Topik Terkait: Surat An Nashr Dan Isyarat Wafatnya Rasulullah (halaman 20)
Hikmah
Rabu, 17 November 2021 - 23:02 WIB
Keistimewaan Surat Al-Ashr memiliki kandungan yang sangat agung. Meski isinya singkat tetapi fadhillahnya dahsyat. Berikut keutamaan Surat Al-Ashr.
Tausyiah
Kamis, 08 Desember 2022 - 19:37 WIB
Seperti halnya persoalan hadis pada umumnya, penuturan atau berita tentang suatu sebab turunnya wahyu tertentu juga dapat beraneka ragam, sejalan dengan keaneka ragaman sumber berita.
Tips
Rabu, 21 Juli 2021 - 22:04 WIB
Nabi Muhammad SAW adalah sosok manusia yang hidupnya paling produktif. Di antara kebiasaan Nabi, ada lima kebiasaan tidur beliau yang patut ditiru dan dua hal yang harus dihindari.
Hikmah
Rabu, 20 Juli 2022 - 05:15 WIB
Surah Muawwidzatatin adalah sebutan bagi surah al-Falaq dan an-Nas. Malaikat Jibril menyampaikan wahyu kedua surat ini tatkala Rasulullah SAW terkena sihir dari orang Yahudi bernama Labid bin Asham.
Hikmah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 11:31 WIB
Keistimewaan Surat Al-Mumtahanah, hendaklah ditulis selama tiga hari berturut-turut dan diminumkan kepada seseorang yang terkena gangguan pada limpanya.
Hikmah
Selasa, 04 Oktober 2022 - 05:15 WIB
Kisah Malaikat membelah dada Nabi Muhammad SAW untuk menyucikan dan melapangkan hati beliau dilakukan tiga kali. Pertama ketika beliau berusia 2 tahun, kedua sebelum menerima wahyu, dan ketiga ketika peristiwa Isra Miraj.
Hikmah
Selasa, 14 Juli 2020 - 05:05 WIB
Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) tidak hanya teladan dalam hal ibadah, Beliau juga panutan dalam urusan muamalah (pergaulan antar-manusia).
Tips
Jum'at, 22 Maret 2024 - 09:57 WIB
Bacaan 10 surat saat salat tarawih 23 rakaat penting diketahui umat Muslim. Biasanya surat-surat yang dibaca ini tergolong pendek-pendek dan terdapat pada juz 30.
Tausyiah
Rabu, 09 November 2022 - 21:29 WIB
Arti Surat Al-Kahfi ayat 10 beserta tafsirnya menarik untuk diulas karena di dalamnya terdapat hikmah. Surat ini mengingatkan kita tentang kisah Ashabul Kahfi yang berlindung di gua.
Tausyiah
Sabtu, 22 Agustus 2020 - 17:47 WIB
Inilah doa Fajar yang biasa di baca Rasulullah SAW dan keluarga beliau setelah salat sunnah Qabliyah Subuh (Fajar). Doa ini dinukil dari Kitab Bidayatul Hidayah.
Hikmah
Sabtu, 02 September 2023 - 16:27 WIB
Khusus keistimewaan Surat At-Tin, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan barangsiapa yang membacanya di depan makanan maka makanan tersebut akan menjadi obat.
Muslimah
Sabtu, 03 Agustus 2024 - 12:33 WIB
Termasuk kesempurnaan mentadabburi Al-Quran dan hadis berkenaan dengan Sirah Nabawiyah adalah mengetahui hikmah pernikahan Nabi Shallallahu alaihi wa Sallam.
Tips
Minggu, 12 September 2021 - 11:29 WIB
Inilah doa setelah membaca Surat Yasin yang bisa diamalkan kaum muslim secara istiqamah. Doa ini sebagai pelengkap setelah kita membaca surat yang merupakan jantung hatinya Al Quran.
Tausyiah
Senin, 15 Agustus 2022 - 10:34 WIB
Salah satu di antara shalawat untuk dipermudahkan berziarah ke makam Rasulullah yang kami terima ijazahnya adalah penggalan shalawat Dalail Khairat yang terdapat pada Hizb Selasa.
Tips
Rabu, 26 Oktober 2022 - 09:57 WIB
Surat adh-Dhuha diturunkan untuk membuktikan dan mengabarkan kecintaan serta kepedulian dari Allah Subhanahu wa Taala terhadap perjuangan dakwah Rasulullah Shallalahu alaihi wa Sallam.
Hikmah
Kamis, 14 September 2023 - 19:05 WIB
Dalam kitab Durratun Nashihin disebutkan ada sebuah riwayat bahwa pada suatu malam menjelang tidur, Nabi Shallallahu alaihi wa sallam berwasiat kepada istrinya Aisyah. Apa isi wasiatnya Baginda Nabi SAW ini?
Hikmah
Rabu, 10 Februari 2021 - 12:32 WIB
Nabi Muhammad tak hanya dikenal sebagai sosok yang lemah lembut. Beliau ternyata memiliki kekuatan fisik luar biasa hingga berhasil merobohkan pegulat tangguh bernama Rukanah Al-Mathlabi.
Hikmah
Kamis, 09 Juni 2022 - 17:29 WIB
Pada saat haji perpisahan itu Rasulullah berkhutbah di atas untanya al-Qashwa, dengan suara lantang tapi sungguhpun begitu masih diulang oleh Rabia bin Umayya bin Khalaf.
Tips
Jum'at, 14 Januari 2022 - 07:16 WIB
Setidaknya ada 7 adab minum yang diajarkan Rasulullah SAW. Di sisi lain, dalam sebuah hadits juga disebutkan bahwa Nabi Muhammad SAW gemar minum minuman yang dingin dan manis.
Hikmah
Senin, 18 November 2024 - 20:04 WIB
Allah Subhanahu Wa Taala dalam Al Quran memerintahkan setiap muslim agar senantiasa bersyukur. Salah satu surat yang masyhur yang menegaskan pentingnya bersyukur adalah Surat Ibrahim ayat 7.