Topik Terkait: Teks Ayat Kursi (halaman 6)
Hikmah
Kamis, 10 Agustus 2023 - 10:04 WIB
Surat An-Najm ayat 1-18, misalnya, dapat dijadikan doa atau wasilah agar disembuhkan dengan rasa khawatir dan waswas. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat ini secara istikamah.
Hikmah
Jum'at, 03 November 2023 - 15:16 WIB
Dalam ayat ini Allah menerangkan bahwa orang-orang jahat yang membantah dan mengingkari perbuatan buruknya di dunia, kelak anggota tubuhnya akan menjadi saksi di Akhirat.
Hikmah
Minggu, 10 Desember 2023 - 21:58 WIB
Sungguh beruntung mereka yang bertakwa yaitu orang yang taat dan selalu memelihara perintah Allah baik dalam kesendirian maupun di tengah keramaian.
Hikmah
Sabtu, 10 Juni 2023 - 17:34 WIB
Surat Yasin merupakan surat ke-36 dalam Al Quran yang memiliki 83 ayat dan termasuk ke dalam golongan surat-surat Makkiyah.
Hikmah
Jum'at, 28 Juli 2023 - 10:05 WIB
Surat Shad ayat 42 sebagai doa agar memperoleh kebahagiaan. Adapun caranya yaitu dengan membaca ayat tersebut secara istikamah, dan juga menjadikannya sebagai zikir setelah mendirikan salat lima waktu
Tausyiah
Selasa, 03 Oktober 2023 - 23:36 WIB
Tadabbur ayat kali ini mengulas sifat dan ciri mukmin yang beruntung, salah satunya selalu memelihara sholatnya. Selain khusyu dalam sholatnya, mereka selalu memelihara sholatnya.
Tips
Minggu, 09 Juli 2023 - 05:33 WIB
Surah Al-Muminun ayat 115 bisa digunakan untuk mengobati orang yang kerasukan jin jahat. Ketika ada orang yang kesurupan atau kemasukan jin, maka hendaklah kita bacakan Surah ini.
Hikmah
Sabtu, 30 September 2023 - 22:13 WIB
Tadabbur ayat kali ini membahas tentang jawaban Allah atas pertanyaan kaum musyrik Makkah mengenai kerasulan. Berikut firman Allah dalam Surat Al-Anam ayat 8.
Tausyiah
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 15:01 WIB
Tadabbur ayat Al-Quran kali ini kita akan membahas hikmah sabar dan sholat dalam Surat Al-Baqarah Ayat 45. Ayat ini cukup popoler di kalangan muslim.
Tips
Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:00 WIB
Muhammad Taqi Al-Muqaddam memberikan resep surat-surat dan ayat-ayat dalam al-Quran yang diyakini dapat mengusir jin dan setan, selain juga sebagai ikhtiar pelunas utang.
Tips
Rabu, 08 November 2023 - 20:52 WIB
Surat An-Nasr (pertolongan) merupakan surat ke 110 dalam mushaf Al-Quran terdiri 3 ayat. Berikut cara membaca ilmu tajwid Surat An-Nasr ayat 1-3.
Tausyiah
Selasa, 27 Desember 2022 - 09:24 WIB
Ayat Al-Quran yang mengisahkan Nabi Isa alaihissalam akan turun kembali pada Hari Kiamat secara spesifik terdapat pada Surat An-Nisa ayat 159.
Tausyiah
Senin, 28 Agustus 2023 - 07:05 WIB
Dalam Surat Adh-Dhuha ayat 4 Allah menyampaikan kabar kepada baginda Nabi Muhammad SAW bahwa hari kemudian itu lebih baik dari permulaan. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Jum'at, 14 Juli 2023 - 03:57 WIB
Ketika seseorang sedang didera rasa takut yang disebabkan oleh berbagai hal, seperti ancaman atau kezaliman dari seseorang, maka berdoalah dengan membaca Surat Asy-Syuara ayat 10:
Dunia Islam
Selasa, 24 September 2024 - 11:32 WIB
Ada 2 ayat Al Quran yang bisa menenangkan IShowSpeed, youtuber asal Amerika Serikat ketika dirinya emosi dan frustasi. Ayat ayat manakah itu?
Tausyiah
Kamis, 25 Januari 2024 - 09:21 WIB
Sabar termasuk akhlak yang paling mulia dan utama. Sabar mendapat banyak perhatian dari Al-Quran di dalam surat-surat-Nya, baik Makkiyah atau yang Madaniyah.
Tausyiah
Senin, 28 Agustus 2023 - 21:09 WIB
Tadabbur ayat Al-Quran kali ini mengulas tentang dahsyatnya dosa Syirik dalam Surat An-Nisa Ayat 48. Syirik merupakan dosa paling besar yang pelakunya diancam dengan azab keras.
Hikmah
Selasa, 12 November 2024 - 12:32 WIB
Surat Luqman ayat 1-10, memiliki fadhilah yang luar biasa, karena ayat-ayat tersebut tidak hanya menekankan pentingnya kebijaksanaan, tetapi juga menggambarkan keutamaan moral, iman yang kuat, dan nasihat berharga.
Hikmah
Minggu, 30 Juli 2023 - 11:21 WIB
Surat Az-Zumar ayat 68-69 bisa dijadikan wasilah atau doa agar membuat takut orang yang memusuhi, atau orang-orang yang hendak berbuat jahat kepada kita.
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 19:17 WIB
Berikut ini 10 ayat pertama Surat Al Kahfi. Surat ini merupakan surat ke 18 dalam Al-Quran, yang terdiri dari 110 ayat. Surah Al-Kahfi termasuk surah Makkiyah karena diturunkan di Makkah.