Topik Terkait: Berdoa Dengan Surah Alfatihah

  • Surah Paling Agung dalam Al-Quran dan Sering Dibaca untuk Ruqyah
    Tausyiah
    Senin, 21 September 2020 - 22:05 WIB
    Di dalam Al-Quran Al-Karim terdapat satu surah yang paling agung. Tidak ada Nabi mana yang mendapatkan keutamaan surah ini kecuali Nabi Muhammad ??? ???? ???? ????.
  • Kenapa Malas Berdoa?
    Muslimah
    Minggu, 18 Oktober 2020 - 14:24 WIB
    Rasulullah selalu mengingatkan umatnya tidak lupa berdoa. Saking pentingnya doa sampai disebutkan bahwa doa merupakan senjata bagi orang beriman. Walau begitu, rasa malas berdoa kerap menimpa sebagian umat Islam.
  • Membaca Al-Fatihah Sebelum Berdoa, Apakah Dianjurkan?
    Tausyiah
    Rabu, 02 Agustus 2023 - 18:01 WIB
    Membaca Surat Al-Fatihah sebelum berdoa sudah menjadi kebiasaan muslim di Indonesia, bahkan juga di negeri-negeri lain di dunia. Apakah ini dianjurkan dalam Islam?
  • 2 Perkara yang Menjadi Penyebab Orang Malas Berdoa
    Tips
    Sabtu, 12 November 2022 - 13:02 WIB
    Malas berdoa seringkali kita alami, bahkan setelah selesai menjalankan ibadah sholat wajib pun enggan untuk berdoa kepada Allah. Padahal malas berdoa disebut-sebut sebagai manusia yang paling lemah.
  • 2 Waktu Paling Utama Saat Berdoa
    Tips
    Selasa, 14 September 2021 - 20:29 WIB
    Ustaz Farid Numan Hasan menjelaskan dua waktu paling utama untuk memanjatkan doa. Kedua waktu ini merupakan waktu yang mustajab. Berikut penjelasannya.
  • Terlalu Berlebihan dan Melampaui Batas Sangat Dilarang dalam Berdoa
    Tips
    Senin, 12 Februari 2024 - 07:55 WIB
    Dalam Islam, ada beberapa hal yang ternyata dilarang dilakukan saat berdoa. Hal tersebut penting diketahui dan dipahami, agar doa yang kita lakukan tidak menimbulkan keburukan
  • Khasiat Surah Yusuf, Ikhtiar Mendapat Kedudukan dan Memudahkan Rezeki
    Hikmah
    Sabtu, 24 Juni 2023 - 05:30 WIB
    Barangsiapa menulisnya dan menimbunnya serta meletakkannya di rumah selama tiga hari lalu mengeluarkannya ke tembok rumah maka dia akan mendapatkan bantuan dari penguasa dan dia akan memperoleh kedudukan.
  • Keajaiban Surah Al-Fatihah Menyembuhkan Penyakit dan Penawar Racun
    Tausyiah
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 17:03 WIB
    Salah satu keutamaan Surah Al-Fatihah adalah dapat menyembuhkan segala penyakit sehingga disebut Asy-Syafiyah (yang menyembuhkan) dan Asy-Syifa (obat).
  • Tadabur Surah Ar-Rahman dan Keutamaannya
    Tausyiah
    Jum'at, 09 Juli 2021 - 23:00 WIB
    Jika Surat Ar-Rahman dihubungkan dengan surat sebelumnya yaitu Al-Qamar, maka Surat Ar-Rahman menyempurnakan pokok pembahasan dalam surat Al-Qamar.
  • Ustaz Budi Ashari: Jangan Pernah Lelah dalam Berdoa
    Tausyiah
    Senin, 01 Maret 2021 - 23:17 WIB
    Ustaz Budi Ashari, Dai yang populer sebagai pakar sejarah Islam menyampaikan nasihat agar kita tidak pernah lelah dan putus asa dalam berdoa. Berikut pesannya.
