Topik Terkait: Tajwid Surat Al Kahfi (halaman 19)
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 10:31 WIB
Surat Az Zariyat merupakan surah ke-51 dalam Al Quran yang terdiri dari 60 ayat dan tergolong ke dalam surah Makkiyah. Dalam surat ini banyak menyinggung tentang tujuan diciptakannya bangsa jin dan manusia.
Tips
Rabu, 17 Juli 2024 - 13:05 WIB
Hukum tajwid Surat Yasin ayat 77 penting dipelajari kaum muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru ketika membacanya.
Tips
Jum'at, 24 September 2021 - 11:59 WIB
Bolehkah membaca Al-Kahfi Dicicil? Pertanyaan ini sering muncul karena surat Al-Kahfi ini memiliki ayat yang sangat banyak dan panjang. Secara umum, Al kahfi adalah surah ke-18 dan terdiri dari 110 ayat.
Hikmah
Rabu, 29 September 2021 - 17:42 WIB
Dalam Surat Yasin (surat ke-36 dari Al-Quran), Allah memulai firman-Nya dengan menyebut huruf Ya dan Sin. Apa sebenarnya arti dan makna huruf ini?
Muslimah
Kamis, 02 Desember 2021 - 09:31 WIB
Salah satu surat dalam Al Quran yang memiliki manfaat dan keutamaan ialah surat Al-Waqiah. Surat ini adalah salah satu surat yang dikenal sebagai surat penuh berkah.
Hikmah
Senin, 04 Desember 2023 - 20:52 WIB
Surat Al-Fath ayat 1 termasuk ayat yang dicintai Nabi Muhammad SAW. Beliau sangat gembira dengan turunnya ayat yang mengabarkan kemenangan bagi Nabi dan umat Islam tersebut.
Tausyiah
Jum'at, 09 Juni 2023 - 05:10 WIB
Keutamaan menghafal Surat Al-Kahfi Ayat 1-10 termasuk amalan yang dianjurkan. Apalagi Hadis-hadis keutamaan Surat Al-Kahfi telah disepakati kesahihannya oleh para ulama.
Tips
Senin, 08 Mei 2023 - 12:14 WIB
Hukum bacaan ikhfa syafawi adalah apabila ada mim mati atau sukun ( ?? ) bertemu dengan huruf Ba ( ? ). Cara membaca hukum ikhfa syafawi yaitu harus dibaca samar samar di antara dua bibir dan dibunyikan dengan dengung.
Tausyiah
Jum'at, 28 Januari 2022 - 08:45 WIB
Surat Yasin ayat 68 berisi perintah Allah bagi kita untuk merenungi perubahan manusia dalam siklus umurnya. Panjangnya umur menjadi tidak berharga jika tidak digunakan untuk kebaikan.
Muslimah
Kamis, 11 Mei 2023 - 10:52 WIB
Banyak sahabat Rasulullah shallalahu alaihi wa sallam di kalangan muslimah (sahabiyah) yang cerdas dan membantu Nabi SAW dalam menegakkan syariat Islam. Salah satunya adalah Ummu Hisyam binti Haritsah
Tausyiah
Selasa, 21 Desember 2021 - 23:09 WIB
Meski terdiri dari tiga ayat, surat ini dikenal sebagai penghibur hati Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Beliau tersenyum bahagia ketika surat ini diturunkan oleh Allah.
Tausyiah
Jum'at, 03 Desember 2021 - 19:07 WIB
Surat Yasin Ayat 28-29 menjelaskan tentang nasib orang-orang yang mendustakan Habib an-Najjar dan para rasul yang menyampaikan dakwah tentang kebenaran.
Tausyiah
Selasa, 20 Desember 2022 - 11:30 WIB
Fadhilah surat Yasin ayat 82 sangat banyak. Sering membaca surah Yasin atau kalimat kun fayakun, akan memberikan banyak manfaat layaknya manfaat membaca Al Quran pada orang yang membacanya.
Tausyiah
Minggu, 08 Agustus 2021 - 08:55 WIB
Surat al-Jin bercerita ada sekelompok jin yang mendengarkan bacaan al-Quran, hingga mereka masuk Islam. Kemudian mereka kembali ke komunitas para jin dan mendakwahkan Islam kepada mereka.
Tausyiah
Sabtu, 15 Januari 2022 - 07:05 WIB
Kisah istri pembesar Mesir yang merayu Nabi Yusuf diceritakan dalam Surat Yusuf Ayat 30. Dari ayat ini, kita akan mengetahui lima tingkatan cinta dalam realita kehidupan.
Tausyiah
Rabu, 06 Maret 2024 - 14:23 WIB
Dengan menyebut nama Allah aku meruqyahmu dari semua penyakit yang mengganggumu dan dari kejahatan setiap orang yang dengki dan kejahatan pandangan mata semoga Allah menyembuhkanmu.
Tips
Senin, 04 Desember 2023 - 16:52 WIB
Berikut ini doa setelah membaca Surat Yasin dan tahlil yang bisa diamalkan kaum muslim secara istikamah dinukil dari buku Tahlilan - Hadiyuan Dzikir dan Ziarah Kubur karya Sutejo Ibnu Pakar
Tausyiah
Senin, 21 Oktober 2024 - 10:45 WIB
Tabayyun merupakan perintah Allah Taala yang diabadikan dalam Al-Quran. Saking pentingnya Tabayyun ini, Allah menurunkan satu ayat yang memerintahkan kaum mukmin untuk meneliti berita yang diterima. Surat apa itu?
Tips
Jum'at, 25 Oktober 2024 - 07:05 WIB
Ada yang menarik dari asbabun nuzul surat At-Tariq karena di salah satu ayatnya turun sebagai sindiran terhadap perbuatan mereka.
Tips
Sabtu, 15 Oktober 2022 - 13:17 WIB
Dalam Surat Al-Anbiya ayat 35 Allah Subhanahu wa Taala menegaskan tentang ujian. Dan apa yang sudah ditetapkan Allah Subhanahu wa Taala kepada hamba-Nya pasti terjadi.