Topik Terkait: Tandatanda Kematian

  • Tanda-tanda Kematian Akan Menghampiri Seseorang
    Tausyiah
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 15:41 WIB
    Kematian adalah sesuatu yang pasti dan semua makhluk bernyawa pasti mengalaminya. Namun, tak seorangpun yang dapat mengetahui kapan dan di bumi mana ia akan mati.
  • Manfaat Memperbanyak Mengingat Kematian
    Tips
    Selasa, 22 November 2022 - 09:27 WIB
    Manfaat memperbanyak mengingat kematian dalam Islam, berarti akan memperbanyak amal kebaikan. Kenapa demikian? Karena, sejatinya mati atau kematian adalah persinggahan pertama manusia di alam akhirat.
  • Beginilah Gambaran Perjalanan Roh yang Mengalami Kematian
    Tausyiah
    Jum'at, 17 Februari 2023 - 09:10 WIB
    Bagaimana sebenarnya perjalanan roh manusia ketika dicabut dari jasadnya tersebut? Kemana kah dia akan pergi? Ke langitkah? Lalu bagaimana sambutan penduduk langit terhadap roh-roh yang datang dari bumi ini?
  • Sungguh Mengerikan! Ini yang Dirasakan Manusia Saat Sakaratul Maut
    Tausyiah
    Rabu, 14 September 2022 - 16:31 WIB
    Pernahkan Anda melihat jenazah yang matanya terbelalak terbuka lebar seakan memandang sesuatu ke atas. Ternyata orang itu sedang melihat ruhnya ke luar dari tubuhnya naik ke atas.
  • Inilah yang Dianjurkan Syariat Saat Merespons Kematian
    Hikmah
    Rabu, 22 Februari 2023 - 10:00 WIB
    Dalam merespon sebuah kematian. Syariat Islam tidak membolehkan meratapi dan berteriak histeris terhadap si mayit. Kenapa demikian?
  • Belajar Mengingat Kematian dari Hafshah binti Sirin
    Muslimah
    Rabu, 22 Juni 2022 - 14:20 WIB
    Mengingat kematian juga merupakan salah cara hamba untuk mendekatkan diri kepada Allah Subahanhu wa taala. Mereka yang senantiasa mengingat kematian akan mengontrol nafsu duniawinya
  • Wasiat Rasulullah SAW kepada Mu’adz bin Jabal tentang Kematian
    Tausyiah
    Rabu, 26 April 2023 - 15:12 WIB
    Rasulullah SAW menyampaikan 3 wasiat kepada Muadz bin Jabal ra. Salah satunya adalah tentang kematian. Beribadahlah kepada Allah Taala seolah-olah engkau melihat-Nya dan persiapkanlah dirimu menghadapi kematian.
  • 6 Tanda Kematian akan Datang Menurut Imam Al-Ghazali
    Tips
    Kamis, 06 Januari 2022 - 07:19 WIB
    Kapan kematian itu akan datang? Tidak ada yang bisa memastikan, karena itu rahasia Allah Taala. Kendati demikian, ada beberapa hal yang mungkin bisa kita jadikan tanda ajal akan menjemput.
  • Kiamat Kecil Bernama Kematian, Bukanlah Ketiadaan Hidup Secara Mutlak
    Tausyiah
    Sabtu, 03 Oktober 2020 - 05:00 WIB
    Syaikh Shalih Al Fauzan berkata, permulaan hari akhir adalah kematian. Oleh karena itu, barangsiapa yang meninggal dunia maka ia masuk ke dalam hari akhir.
  • 6 Faedah Selalu Mengingat Kematian, Nomor Terakhir Menjauhi Sifat Sombong
    Tips
    Selasa, 12 Juli 2022 - 12:32 WIB
    Dalam Islam, sejatinya mati atau kematian adalah persinggahan pertama manusia di alam akhirat.Setiap makhluk yang hidup di dunia pasti akan menjumpai kematian ini.
  • Kisah Kematian Iblis Disiksa Malaikat Maut Hingga Teriak Kesakitan
    Hikmah
    Sabtu, 03 Desember 2022 - 17:59 WIB
    Iblis sosok makhluk yang umurnya ditangguhkan Allah hingga Hari Kiamat. Berikut kisah kematian Iblis yang mengenaskan di tangan Izroil sang Malaikat Maut.
  • Inilah 3 Tempat Setelah Kematian yang Perlu Diketahui Kaum Muslim
    Tausyiah
    Jum'at, 07 Oktober 2022 - 15:59 WIB
    Bagi kaum muslim, perlu mengenal apa yang akan kita singgahi setelah kematian nanti. Karena kehidupan sesungguh yang kekal terjadi setelah kematian itu tiba.
  • Kematian Itu Mendadak, Perbaiki Amal Mulai Sekarang
    Muslimah
    Sabtu, 08 Agustus 2020 - 09:00 WIB
    Seandainya kita tahu betapa dahsyatnya keadaan manusia berdiri di padang Mahsyar kelak, maka kita akan terus berusaha meningkatkan kuantitas dan kualitas ibadah kita sekuat tenaga
  • Khalifah Sulaiman Benci Kematian dan Kiamat, Begini Nasihat Salamah bin Dinar
    Hikmah
    Senin, 30 Mei 2022 - 16:22 WIB
    Khalifah berkata, mengapa kita membenci kematian? Salamah bin Dinar menjawab, karena kita telah memakmurkan dunia dan menghancurkan akhirat kita.
  • Tanda-tanda Kematian akan Menjemput
    Tips
    Minggu, 11 Juli 2021 - 11:00 WIB
    Kematian adalah sesuatu yang pasti datang kepada semua makhluk yang bernyawa. Namun kapan ajal atau kematian itu menjemputnya? Tidak ada satupun makhluk hidup yang mengetahui rahasia ajal, tetapi ada tanda-tandanya.
  • Kumpulan Doa Memohon Kematian Husnul Khatimah
    Tips
    Sabtu, 02 Maret 2024 - 11:46 WIB
    Kematian adalah hal yang pasti dan tak ada manusia yang tahu kapan ajalnya tiba, namun semua orang pasti mendambakan wafat dalam keadaan husnul khatimah (akhir/penutup yang baik).
  • Kisah Kematian Dajjal Dibunuh Nabi Isa di Kota Lod
    Hikmah
    Senin, 16 Oktober 2023 - 18:22 WIB
    Kota Lod yang dalam bahasa Arab disebut Al-Ludd merupakan tempat yang dinubuwahkan Nabi sebagai lokasi kematian Dajjal, si Mesias palsu menjelang Kiamat.
  • Mike Tyson, Sakaratul Maut, dan Kematian Itu Indah
    Tausyiah
    Sabtu, 20 November 2021 - 14:04 WIB
    Mike Tyson menyebut kematian itu indah. Hidup dan mati keduanya harus indah, tetapi kematian memiliki ekor yang buruk, tuturnya. Lalu benarkah kematian itu indah?
  • 3 Hal yang Bisa Mengingatkan kepada Kematian
    Muslimah
    Jum'at, 05 November 2021 - 06:40 WIB
    Mengingat kematian bukan sekadar ingat dan tidak lupa, namun lebih dari itu mengingat kematian berarti mempersiapkan diri dengan bekal sebelum ajal datang.
  • Keutamaan Mengingat Kematian Menurut Imam Al-Ghazali
    Hikmah
    Senin, 26 Desember 2022 - 23:58 WIB
    Dalam Buku Di balik Tabir Kematian karya Imam Al-Ghazali disebutkan beberapa keutamaan mengingat kematian dalam setiap keadaan. Berikut pesannya.