Kumpulan Artikel: Mukjizat (halaman 6)

  • Keajaiban Al-Quran yang...
    Tausyiah
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 23:20 WIB
    Al-Quran itu mujizah dalam segala aspeknya. Dari segi bahasa misalnya, pernahkah kita perhatikan keindahan, bahkan pilihan kata per kata yang sangat pas dan imbang?
  • 14 Keistimewaan Nabi...
    Tausyiah
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 16:31 WIB
    Manusia yang tidak seperti manusia biasa (basyarun laa kal-basyar), siapa lagi kalau bukan Sang Pembawa Risalah, yaitu Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Berikut kelebihan beliau:
  • Tak Sedikit Umat Islam...
    Tausyiah
    Minggu, 06 September 2020 - 13:59 WIB
    Tidaklah semua mukjizat Rasulullah SAW yang nyata dan tersiar di antara orang-orang merupakan riwayat yang sahih dan benar, dan tidak juga semuanya salah.
  • Tak Sedikit Umat Islam...
    Tausyiah
    Minggu, 06 September 2020 - 05:00 WIB
    Mereka yang mengingkari ini berpendapat bahwa Rasulullah SAW hanya memiliki satu mukjizat yang nyata yaitu Al-Quranul Karim, dan beliau adalah mukjizat akliah yang teristimewa.
  • Mukjizat Turun Ketika...
    Hikmah
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 13:03 WIB
    Mereka minum, mandi dan mengambil air sepuas-puasnya. Matahari pun sudah makin tinggi. Tiba-tiba dari segenap penjuru unta-unta itu datang kembali dan menderum di depan mereka.
  • 8 Kekhususan Nabi Muhammad...
    Hikmah
    Minggu, 28 Juni 2020 - 05:15 WIB
    Sosok Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) layak diagungkan karena memiliki kekhususan yang tidak dimiliki oleh manusia pada umumnya.
  • Sumpah Nabi Sulaiman...
    Hikmah
    Jum'at, 26 Juni 2020 - 05:00 WIB
    Dalam syariat Musa, seorang laki-laki dibolehkan menikah tanpa dibatasi. Bahkan dalam Taurat menyebutkan bahwa istri Sulaiman mencapai tujuh ratus orang.
  • Masya Allah, 4 Bayi...
    Hikmah
    Rabu, 24 Juni 2020 - 15:22 WIB
    Selain Sayyidah Maryam, para Sahabat Nabi dan waliyullah (kekasih Allah) juga memiliki karamah. Berikut ini kita akan mengulas kisah empat bayi yang mampu berbicara atas izin Allah Taala.
  • 10 Karomah Sayyidina...
    Hikmah
    Selasa, 16 Juni 2020 - 06:10 WIB
    Dibalik keberhasilannya menjabat khalifah sekaligus Amirul Mukminin, Sayyidina Umar ternyata memiliki karomah yang luar biasa. Ada 10 karomah (kelebihan dan kemuliaan) beliau.