Topik Terkait: Rahasia Rasulullah Jarang Sakit (halaman 8)
Hikmah
Senin, 17 Februari 2020 - 22:56 WIB
Tidur merupakan satu di antara tanda-tanda kebesaran Allah Taala yang patut disyukuri. Dalam urusan tidur ini Rasulullah SAW memberi kita teladan terbaik.
Hikmah
Senin, 28 Februari 2022 - 14:55 WIB
Kisah Isra Miraj Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam penuh dengan hikmah dan cerita menarik. Sebelum diperjalankan, dada beliau dibelah oleh Malaikat Jibril.
Hikmah
Rabu, 19 Februari 2020 - 07:30 WIB
Dalam Kitab Thaamur-Rasul SAW wat-Tadawi bil-Ghidza karya Syeikh Prof Abdul Basith Muhammad as-Sayyid dijelaskan bahwa Rasulullah menyukai buah labu manis.
Tausyiah
Rabu, 14 Oktober 2020 - 07:30 WIB
Di Irak, ada seorang pegulat terkenal dan tangguh yang tak terkalahkan. Namanya Abu Qasim. Tak seorang pun yang dapat mengalahkan Abu Qasim, sehingga ia kesulitan mencari lawan tandingnya.
Hikmah
Minggu, 16 Juli 2023 - 16:30 WIB
Mimpi dialami semua manusia, dari anak kecil hingga orang tua. Dalam Islam, tidak boleh sembarangan menakwilkan mimpi. Tidak boleh asal menerka makna sebuah mimpi.
Tips
Minggu, 16 Januari 2022 - 17:51 WIB
Ada doa yang diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam yang sangat dianjurkan untuk diamalkan bagi siapa saja yang terlilit utang dan merasa diintimidasi orang lain.
Tausyiah
Senin, 19 Oktober 2020 - 20:35 WIB
Salah satu akhlak dari Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam yang patut diteladani adalah cara bergaulnya. Berikut sekelumit kisah beliau diceritakan oleh Ustaz Muchlis Al-Mughni dalam tausiyah edisi Cinta Rasul.
Tausyiah
Senin, 11 Juli 2022 - 16:48 WIB
Rasulullah SAW berkata kepada Ali bin Abi Thalib: Hai Ali! Jangan sampai pandangan yang satu mengikuti pandangan lainnya. Kamu hanya boleh pada pandangan pertama, adapun yang berikutnya tidak boleh.
Hikmah
Sabtu, 24 April 2021 - 17:32 WIB
Sepeninggal Sayyidah Khadijah Al-Kubro pada hari ke-11 Ramadhan Tahun ke-10 kenabian membuat Rasulullah shallallahu alaihi wasallam sangat terpukul. Kain kafan beliau pun didatangkan dari Surga.
Tips
Minggu, 17 Mei 2020 - 03:05 WIB
Dalam Hadis Sahih Muslim bab Kitab Puasa disebutkan tentang keutamaan Lailatul Qadar. Salah satunya mimpi Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam diperlihatkan Lailatul Qadar.
Hikmah
Senin, 25 April 2022 - 14:19 WIB
Tak sekali dua kali Umar bin Khattab berbeda pendapat dengan Rasulullah dalam berbagai urusan. Ijtihad Umar ini seringkali diikuti turunnya wahyu yang justru membenarkan pendapat Umar
Hikmah
Selasa, 24 Oktober 2023 - 10:38 WIB
Setiap orang saat ini, masih bertanya-tanya bagaimana sebanarnya nasib kaum Yahudi di akhir zaman nanti? Padahal Rasulullah SAW telah menegaskan bahwa akhir dari nasib bangsa Yahudi berada di tangan Umat Islam.
Tips
Senin, 26 Desember 2022 - 18:58 WIB
Orang yang sakit diperbolehkan mengeluhkan penderitaannya. Namun, tidaklah baik baginya mengharapkan kematian atau meminta kematian karena penderitaan yang dialaminya.
Hikmah
Minggu, 21 Juni 2020 - 20:56 WIB
Banyak riwayat yang menceritakan sisi kepribadian Rasulullah termasuk pakaian dan properti yang dipakai beliau semasa hidupnya. Berikut penampakan pedang dan topi besi Rasululah.
Tausiyah
Senin, 29 April 2019 - 16:38 WIB
Sejak awal Syaban, Rasulullah (SAW) menganjurkan ummatnya agar mempersiapkan diri menyambut kedatangan tamu mulia bernama Ramadan.
Hikmah
Senin, 06 September 2021 - 12:02 WIB
Terhadap pendapat Rasulullah yang menurutnya kurang pas, Saad bin Muadz ra bertanya: Ya, Rasulullah ini pendapat Anda pribadi apa titah dari Allah SWT?
Hikmah
Rabu, 06 November 2019 - 05:15 WIB
Ada satu kisah dalam Kitab Irsyadul Ibad karya Syekh Zainuddin Al-Malibary bahwa ada dua orang bersaudara memperoleh masing-masing warisan harta dan tiga helai rambut Rasulullah SAW dari ayah mereka yang telah meninggal dunia.
Muslimah
Jum'at, 16 Oktober 2020 - 16:53 WIB
Dalam perang Uhud, kaum muslimin banyak mengalami penderitaan dan kesusahan. Bahkan banyak di antara mereka yang mati syahid. Kabar ini telah sampai ke Madinah, sehingga kaum perempuan juga mengetahui berita kekalahan ini.
Hikmah
Senin, 29 Januari 2024 - 13:32 WIB
Kisah tentang bagaimana Rasulullah SAW naik ke langit hingga ke sidratul muntaha dan melihat wujud malaikat Jibril dalam keadaan aslinya diceritakan dalam Surat An-Najm ayat 13-18.
Hikmah
Minggu, 03 September 2023 - 12:16 WIB
Siapa yang mengaku dapat mengetahui kapan terjadinya kiamat atau membenarkan orang yang mengaku tersebut, maka dia adalah bodoh, sesat, dan pendusta.