Kumpulan Artikel: Imam Shamsi Ali (halaman 2)
Tausyiah
Jum'at, 30 Juni 2023 - 15:41 WIB
Nabi Ibrahim alaihissalam adalah sosok yang merepresentasi globalitas umat. Kepemimpinan Ibrahim adalah kepemimpinan global yang menjadi teladan manusia.
Tausyiah
Kamis, 29 Juni 2023 - 21:40 WIB
Tak tersangkal lagi bahwa selain sebagai representasi kesempurnaan Islam (kamaliat al-Islam), haji juga sekaligus menjadi gambaran kehidupan manusia secara totalitas.
Tausyiah
Selasa, 27 Juni 2023 - 22:48 WIB
Ada satu catatan ringan tapi penting dari kepemimpinan Nabi Ibrahim alaihissalam adalah bahwa beliau selalu mendengarkan aspiarasi masyarakatnya.
Tausyiah
Senin, 26 Juni 2023 - 18:13 WIB
Keteladanan berikutnya dari kisah Nabi Ibrahim adalah keteladanan dalam kepemimpinan. Ada tiga karakteristik kepemimpinan Nabi Ibrahim yang layak ditiru.
Tausyiah
Minggu, 25 Juni 2023 - 17:36 WIB
Setelah settle atau menetap di negeri yang penuh barokah, Jerusalem, dan dengan proses panjang, datanglah ujian besar kepada Nabi Ibrahim. Ujian terbesar itu adalah pengorbanan.
Tausyiah
Kamis, 22 Juni 2023 - 20:29 WIB
Keteladanan Nabi Ibrahim berikutnya adalah bahwa hidup ini merupakan perjalanan dari satu titik ke titik yang sama. Bagaikan tawaf, berputar berkeliling dengan irama dan tujuan yang sama.
Tausyiah
Sabtu, 17 Juni 2023 - 11:34 WIB
Keteladanan pertama dari sejarah perjalanan hidup Nabi Ibrahim alaihissalam adalah bahwa dalam proses menemukan mutiara iman diperlukan pencarian yang sungguh-sungguh.
Tausyiah
Jum'at, 16 Juni 2023 - 23:39 WIB
Kebesaran Ilahi yang kita kumandangkan dengan Takbir, Tahmid, dan Tahlil adalah ekspresi iman, sekaligus bentuk komitmen kita untuk menjadikan Allah sebagai rujukan kehidupan.
Tausyiah
Kamis, 01 Juni 2023 - 19:36 WIB
Kisah populer kedua di Surat Al-Kahfi adalah kisah pemilik kebun. Dan sampaikan perumpamaan dua orang laki-laki. Salah satunya Kami jadikan baginya kebun-kebun dari anggur.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 22:11 WIB
New Decade, making institutional peace take root. Inilah tema dari acara pertemuan tahunan tokoh-tokoh agama di Kota New York, Amerika Serikat, Minggu 28 Mei 2023 kemarin.
Tausyiah
Jum'at, 05 Mei 2023 - 18:18 WIB
Ini adalah catatan terakhir dari Ramadan tahun ini. Saya ingin menyampaikan beberapa kesimpulan penting dari lessons learnt from Ramadan (duruus Ramadhoniyah).
Tausyiah
Rabu, 03 Mei 2023 - 18:20 WIB
Al-Quran yang diturunkan secara menyeluruh (jumlatan wahidatan) di malam yang istimewa itu, pada dirinya sangat Istimewa. Keistimewaan Al-Quran itu ada pada segala aspeknya.
Tausyiah
Sabtu, 29 April 2023 - 13:55 WIB
Bulan Ramadan sejatinya menjadi bulan keberkahan. Kita belajar membangun kesadaran dan sikap tawakkal kepada Allah Yang Maha Kuasa.
Tausyiah
Jum'at, 28 April 2023 - 17:15 WIB
Betapa dengan Al-Quran, manusia tidak saja memiliki kehidupan yang jelas dan lurus. Lebih jauh manusia akan memiliki kehidupan lebih bermakna dan bernilai baik.
Tausyiah
Kamis, 27 April 2023 - 23:54 WIB
Sabar adalah senjata paling ampuh dalam perjuangan melintasi lorong kehidupan yang sering kali penuh dengan duri yang tajam. Dalam Al-Quran, sabar digandengkan dengan sholat.
Tausyiah
Selasa, 25 April 2023 - 08:57 WIB
Syukur merupakan satu dari dua sayap utama, selain sabar, untuk terbang menjelajahi angkasa luas kehidupan manusia.
Tausyiah
Jum'at, 21 April 2023 - 14:32 WIB
Ramadan mengajarkan bahwa kehidupan dunia ini bukan ada dalam genggaman kita, melainkan dalam kendali tunggal, Allah sang Pencipta langit dan bumi.
Tausyiah
Kamis, 20 April 2023 - 22:59 WIB
Bulan Ramadan adalah bulan kedekatan dan perekat hubungan (relasi). Tentu hubungan yang dimaksud mencakup dua aspek yaitu hablun-minallah dan hablun-minannas.
Tausyiah
Kamis, 20 April 2023 - 15:16 WIB
Ramadan sebagai bulan Al-Quran (Syahrul Quran) merupakan keberkahan yang begitu besar dan penting dalam kehidupan manusia. Al-Quran menjadi penyelamat manusia dari kesesatan.
Tausyiah
Rabu, 19 April 2023 - 23:03 WIB
Puasa bukan sekadar menahan makan, minum dan kenyamanan duniawi lainnya. Esensi menahan atau imsak justeru ada pada menahan dorongan hawa nafsu dalam diri manusia.