Topik Terkait: Syekh Abdul Qadir Al Jilani
Tausyiah
Jum'at, 15 April 2022 - 23:07 WIB
Bagi Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani, Ramadhan memiliki makna dan keistimewaan sendiri. Beliau menjelaskan arti kata Ramadhan yang jarang diketahui umat muslim.
Hikmah
Kamis, 22 Juli 2021 - 05:00 WIB
Dikisahkan suatu hari Sultonul Auliya Syekh Abdul Qadir Al-Jilani bertemu dengan seorang pemabuk berat. Kisah ini diceritakan oleh Habib Thohir bin Abdullah Al-Kaff.
Hikmah
Minggu, 06 Juni 2021 - 07:44 WIB
Tak hanya menguasai ilmu tasawuf, Syekh Abdul Qadir Al-Jilani (470-561 H) adalah sosok ulama besar yang sangat toleran dalam perbedaan ilmu fiqih.
Dunia Islam
Senin, 17 Januari 2022 - 10:04 WIB
Praktik para peziarah di makam Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani amatlah unik. Para peziarah datang ke makam ini berharap keinginan mereka terkabulkan.
Tausyiah
Sabtu, 14 November 2020 - 05:00 WIB
Janganlah mengeluh sedikit pun, walau jasadmu digunting-gunting menjadi serpihan-serpihan kecil daging. Selamatkanlah dirimu! Takutlah kepada Allah! Takutlah kepada Allah!
Tausyiah
Minggu, 22 November 2020 - 05:00 WIB
Siapa pun yang dekat dengan raja harus semakin berhati-hati, sebab ia berada di hadapan Sang Raja Yang Mahamelihat lagi Mahamengetahui akan gerak-geriknya.
Tausyiah
Rabu, 13 Januari 2021 - 17:46 WIB
Bila kau seorang pengupaya, maka kau terbebani dan penanggung beban yang memikul segala yang sulit dan berat. Hal ini dikarenakan kau adalah seorang pengupaya.
Hikmah
Kamis, 05 Mei 2022 - 08:05 WIB
Kisah Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani (1078-1167 M) selalu diwarnai kisah ajaib dan karomah yang dimilikinya. Beliau pernah menghidupkan kembali tulang belulang ayam.
Tips
Minggu, 14 Mei 2023 - 12:58 WIB
Di dalam kitab Kunuz al-Asrar wa al-Maani karya Syaikh Abdul Majid bin Thaha al-Jilani, disebutkandi antara hizib dan doa yang dibaca oleh Syaikh Abdul Qadir al-Jilani untuk kesempurnaan nikmat dari Allah .
Tips
Senin, 15 Mei 2023 - 07:06 WIB
Di antara adab ketika kita pulang dari masjid setelah melaksanakan salat wajib berjamaah, atau setelah mengikuti pengajian di masjid, adalah memperbanyak zikir kepada Allah.
Tausyiah
Kamis, 19 November 2020 - 09:32 WIB
Syaikh Abdul Qadir mengatakan pegang teguh dan ridhalah atas sedikit yang kau miliki, hingga ketentuan nasib mencapai puncaknya, dan kau dibawa ke keadaan yang lebih tinggi.
Tausyiah
Sabtu, 09 Januari 2021 - 10:45 WIB
Sebagai ulama sufi yang punya kedalaman ilmu tasawuf dan ilmu fiqih, Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani membagi mimpi ke dalam dua macam. Berikut ulasannya.
Tausyiah
Senin, 15 Februari 2021 - 10:57 WIB
Menurut Syaikh Abdul Qdir al-Jlani, pahala bagi orang yang melaksanakan salat syariah adalah surga, dan pahala bagi orang yang menjalankan shalat thariqah adalah al-Qurbah.
Hikmah
Minggu, 01 November 2020 - 05:00 WIB
Mendengar kejujuran al-Jilani itu, konon gerombolan perampok itu tersungkur jatuh di kaki al-Jilani. Dan diceritakan, bahwa pemimpin perampok itulah muridnya yang pertama kali.
Hikmah
Senin, 02 November 2020 - 05:00 WIB
Majelis pengajian al-Jilani dipenuhi oleh orang-orang Islam dari mualaf kalangan Kristen dan Yahudi, bekas para perampok, pembunuh dan para penjahat.
Hikmah
Selasa, 09 Juli 2024 - 13:33 WIB
Pengkultusan itu bahkan sampai pada taraf berlebih-lebihan. Kultus itu biasanya terdapat dalam hagiografi-manaqib, wawacan atau kisah orang suci-maupun cerita rakyat.
Tausyiah
Rabu, 09 Desember 2020 - 12:18 WIB
Bila seseorang belum melaksanakan yang wajib, sedang ia melaksanakan yang sunnah, maka hal itu merupakan kebodohan, takkan diterima dan ia akan hina
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 06:29 WIB
Perempuan tua itu tidak menyebarkan tentang tindakan bodoh si Faqih.. Ia akhirnya bermaksud memetik manfaat secara baik barangkali suatu kesempatan yang tepat akan muncul.
Hikmah
Rabu, 04 November 2020 - 05:00 WIB
Konon, meskipun mereka sudah bersahabat selama tiga tahun masing-masing tidak pernah saling mengenal. Dan dalam persahabatan inilah Syaikh Abdul Qadir diuji.
Hikmah
Kamis, 05 November 2020 - 05:00 WIB
Dua orang tetua mereka tewas dengan kepala luka parah. Di sebelah masing-masing tergeletak sebuah terompah yang masih basah, sementara sebagian anggota perampok terduduk lemas.