Topik Terkait: Urwah Bin Zubair (halaman 18)
Hikmah
Senin, 11 Desember 2023 - 15:28 WIB
Usul mereka disetujui oleh Umar. Ia mengutus orang memanggil Saad yang ketika itu tinggal di Najd, dan dia yang diserahi pimpinan dalam perang dengan Irak.
Hikmah
Sabtu, 10 September 2022 - 14:38 WIB
Kisah Utbah bin Rabiah merayu Rasulullah SAW, malah tersihir ayat-ayat Al-Quran dikisahkan antara lain oleh Imam Abdu bin Humaid dalam Musnad-nya, dengan sanad dari Jabir bin Abdullah.
Hikmah
Sabtu, 07 September 2024 - 06:38 WIB
Boleh dibilang Al-Mughirah bin Syubah adalah orang pertama yang memiliki ide mengganti sistem pemerintahan islam kekhalifahan dengan dinasti. Mengapa?
Hikmah
Rabu, 17 Juni 2020 - 17:35 WIB
Malik bin Dinar adalah orang yang berbeda dengan Malik Dinar, salah satu sahabat Rasulullah. Meskipun namanya mirip, namun Malik Dinar hidup di masa yang berbeda dengan Malik bin Dinar.
Tips
Kamis, 22 Juni 2023 - 11:08 WIB
Sayidina Ali bin Abi Thalib ra selalu memanjatkan doa syukur begitu pagi tiba. Doa ini sebagaimana disebutkan oleh Imam Al-Baihaqi dalam kitab Syuabul Iman
Hikmah
Selasa, 16 Januari 2024 - 11:28 WIB
Musanna yang pada awalnya bermaksud menghabisi sisa-sisa tentara Persia tersadar bahwa hal itu tidak mungkin dilakukan. Musuh terlalu kuat. Oleh karena itu ia mencari tempat bermarkas yang tak jauh dari Mazar.
Hikmah
Jum'at, 22 Oktober 2021 - 18:37 WIB
Jalaluddin Rumi bertutur tentang kebaikan Ali bin Abu Thalib kepada pembunuhnya. Aku tidak memelihara kebencian, atau pun merasa dendam, kata Ali bin Abu Thalib.
Dunia Islam
Senin, 29 April 2024 - 05:15 WIB
Menurut Haekal, kemenangan pasukan Muslimin di Ray telak sekali, dan karenanya pula kota-kota dan daerah-daerah di sekitarnya cepat-cepat mengajak damai dan membayar jizyah.
Tausyiah
Rabu, 06 Januari 2021 - 17:37 WIB
Di Indonesia banyak kita temukan pemakaman atau perkuburan dipenuhi bangunan atau keramik. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini?
Hikmah
Selasa, 07 September 2021 - 14:29 WIB
Saad bin Muadz ra syahid dalam perang khandaq. Sebelum ia syahid, Rasulullah SAW meminta dirinya untuk mengambil keputusan hukum kelompok Yahudi Bani Quraidha yang mengingkari perjanjian damai.
Dunia Islam
Selasa, 01 Maret 2022 - 05:15 WIB
Abdul Malik bin Marwan adalah khalifah dari Dinasti Umayyah yang berkuasa pada tahun 685 sampai 705. Pada masanyalah Ibnu Zubair, sucu Abu Bakar As-Shiddiq, sahid dengan kepada dipenggal.
Hikmah
Senin, 08 Februari 2021 - 08:48 WIB
Orang-orang yang tergabung dalam kelompok Khawarij itu banyak berasal dari prajurit-prajurit berpengalaman. Mereka mempunyai keyakinan yang sangat teguh dan keras sekali terhadap lawan.
Hikmah
Rabu, 15 Februari 2023 - 14:42 WIB
Hadis yang membahas isra miraj banyak diriwayatkan oleh para sahabat Nabi Muhammad SAW. Hadis yang paling populer adalah dari Anas bin Malik ra, Abu Dzar, Ibnu Abbas, Jabir, dan banyak lagi.
Hikmah
Minggu, 04 Juli 2021 - 11:00 WIB
Kisah di bawah ini, syarat dengan hikmah tentang bagaimana sosok pemimpin yang bijaksana dan dapat mengemban amanah dunia ini dengan sebaik-baiknya, dan ia pun terbuka pada nasehat orang lain.
Hikmah
Minggu, 12 April 2020 - 22:30 WIB
Istilah tarawih belum dikenal pada era Nabi Muhammad SAW. Nabi menyebutnya bukan dengan istilah tarawih, tapi dengan nama qiyam Ramadhan, yakni penghidupan atas malam Ramadhan.
Hikmah
Kamis, 19 Oktober 2023 - 19:06 WIB
Jauh sebelum menjadi istri Nabi, Sayyidah Shafiyah menyaksikan bagaimana sang ayah tetap bertahan sebagai pemeluk Yahudi kendati sudah tahu bahwa Muhammad adalah seorang rasul.
Hikmah
Senin, 23 November 2020 - 17:08 WIB
Tidak berselang lama, masuk seseorang dari Bani Sadus yang dijuluki sebagai AlMaut Al-Aswad (Kematian hitam), lalu dia mencekik beliau dan cekikannya seperti tebasan pedang.
Tausyiah
Rabu, 08 September 2021 - 05:15 WIB
Dadalam buku Dahsyatnya Hari Kiamat karya Ibnu Katsir dipaparkan sejumlah hadis yang menerangkan perihal sifat al-Masih Isa bin Maryam dan sifat manusia akhir zaman.
Hikmah
Selasa, 11 Agustus 2020 - 07:48 WIB
Ketika memberangkatkan dan melepas pasukan itu Khalifah Abu Bakar berjalan kaki, sementara Usamah di atas kendaraan, untuk menanamkan kesan kepada mereka tentang kepemimpinan Usamah.
Tausyiah
Kamis, 16 November 2023 - 23:08 WIB
Ulama ahli Hadis, Imam Ahmad bin Hanbal menganjurkan apabila ziarah ke kuburan hendaklah membaca Surat Al-Fatihah dan tiga surat (Al-Muawwidzatain dan Al-Ikhlas).