Topik Terkait: Ustaz Amru Hamdany (halaman 7)
Tausiyah
Minggu, 05 April 2020 - 09:15 WIB
Ustadz Adi Hidayat mengingatkan umat Islam untuk segera mengeluarkan zakat di bulan Syaban tanpa harus menunggu bulan Ramadhan. Bila sudah sampai pada nishab dan waktunya, maka keluarkanlah.
Tausiyah
Selasa, 07 Mei 2019 - 13:03 WIB
Ustaz Abdul Somad (UAS) memberi penjelasan terkait jenggot seperti dikutip dari bukunya 30 Fatwa Seputar Ramadhan yang merujuk kepada fatwa tiga ulama besar Al-Azhar.
Tausyiah
Kamis, 12 Agustus 2021 - 21:17 WIB
Dai yang dikenal sebagai pakar sejarah Islam Ustaz Budi Ashari dalam satu tausiyahnya mengatakan bahwa lisan adalah cerminan iman.
Tausyiah
Kamis, 23 Juli 2020 - 17:05 WIB
Di kalangan umat Islam mungkin banyak yang bertanya seperti apa hewan kurban yang lebih utama (afdhal). Apakah yang gemuk atau harus berwarna tertentu?
Tausyiah
Senin, 23 November 2020 - 13:30 WIB
Ada pertanyaan menarik dari salah satu jamaah Ustaz Farid Numan Hasan (Dai lulusan Sastra Arab Universitas Indonesia) yang bertanya tentang takdir (ketetapan) Allah.
Tausyiah
Senin, 04 April 2022 - 14:22 WIB
Wali Malamatiyyah, mungkin penamaan istilah ini tidak populer dan jarang terdengar, namun dalam dunia thariqah (tarekat) memang tidaklah terlalu asing.
Tausyiah
Jum'at, 04 September 2020 - 18:58 WIB
Siapa yang tak ingin mendapatkan cintanya Allah Taala? Kenikmatan apapun di dunia ini tidak ada yang dapat menyamai nikmatnya ketika kita dicintai Allah Azza wa Jalla.
Tausyiah
Kamis, 30 September 2021 - 22:42 WIB
Bagaimana cara belajar Islam agar tidak salah jalan? Jawabannya sederhana, belajarlah sesuai ahlus sunnah yang benar dan ambillah ilmu dari guru bersanad dan bermazhab.
Hikmah
Jum'at, 26 Mei 2023 - 21:39 WIB
Pada ayat ini, Allah memerintahkan kepada Nabi Muhammad SAW untuk memberitahu umatnya bahwa dakwah yang dijalankannya bertujuan mengajak manusia mengesakan Allah.
Dunia Islam
Kamis, 26 Oktober 2023 - 23:23 WIB
Apakah benar Hari Kiamat tidak sampai 1500 Hijriyah? Seperti diketahui, tahun ini kalender Islam memasuki 1445 Hijriyah, yang berarti Kiamat tak kurang dari 55 tahun lagi (1500-1445 H).
Tausyiah
Kamis, 04 Mei 2023 - 22:53 WIB
Dalam bertawasul kita sering mendengar ucapan Syaiun lillah lahumul fatihah. Apakah ada landasannya dan seperti apa artinya? Berikut penjelasannya.
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 03:15 WIB
Ustaz Adi Hidayat (Direktur Quantum Akhyar Institute) menerangkan, salat malam di bulan Ramadhan dalam konteks tahajjud sifatnya mesti tarawih, mesti tenang, harus ada getaran kepada jiwa.
Tausyiah
Sabtu, 05 Desember 2020 - 20:16 WIB
Ustaz Budi Ashari, Dai yang dikenal sebagai pakar sejarah Islam menjelaskan lima kriteria istri dalam Al-Quran Surah An-Nisa. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Rabu, 04 November 2020 - 17:18 WIB
Salah satu kelebihan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam yang tidak dimiliki manusia mana pun ialah akhlak mulia yang melekat pada diri beliau.
Tausyiah
Rabu, 03 April 2024 - 14:47 WIB
Lebih utama zakat ke masjid atau orangnya langsung? Pertanyaan semacam ini sering mengganjal di pikiran umat Muslim.
Tausyiah
Selasa, 14 November 2023 - 20:16 WIB
Banyak membaca Sholawat termasuk di antara tanda bakti anak kepada orang tuanya (Birrul Walidain). Mengapa demikian? Berikut penjelasan KH Ahmad Syahrin Thoriq.
Tips
Rabu, 18 September 2024 - 18:29 WIB
Puasa Nabi Idris Alaihissalam merupakan salah satu ibadah puasa sunnah dalam agama Islam. Puasa Nabi Idris AS adalah puasa sepanjang tahun seumur hidup. Bagaimana tata caranya?
Tausyiah
Jum'at, 20 Januari 2023 - 16:53 WIB
Pendakwah kondang Ustaz Abdul Somad (UAS) menyampaikan nasihat indah yang menyejukkan ketika mengisi kajian Subuh di Masjid Al-Falah Darul Muttaqin Pekanbaru, 18 Januari 2023.
Hikmah
Minggu, 27 September 2020 - 09:06 WIB
Kisah ini saya dapatkan saat pertama kali datang di Mesir tahun 2006 lalu. Seorang marbot mendapati ulama besar Al-Azhar Syeikh Syarawi sedang membersihkan toilet masjid.
Tausiyah
Rabu, 22 Januari 2020 - 20:41 WIB
Ustaz Yusuf Mansur bercerita tentang pengalaman hidunya saat pengajian Jalsatul Itsnain Majelis Rasulullah Jawa Timur di Kota Surabaya 20 Januari 2020.