Kumpulan Artikel: Sahabat Nabi (halaman 19)
Hikmah
Minggu, 02 Mei 2021 - 17:07 WIB
Abbad adalah seorang tokoh yang beroleh karunia berupa cahaya dari Allah. Penglihatannya yang jelas dapat mengetahui tempat-tempat yang baik dan meyakinkan tanpa mencarinya dengan susah-payah.
Hikmah
Minggu, 02 Mei 2021 - 04:15 WIB
Saya tidak khawatir anak-anak saya akan hidup miskin. Rasulullah bersabda, sesiapa membaca surat Al-Waqiah setiap malam, dia tidak akan ditimpa kemiskinan selama-lamanya.
Hikmah
Sabtu, 01 Mei 2021 - 16:32 WIB
Beliau mempercayakan kepadanya hal-hal yang rahasia, tanpa khawatir rahasia tersebut akan terbuka. Karenanya, Abdullah bin Masud dijuluki pemegang rahasia Rasulullah.
Hikmah
Sabtu, 01 Mei 2021 - 04:30 WIB
Abu Ubaidah khawatir kalau Rasulullah kesakitan bila dicabutnya dengan tangan. Maka digigitnya mata rantai itu kuat-kuat dengan giginya lalu ditariknya.
Hikmah
Selasa, 27 April 2021 - 17:21 WIB
Abu Thalhah yakin takkan sulit menaklukkan Ummu Sulaim. Lagi pula, kala itu perempuan yang membuat dadanya selalu berdebar tak beraturan itu adalah seorang janda.
Hikmah
Jum'at, 23 April 2021 - 05:00 WIB
Penguasaan, penafsiran dan penerapan hukum Islam oleh Ali dilakukan secara tepat dan diakui Rasulullah SAW. Hal itu dibuktikan dengan diangkatnya Ali bin Abu Thalib sebagai qadhi di Yaman.
Hikmah
Kamis, 22 April 2021 - 03:47 WIB
Dalam gua tertutup rapat itu, mereka tinggal selama 309 tahun. Setelah masa yang amat panjang itu lampau, Allah SWT mengembalikan lagi nyawa mereka
Hikmah
Rabu, 21 April 2021 - 13:40 WIB
Kisah ini termaktub dalam kitab Qishashul Anbiya. Ali bin Abu Thalib berkisah setelah ditanya seorang pendeta Yahudi yang ingin menguji kebenaran Islam.
Hikmah
Selasa, 20 April 2021 - 04:24 WIB
Kami hendak menanyakan beberapa masalah penting kepada anda. Jika anda dapat memberi jawaban kepada kami, barulah kami mau mengerti bahwa Islam merupakan agama yang benar
Hikmah
Senin, 19 April 2021 - 17:17 WIB
Sungguh, aku tidak temukan wajah orang yang (sedang dalam kebutuhan), (kecuali) dia (terus) bergerak-gerak (gelisah) di atas tempat tidurnya sembari teringat akan kebutuhannya.
Hikmah
Rabu, 07 April 2021 - 17:51 WIB
Ini adalah kisah tentang Abdurrahman putra Abu Bakar ash-Shiddiq radhiyallahu anhu. Sebuah kisah dan salah satu solusi bagi kemiskinan (kekurangan).
Tausyiah
Selasa, 06 April 2021 - 13:14 WIB
Cinta dan berkasih sayang kepada sesama adalah satu ajaran mulia Islam. Sejak 15 abad lalu, Nabi Muhammad sudah mengajarkan hal itu kepada keluarga dan sahabat beliau.
Hikmah
Selasa, 16 Maret 2021 - 17:28 WIB
Mughirah bin Syubah membatalkan pernikahannya karena ada seorang pemuda yang mengabarkan bahwa dirinya melihat calon istrinya itu pernah dicium lelaki.
Hikmah
Kamis, 11 Maret 2021 - 18:40 WIB
Jika orang itu memberi izin kepada kalian untuk memeriksanya, janganlah kalian masuk dengan lagak seperti orang yang berkuasa. Jangan berlaku kasar, jangan menakut-nakuti.
Tausyiah
Rabu, 10 Maret 2021 - 13:45 WIB
Khalifah Umar Bin Khattab radhiyallahu anhu terkenal dengan watak keras dan tegas. Namun ternyata beliau memiliki hati yang lembut terhadap rakyatnya. Simak kisahnya.
Hikmah
Sabtu, 06 Maret 2021 - 19:32 WIB
Harun bin Antarah menceritakan penyaksian ayahnya, pada suatu hari aku datang ke rumah Ali bin Abu Thalib. Ia sedang duduk di balai-balai berselimut kain kumal. Waktu itu musim dingin.
Hikmah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 18:47 WIB
Muawiyah berkata kepada Said: Demi Allah, aku akan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada Ibnu Abbas yang kira-kira ia tidak akan mampu menjawabnya.
Hikmah
Senin, 01 Maret 2021 - 17:13 WIB
Sejarah kemudian mencatat, bahwa bekas Nasrani itu ternyata seorang muslim yang sangat gigih membela Ali bin Abu Thalib r.a. dalam perjuangan menegakkan kebenaran Islam.
Hikmah
Rabu, 24 Februari 2021 - 05:00 WIB
Ali bin Abu Thalib r.a. merupakan orang yang paling tekun dan banyak beribadah. Ia pun paling sering berpuasa. Kepadanya banyak orang yang minta petunjuk.
Hikmah
Selasa, 23 Februari 2021 - 12:13 WIB
Prinsip kesederhanaan Ali yang tidak dibuat-buat itulah yang melahirkan sikap polos, jujur dan terus terang, baik dalam ucapan maupun perbuatan, dalam keadaan sulit atau pun tidak.