Topik Terkait: Tathayyur Dan Tasyaum (halaman 3)
Hikmah
Senin, 21 Oktober 2024 - 16:57 WIB
Daftar 25 nabi dan rasul serta mukjizatnya ini penting diketahui oleh umat Islam. Selain sebagai pengetahuan, juga sebagai amalan untuk menambah keyakinan kepada nabi dan para rasul utusan Allah SWT.
Hikmah
Minggu, 31 Maret 2024 - 04:11 WIB
Islam menegaskan bahwa terlalu tamak terhadap dunia dan memprioritaskan dunia adalah hal yang harus diwaspadai dan dihindari. Al-Quran juga menyebutkan dunia adalah fitnah bagi manusia
Muslimah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 16:46 WIB
Sinyal atau ciri-ciri akan datangnya hari kiamat sudah banyak terlihat. Allah Subhanahu wa taala, telah memberikan sinyal-sinyal itu melalui Rasul-Nya. Salah satunya, tanda kiamat ditunjukkan pada kaum perempuan.
Tausyiah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 20:20 WIB
Bacaan Yasin dan istighosah ini dapat diamalkan umat muslim untuk meminta pertolongan Allah ketika dilanda kesulitan atau sedang menghadapi bencana musibah
Tausyiah
Rabu, 06 September 2023 - 13:26 WIB
Syaikh Al-Utsaimin mengatakan safar merupakan salah satu sebab bolehnya bahkan menuntut meringkas salat 4 rakaat menjadi 2 rakaat, baik wajib atau dianjurkan (mandub) menurut perbedaan pendapat yang ada.
Hikmah
Senin, 04 November 2024 - 17:18 WIB
Khurasan adalah wilayah yang luas di sebelah Timur Jazirah Arab. Yang termasuk wilayah Khurasan: Nishapur (Iran), Herat (Afganistan), Merv (Turkmenistan), dan berbagai negeri di Selatan sungai Jihun.
Tausyiah
Kamis, 27 Juni 2024 - 14:44 WIB
Prof Quraish Shihab mengatakan dari ayat yang menguraikan peristiwa terbukanya aurat Adam, dan ayat-ayat sesudahnya, para ulama menyimpulkan bahwa pada hakikatnya menutup aurat adalah fitrah manusia.
Tips
Minggu, 01 Oktober 2023 - 10:39 WIB
Salah satu ciri hamba yang beriman adalah selalu kembali dan bertobat kepada Allah Subhanahu wa taala dari segala dosa walaupun kesalahan tersebut terus terulang.
Tips
Selasa, 28 Desember 2021 - 15:17 WIB
Bacaan untuk orang yang kerasukan jin dengan metode ruqyah berupa bacaan Al Fatihah, ayat Kursi, dua ayat terakhir dari surat Al Baqarah, surat Al Ikhlash, surat Al Falaq, dan surat An Naas.
Tips
Selasa, 27 Agustus 2024 - 11:05 WIB
Adab dan sopan santun saat makan menurut Islam penting diketahui umat Muslim. Meski terkesan sepele, ketentuannya bisa dijadikan acuan untuk memperoleh keberkahan dan beragam manfaatnya.
Tips
Rabu, 01 Desember 2021 - 17:46 WIB
Salah satu kenikmatan yang menanti bagi penghuni surga adalah makanan dan minuman yang tidak pernah habis. Begitu pula naungannya tidak fana dan tidak dihapus.
Tips
Sabtu, 25 September 2021 - 21:15 WIB
Cara menjamak sholat Maghrib dan Isya perlu diketahui kaum muslimin berikut bacaan niatnya. Adapun dalil menjamak sholat fardhu diterangkan dalam hadis berikut:
Dunia Islam
Selasa, 10 Agustus 2021 - 11:37 WIB
Kisah makam Imam Bukhari melibatkan nama Presiden Pertama Indonesia, Sukarno. Kisahnya diceritakan dalam buku Dunia dalam Genggaman Bung Karno. Hanya saja, banyak yang meragukan kebenaran kisah tersebut.
Tips
Kamis, 20 Juli 2023 - 22:21 WIB
Jadwal dan niat Puasa Tasua dan Asyura Tahun 2023 menjadi informasi penting yang harus diketahui umat muslim. Berikut jadwal dan bacaan niatnya.
Muslimah
Senin, 31 Mei 2021 - 06:33 WIB
Umumnya, kaum perempuan harus mengalami siklus haid dan nifas, dan berhentinya siklus tersebut di waktu shalat fardhu. Bagaimana cara menqadha shalat fardu yang ditinggalkannya?
Muslimah
Senin, 05 April 2021 - 08:38 WIB
Sebentar lagi umat muslim akan menjalankan puasa Ramadhan. Sebagai persiapan menjalankan puasa sepanjang hari, sahur memiliki banyak hikmah dan keutamaan. Apa dan bagaimana sebenarnya perihal sahur ini?
Muslimah
Sabtu, 26 Juni 2021 - 05:00 WIB
Akhlak dan kelembutan adalah modal utama keluarga bahagia. Karena itu, Suami dan Istri serta anak-anak harus senantiasa menjaga kebaikan akhlak dalam rumah tangga. Dan, ulama sudah memberi panduan dalam jalan kebaikan ini.
Hikmah
Selasa, 02 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Hurr menjawab: Aku berada di persimpangan jalan, jalan ke surga dan jalan ke neraka, dan aku harus memilih salah satunya. Demi Allah aku hanya menginginkan surga meski harus dibakar hidup-hidup.
Hikmah
Kamis, 02 November 2023 - 22:36 WIB
Ada 10 jenis makanan yang diharamkan Allah dan semuanya berasal dari hewan. Berikut rinciannya sebagaimana disebutkan dalam Surat Al-Maidah Ayat 3.
Muslimah
Jum'at, 12 Mei 2023 - 15:30 WIB
Hukum azan dan iqamah bagi wanita ada perbedaan pendapat di kalangan ulama. Terutama mengenai azan dari wanita untuk jamaah wanita atau jika mereka salat sendirian.