Kumpulan Artikel: Kisah Nasruddin Hoja

  • Kisah Mullah Nashruddin yang Diklaim Sebagai Warisan Kebudayaan Yunani
    Hikmah
    Sabtu, 20 Agustus 2022 - 09:36 WIB
    Mullah Nashruddin sudah menjadi milik lintas agama dan negara. Yunani mengklaim sang mullah yang sufi satirikal ini sebagai bagian dari warisan kebudayaannya.
  • Mengapa Nashruddin Menunggang Keledai Secara Terbalik?
    Hikmah
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 08:41 WIB
    Jika aku menghadapkan punggungku kepada kalian, ini berarti tidak menghormati kalian. Cara ini merupakan satu-satunya kompromi yang mungkin dilakukan
  • Pertanyaannya Tentang Langit, Jawabannya tentang Tali
    Hikmah
    Rabu, 26 Agustus 2020 - 10:37 WIB
    Hubungan antara para sufi terkadang terjadi melalui piranti tanda-tanda, dan komunikasi bisa dilakukan melalui cara-cara yang bukan saja tidak biasa, tetapi juga tampak tidak masuk akal.
  • Para Sufi Gunakan Istilah Teknis yang Mendekati Misteri
    Hikmah
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 09:17 WIB
    Para sufi mempergunakan istilah-istilah teknis untuk menyampaikan padanan yang mendekati misteri-misteri yang merupakan pengalaman-pengalaman yang tidak bisa digambarkan dengan kata-kata.
  • Ketika Sebuah Cerita Nashruddin Dibaca dan Direnungkan, Sesuatu Akan Terjadi
    Hikmah
    Senin, 24 Agustus 2020 - 10:31 WIB
    Ketika sebuah cerita Nashruddin dibaca dan direnungkan, sesuatu akan terjadi. Kesadaran akan peristiwa dan keberlangsungan itulah yang merupakan pusat dari Sufisme.
  • Mullah Nashruddin Masuk Jebakan Kepala Biara
    Hikmah
    Minggu, 23 Agustus 2020 - 11:23 WIB
    Nashruddin berpikir, Ketua biara ingin membalas dendam kepadanya dan Ketua Biara itu telah menyelipkan biji beras dijenggotnya, Mana Ia berusaha membuangnya secara diam-diam.
  • Mullah Nashruddin Membawa Sapi Tua ke Sebuah Lomba Pacuan Kuda
    Hikmah
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 10:19 WIB
    Ia hampir saja meninggalkan terompahnya di bawah, tetapi sesuatu mengingatkannya, dan ia pun menyelipkan terompah tersebut di sabuknya sebelum memulai memanjatnya.
  • Ketika Mullah Nashruddin Ditinggalkan Muridnya
    Hikmah
    Jum'at, 21 Agustus 2020 - 06:20 WIB
    Coba bayangkan, seandainya unta punya sayap, mereka mungkin bersarang di atas atap rumah dan merusak pekarangan kita dengan berjalan mondar-mandir di atas atap.
  • Lebih Percaya Mana? Mullah Nashruddin, Apa Keledai?
    Hikmah
    Kamis, 20 Agustus 2020 - 06:24 WIB
    Seorang murid (Sufi), pada saat yang bersamaan, akan mempelajari berbagai hal yang berbeda, pada tingkat persepsi dan potensialitasnya tersendiri.
  • Mullah Nashruddin, Kamar Mandi Turki, dan Ancaman Bahaya
    Hikmah
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 09:06 WIB
    Nashruddin memelototkan bola matanya, mulai bernapas terengah-engah, berjungkir balik dan melepaskan tinjunya ke meja sampai perempuan yang ketakutan tersebut pingsan.
  • Mullah Nashruddin Belajar dari Seorang Pendeta tentang Meditasi
    Hikmah
    Selasa, 18 Agustus 2020 - 09:21 WIB
    Sikap Sufi adalah bahwa komunikasi dari hal-hal yang memang harus dikomunikasikan tidak bisa dihalangi. Hal ini berarti wahananya tidak harus ditemukan terlebih dulu.
  • Mullah Nashruddin, Cerita Menuju Awal Pencerahan
    Hikmah
    Senin, 17 Agustus 2020 - 08:58 WIB
    Cahaya yang dibawa oleh sufi mungkin penyesuaiannya dengan cara-cara dari orang-orang di mana ia berada, setelah sekembali-nya dari perjalanan ke dalam suatu persepsi yang lebih luas.
  • Ajaran Sufi Hanya Bisa Dilakukan oleh Seorang Sufi
    Hikmah
    Minggu, 16 Agustus 2020 - 06:07 WIB
    Kita cenderung melihat peristiwa-peristiwa secara sepihak. Kita juga beranggapan tanpa suatu pembenaran, bahwa suatu peristiwa terjadi seolah-olah hal itu terjadi pada suatu ruang hampa.
  • Mullah Nashruddin: Bagaimana Aku Tahu Apakah Aku Mati atau Hidup?
    Hikmah
    Sabtu, 15 Agustus 2020 - 08:18 WIB
    persiapan pikiran sufi tidak akan memadai sampai seseorang mengetahui bahwa ia harus melakukan sesuatu untuk dirinya sendiri -- dan berhenti berpikir bahwa orang lain bisa melakukannya untuk dirinya.
  • Ketika Nashruddin Menjadi Hakim dan Orang Bodoh
    Hikmah
    Jum'at, 14 Agustus 2020 - 08:53 WIB
    Tindakan-tindakannya kadang-kadang bisa membingungkan para pengamat yang bekerja pada tataran kesadaran-biasa meskipun demikian yang dihasilkannya akan tepat.
  • Mullah Nashruddin, Keledai, dan Kualitas Magis Berkah
    Hikmah
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 08:21 WIB
    Dilihat dari sudut pandang biasa, berkah memiliki kualitas magis -- meskipun ia secara esensial merupakan suatu kesatuan dan pendorong serta substansi dari realitas obyektif.
  • Mullah Nashruddin, Tali Jemuran, Dewa Penolong, dan Apel Surgawi
    Hikmah
    Rabu, 12 Agustus 2020 - 08:13 WIB
    Nashruddin menampilkan dirinya sebagai bagian jiwa/akal yang selalu menolak, yang tidak akan menerima bahwa terdapat cara lain untuk mendekati kebenaran selain pola-pola konvensional.
  • Mullah Nashruddin, Berburu, dan Kuah Sup Bebek
    Hikmah
    Selasa, 11 Agustus 2020 - 09:41 WIB
    Calon sufi juga harus memahami bahwa tolok ukur kebaikan dan keburukan didasarkan pada ukuran individu atau kelompok, bukan atas dasar fakta obyektif.
  • Nashruddin Sering Mainkan Peranan Orang yang Belum Tercerahkan
    Hikmah
    Senin, 10 Agustus 2020 - 08:53 WIB
    Guruku mengajariku untuk menyebarkan wejangan bahwa manusia tidak akan pernah sempurna sampai seorang yang tidak dizalimi marah pada kezaliman itu, semarah orang yang benar-benar dizalimi.
  • Kala Sampai di Samudera, Anda Tidak Akan Berbicara tentang Arus Sungai
    Hikmah
    Minggu, 09 Agustus 2020 - 12:44 WIB
    Penyebaran humor Nashruddin tidak bisa dihalangi, ia bisa masuk melalui pola-pola pemikiran yang dihasilkan manusia melalui kebiasaan dan rancangan.