  • Baca Surah Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas, Ini Fadhilahnya
    Tausyiah
    Senin, 28 September 2020 - 15:25 WIB
    Rasulullah bersabda tidak ada seorang pun yang berlindung (dari segala keburukan) seperti orang orang yang berlindung dengannya (tiga surat) tersebut
  • Ingin Doa Cepat Terkabul? Perhatikan 10 Adab dan Etika Berdoa Ini
    Tips
    Minggu, 18 Juni 2023 - 19:19 WIB
    Agar doa yang dipanjatkan ini dikabulkan oleh Allah Subhanhu wa taala, maka seorang hamba harus memperhatikan adab dan etikanya .
  • Keutamaan Membaca Surah Al-Kahfi, Yuk Amalkan!
    Tausiyah
    Kamis, 21 November 2019 - 16:45 WIB
    Surah Al-Kahfi adalah surat ke-18 dalam Kitab suci Alquran. Surah ini diturunkan di Makkah (surah Makkiyyah) terdiri dari 110 ayat. Berikut keutamaannya.
  • Dajjal Tak Berkuasa Bagi Orang yang Istiqamah Membaca Surah Al-Kahfi
    Tausyiah
    Kamis, 03 September 2020 - 22:32 WIB
    Dalam banyak riwayat, Rasulullah SAW telah mengingatkan kita akan kemunculan fitnah Dajjal di akhir zaman. Dajjal merupakan fitnah terbesar dalam sejarah kehidupan manusia.
  • 2 Perkara Penyebab Orang Malas Berdoa Menurut Sheikh Abdul Qadir Jailani
    Tips
    Kamis, 18 November 2021 - 16:20 WIB
    Rasa malas berdoa seringkali menimpa kita, bahkan setelah selesai menjalankan ibadah sholat wajib pun enggan untuk berdoa kepada Allah. Padahal malas berdoa disebut-sebut sebagai manusia yang paling lemah
  • Berdoa kepada Selain Allah Taala Adalah Dosa Paling Besar di Muka Bumi
    Tausyiah
    Kamis, 30 November 2023 - 15:14 WIB
    Syaikh Abdul Muhsin mengatakan salah satu bentuk berdoa kepada selain Allah yang paling buruk, adalah menjadikan perantara-perantara khusus antara Allah dan makhluk-Nya.
  • Manfaat Berdoa saat akan Berpakaian, Nomor Terakhir Menghapus Dosa Masa Lalu
    Tips
    Senin, 16 Januari 2023 - 10:03 WIB
    Berdoa terlebih dahulu saat akan berpakaian ternyata memiliki banyak manfaat, salah satunya bahkan bisa menghapus dosa-dosa kita di masa yang lalu
  • Khasiat Surah Al-Muminun Bisa Membuat Pemabuk Membenci Miras
    Tips
    Rabu, 05 Juli 2023 - 05:27 WIB
    Barangsiapa menulisnya di malam hari dan meletakkannya di sepotong sutra hijau dan mengikatkannya di badannya, niscaya dia tidak akan meminum khamr.
  • Membaca Al-Fatihah Adalah Rukun Salat, Bagaimana Jika Sebagai Makmum?
    Tausyiah
    Kamis, 01 Oktober 2020 - 12:39 WIB
    Ibnu Taimiyah mengatakan intinya membaca Al Fatihah di belakang imam, kami katakan bahwa jika imam menjahrkan bacaannya, maka cukup kita mendengar bacaan tersebut.
  • Khasiat dan Keistimewaan Surah Ar-Rum Menurut Sayyid Al-Muqaddam
    Hikmah
    Rabu, 19 Juli 2023 - 11:38 WIB
    Barangsiapa yang meletakkannya di bejana kaca yang ujung kepalanya sempit di rumah suatu kaum maka orang yang ada di dalamnya akan menjadi sakit.