yahudi untuk merayakan keragaman kita.
Tausiyah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 06:47 WIB
Puasa bukan sekadar menahan diri dari segala nafsu duniawi secara serampangan, tetapi ibadah yang tujuannya membentuk pribadi yang bertakwa.
Tausyiah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 09:25 WIB
Larangan beribadah di masjid dan tempat ibadah lain dalam kondisi pandemi Covid-19 semata untuk menjaga keselamatan jiwa, dirinya sendiri maupun orang lain.
Tausyiah
Senin, 27 Maret 2023 - 18:17 WIB
Kedudukan orang yang berpuasa sangat mulia di sisi Allah. Selain mendapat ganjaran langsung dari Allah, orang yang berpuasa mendapat dua kegembiraan.
Tips
Kamis, 21 April 2022 - 13:56 WIB
Menjalankan ibadah puasa selama sebulan penuh memerlukan stamina dan kondisi tubuh yang prima. Nah, agar kita dapat menjaga tubuh tetap sehat serta tetap semangat menjalankan ibadah puasanya, ada beberapa tips yang bisa kita lakukan.
Tausiyah
Senin, 09 September 2019 - 15:05 WIB
Besok Selasa (10/10/2019) atau nanti malam (menurut kalender Hijriyah), kita memasuki hari ke-10 Muharram atau dikenal dengan sebutan Asyura.
Tips
Selasa, 21 April 2020 - 17:00 WIB
Merebaknya wabah Corona menjadi ujian bagi umat Islam yang kini tengan menyambut bulan suci Ramadhan. Berikut ini merupakan beberapa hal yang harus kita dilakukan dalam menyambut bulan suci.