Topik Terkait: Tahta Sebagai Ilah (halaman 8)
Dunia Islam
Minggu, 19 Februari 2023 - 09:56 WIB
Ustaz Yusuf Mansur mengingatkan amalan hebat malam hari dengan ganjaran Allah SWT berupa surga. Seperti dikutip dari akun Instagram Partai Perindo.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 10:26 WIB
Mengingat Allah adalah rohnya salat, inti, dan juga hakikatnya. Demikianlah kedudukan zikir dalam semua ibadah. Orang yang paling besar pahalanya dalam setiap ibadah yaitu orang yang paling banyak berzikir.
Hikmah
Sabtu, 05 Februari 2022 - 11:16 WIB
Peristiwa penting di bulan Rajab salah satunya adalah berpindahnya arah kiblat sholat dari Baitul Maqdis ke Kakbah di Masjidil Haram. Perubahan kiblat yang 18 derajat ini menjadi ujian iman.
Muslimah
Rabu, 09 Desember 2020 - 10:15 WIB
Tentang apakah bagian bawah kaki atau disebut al qadam termasuk batasan aurat juga? Sehingga pemakaian kaus kaki menjadi wajib atau tidak bagi muslimah untuk menutup auratnya ini?
Muslimah
Rabu, 15 Maret 2023 - 08:55 WIB
Perlu ada persiapan dalam menjalani bulan suci Ramadan, sehingga tidak hanya niat, namun kaum Muslimah perlu membuat skala prioritas untuk mengatur dan mengkoordinasikan keragaman kegiatan mereka dalam satu bulan.
Hikmah
Sabtu, 15 Juli 2023 - 04:53 WIB
Surat An-Naml ayat 30-31 dapat digunakan sebagai doa untuk menundukkan orang yang keras kepala. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat An-Naml ayat 30-31 sebagai berikut:
Hikmah
Kamis, 24 Agustus 2023 - 20:00 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Infithar, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan, membacanya dapat membebaskan orang yang tertahan atau orang yang tertawan dan juga dapat menenteramkan orang yang takut.
Hikmah
Minggu, 03 September 2023 - 18:55 WIB
Khusus keistimewaan Surat Al-Qadr, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan barangsiapa yang membacanya di depan barang yang disimpannya maka barang tersebut akan terjaga.
Tausyiah
Kamis, 20 Juli 2023 - 13:20 WIB
Asyuro adalah hari kesepuluh dari bulan Muharam. At-Turmudzi meriwayatkan sebuah hadis hasan sahih bahwa Rasulullah SAW memerintahkan untuk puasa Asyuro, yaitu pada hari ke-10 dari bulan Muharram.
Tips
Kamis, 06 Juli 2023 - 09:39 WIB
Keistimewaan surah Al-Hijr: barangsiapa yang menulisnya lalu dicampur dengan zafaronn dan meminumkannya untuk seorang perempuan yang sedikit susunya maka susunya akan banyak.
Muslimah
Jum'at, 05 November 2021 - 06:40 WIB
Mengingat kematian bukan sekadar ingat dan tidak lupa, namun lebih dari itu mengingat kematian berarti mempersiapkan diri dengan bekal sebelum ajal datang.
Hikmah
Jum'at, 19 April 2024 - 05:15 WIB
Syaikh Imran Nazar Hosein mengatakan ada pengecualian dalam umat Kristen dan Yahudi yang tidak akan pernah tenang hingga umat Islam meninggalkan keislamannya dan mengikuti gaya hidup mereka.
Tausyiah
Rabu, 24 Juli 2024 - 14:55 WIB
Dalam pandangan akhlak Islam, tidak dibenarkan mengambil buah sebelum matang, atau memetik bunga sebelum mekar, karena hal ini tidak memberi kesempatan kepada makhluk untuk mencapai tujuan penciptaannya.
Tips
Kamis, 27 Juli 2023 - 10:41 WIB
Surat Ash-Shaffat ayat 1-10 bisa menjadi wasilah atau doa agar terhindar dari gangguan jin jahat. Adapun caranya yaitu dengan membaca Surat Ash-Shaffat ayat 1-10 secara istikamah.
Tips
Senin, 22 Mei 2023 - 07:17 WIB
Surah terdiri atas 7 ayat ini merupakan Pembukaan Al-Quran. Rasulullah SAW bersabda: Barangsiapa yang membaca surah al-Fatihah sebanyak tujuh kali, maka itu dapat menyembuhkan dari segala penyakit.
Hikmah
Sabtu, 24 Juni 2023 - 16:24 WIB
barangsiapa menulisnya di sehelai sutera putih dan menggantungkannya di atas lengan anak kecil maka dia akan aman dari rasa takut dan tidak gampang menangis serta terhindar dari berbagai keburukan.
Muslimah
Selasa, 15 Maret 2022 - 12:45 WIB
Islam memerintahkan dan menganjurkan umatnya untuk berakhlak dengan rasa malu dan menjadikannya sebagai bagian dari iman yang dimiliki. Sangat banyak hadis-hadis yang terkait dengan rasa malu ini.
Hikmah
Kamis, 13 Juli 2023 - 03:59 WIB
Surah Al-Furqan ayat 45-46, bisa menjadi wasilah untuk kesembuhan bagi mereka yang sakit gigi. Sering membaca ayat 45-46 dari surat Al-Furqan. insyaAllah, akan dapat terlepas dari derita sakit gigi
Dunia Islam
Senin, 08 Agustus 2022 - 17:55 WIB
Kota Madinah sebagai tanah haram atau suci ada dalam Piagam Madinah yakni pasal 39. Pasal ini punya signifikansi khusus, karena ia berkaitan dengan pengharaman (penyucian) Madinah.
Dunia Islam
Senin, 31 Juli 2023 - 11:26 WIB
Pemerintah Arab Saudi memberikan apresiasi dan penghargaan kepada Indonesia sebagai negara pengirim jemaah haji terbesar di dunia. Selain Indonesia, dua negara lainnya yang juga menerima penghargaan itu adalah Pakistan dan Bangladesh.