Topik Terkait: Wabah Virus Corona (halaman 2)

  • Begini Cara Santri Askar Kauny Mencegah Virus Corona
    Hikmah
    Selasa, 03 Maret 2020 - 19:23 WIB
    Upaya pencegahan virus Corona yang dilakukan santri Pondok Askar Kauny patut ditiru oleh masyarakat. Upaya mereka ini sejalan dengan imbauan Kementerian Kesehatan.
  • Begini Pendapat Muhammadiyah Soal Salat Id di Saat Wabah Corona
    Tausyiah
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 15:21 WIB
    Kaitannya dengan salat Id pada saat pandemi Covid-19, Muhammadiyah cenderung kepada pendapat fukaha Hanafiyyah, yang kemudian diikuti oleh Ibnu Taimiyah.
  • Black Death, Wabah Itu Akhirnya Merenggut Ibnu al-Wardi
    Hikmah
    Selasa, 14 April 2020 - 07:38 WIB
    Ibnu al-Wardi mencatat secara detail peristiwa bencana wabah Thoun. Namun ia akhirnya tertular. Hanya dalam waktu dua hari, ia dikirim ke alam baqa.
  • Corona Mewabah, Habib Quraisy Ajak Muhasabah dan Tobat Nasuha
    Tausiyah
    Selasa, 17 Maret 2020 - 19:06 WIB
    Segala wabah termasuk virus Corona (Covid-19) tidak akan terjadi kecuali seizin Allah Taala, Zat yang Maha Memberi Penyakit dan Kesembuhan.
  • Wabah Corona, Bolehkah Salat Memakai Masker?
    Tausyiah
    Sabtu, 12 September 2020 - 17:18 WIB
    Sudah menjadi pemandangan biasa di berbagai masjid dan mushalla, kaum muslimin salat memakai masker. Bagaimana pandangan syariat terhadap hal ini? Apakah dibolehkan?
  • Abu Ubaidah Panglima Perang yang Syahid karena Wabah Tho’un
    Hikmah
    Rabu, 25 Maret 2020 - 09:45 WIB
    Sahabat Nabi, Abu Ubaidah ibnu Al-Jarrah syahid terkena wabah virus Thoun yang menyerang Negeri Syam pada pada tahun 16 Hijriyah atau 640 Masehi.
  • 70.000 Orang Bani Israel Mati Diserang Wabah, Ternyata Ini Penyebabnya
    Tausyiah
    Jum'at, 04 Juni 2021 - 15:17 WIB
    Pada zaman Nabi Musa pernah terjadi peristiwa matinya 70.000 orang Bani Israel akibat serangan wabah. Musibah ini terkait dengan satu dosa yang dilakukan terang-terangan.
  • Abdul Muti: Corona Jadi Peringatan Agar Manusia Berada di Jalan Tuhan
    Hikmah
    Senin, 06 April 2020 - 22:00 WIB
    Sekretaris Umum PP Muhammadiyah Abdul Muti menyampaikan pendapatnya dari sudut pandang teologi bahwa pandemi ini adalah ujian Tuhan bagi umat manusia.
  • Wabah Corona Mengajarkan Kita untuk Tolong Menolong
    Tausiyah
    Rabu, 08 April 2020 - 15:20 WIB
    Wabah ini telah menyempitkan ekonomi. Banyak yang kehilangan pendapatan dan juga kehilangan pekerjaan. Di saat inilah kita dituntut untuk menghidupkan ibadah sosial.
  • Begini Cara PRK MUI Jakarta Berbagi di Tengah Musibah
    Hikmah
    Selasa, 14 April 2020 - 21:25 WIB
    Apa yang dilakukan bidang Perempuan, Remaja dan Keluarga (PRK) Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta patut diapresiasi. Mereka ikut berbagai di tengah musibah wabah saat ini.
  • Airlangga Hartarto: Momentum Ramadhan, Penempaan Pemulihan dari Corona
    Dunia Islam
    Senin, 12 April 2021 - 16:55 WIB
    Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa bulan Ramadhan 1442H kepada seluruh umat Islam di Tanah Air.
  • Iktikaf di Masa Wabah? Begini Penjelasan Ustaz Farid Numan
    Tausyiah
    Senin, 11 Mei 2020 - 03:50 WIB
    Iktikaf (??????) berasal dari kata akafa yang artinya menetap, mengurung diri. Secara umum Iktikaf dipahami sebagai ritual berdiam diri di dalam masjid untuk mencari keridhaan Allah Taala.
  • Brunei Bebas Corona (4): Selain Hidupkan Al-Quran, Juga Lakukan 11 Hal Ini
    Dunia Islam
    Kamis, 24 Juni 2021 - 05:00 WIB
    Sudah setahun lebih Brunei Darussalam bebas dari ancaman wabah Covid-19. Selain menghidupkan Al-Quran, Brunei juga melakukan 11 langkah pencegahan berikut.
  • Ajakan Doa Prof Ali Jumah Menghadapi Cobaan Wabah Corona
    Tausyiah
    Rabu, 22 April 2020 - 10:20 WIB
    Anggota Majma Al-Buhuts Al-Islamiyyah, Prof Ali Jumah, mengajak umat Islam untuk berdoa menghadapi wabah Corona atau Covid-19. Begini doanya.
  • Kisah Umar dan Wabah Penyakit Thoun di Syam
    Hikmah
    Senin, 27 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Pada masa kekhalifahan Umar bin Khattab radhiallahu anhu (RA), wabah penyakit thoun pernah menjangkiti negeri Syam. Dalam peritiwa itu sekitar 20.000 orang lebih meninggal dunia.
  • Aa Gym: 5 Hikmah Dibalik Kehidupan New Normal
    Tausyiah
    Rabu, 10 Juni 2020 - 14:53 WIB
    Tidak ada satu pun kejadian di muka bumi yang terjadi secara kebetulan atau sia-sia tanpa hikmah. Begitu juga wabah yang Allah Taala takdirkan saat ini.
  • Mengaji Daring Tak Kurangi Nilai Ibadah Ramadhan
    Tausyiah
    Sabtu, 02 Mei 2020 - 08:10 WIB
    Kegiatan Ramadhan seperti pengajian, tadarus, dan diskusi keagamaan di masjid-masjid tidak lagi bisa terlaksana tahun ini akibat pandemi Covid-19.
  • Jenazah Tidak Dimandikan dan Tidak Disalati karena Corona, Bagaimana Hukumnya?
    Tausiyah
    Rabu, 25 Maret 2020 - 07:30 WIB
    Bagaimana pandangan Islam menyikapi jenazah yang tidak dimandikan dan tidak disalatkan karena wabah Corona? Berikut penjelasan Pengasuh LPD Al-Bahjah&nbspBuya Yahya.
  • Hukum Meninggalkan Salat Jumat karena Wabah Corona
    Tausiyah
    Rabu, 18 Maret 2020 - 21:11 WIB
    Salat Jumat merupakan salat wajib bagi muslim yang baligh, berakal, laki-laki, sehat, dan menetap. Berikut pendapat ulama tentang salat Jumat ketika terjadi wabah.
  • Ustaz Dokter Zaidul Akbar: Ini Alasan Puasa Ampuh Melawan Covid
    Tips
    Senin, 28 Juni 2021 - 14:28 WIB
    Ustaz Dokter Zaidul Akbar mengajak umat muslim untuk menghidupkan puasa karena dapat menjadi perisai dalam melawan wabah Covid-19. Berikut penjelasannya.