Topik Terkait: Abu Umamah
Hikmah
Senin, 07 Februari 2022 - 09:29 WIB
Suatu ketika Baginda Raja menugasi Abu Nawas untuk mempersembahkan seekor harimau berjenggot kepadanya. Abu Nawas pun cari akal untuk memenuhi permintaan Baginda itu.
Hikmah
Rabu, 02 Februari 2022 - 08:26 WIB
Abu Nawas selalu menunjukkan kecerdasannya dalam menyiasati segala persoalan hidup. Sejumlah pihak mencoba mengetes kecerdikan Abu Nawas dan mereka kena batunya.
Hikmah
Rabu, 04 November 2020 - 06:42 WIB
Sebenarnya batas sempit dan luas itu tertancap dalam pikiranmu. Kalau engkau selalu bersyukur atas nikmat dari Tuhan maka Tuhan akan mencabut kesempitan dalam hati dan pikiranmu
Hikmah
Senin, 10 Juli 2023 - 06:45 WIB
Abu Nawas merupakan penyair terkenal yang hidup pada zaman Bani Abbasiyah tepatnya saat Khalifah Harun Ar-Rasyid berkuasa. Syairnya pernah bikin jengkel dan marah sang Khalifah.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 05:32 WIB
Yahya bin Muadz menulis surat kepada Abu Yazid: Apakah katamu mengenai seseorang yang telah mereguk secawan arak dan menjadi mabuk tiada henti-hentinya?
Hikmah
Minggu, 11 September 2022 - 11:10 WIB
Suatu kali Abu Jahal berencana menginjak kepala Nabi Muhammad SAW jika kedapatan sholat di Kakbah, namun pada saat yang menentukan rencana itu batal. Ada apa?
Hikmah
Sabtu, 22 Januari 2022 - 09:35 WIB
Bagaimana mungkin orang secerdas Abu Nuwas berjalan di siang hari dengan membawa lampu, ketika sinar matahari menyorot tajam? Sudah gilakah dia?
Hikmah
Rabu, 11 November 2020 - 06:37 WIB
Sebelum menghadap Baginda Raja, Abu Nawas kembali mengambil pentungannya lalu mengejar ketiga utusan raja yang hampir buang air besar di ranjangnya. Ketiga utusan itu pun lari terbirit-birit.
Hikmah
Rabu, 09 Agustus 2023 - 06:50 WIB
Dalam satu kajian Gus Musa Muhammad menceritakan kisah Imam Abu Hanifah yang membuat seorang laki-laki Kufah Irak bertaubat dari tuduhan sesatnya. Berikut kisahnya.
Hikmah
Sabtu, 12 Februari 2022 - 07:57 WIB
Baginda Raja Harun Al Rasyid bertanya kepada Abu Nawas tentang rahasia dua alam, pertanyaan yang tak bisa dijawab para penasihat raja. Abu Nawas menjawab dengan cepat dan memuaskan.
Hikmah
Rabu, 04 November 2020 - 21:35 WIB
Sayyidina Abu Bakar As-Shiddiq radhiyallahu anhu bukanlah seorang Rasul, namun beliau termasuk sahabat Nabi yang dijamin masuk surga. Keutamaannya tak pernah habis untuk diceritakan.
Hikmah
Sabtu, 26 Februari 2022 - 16:54 WIB
Abu Jahal menjadikan Isra Miraj sebagai bahan olok-olok. Pada saat yang sama, dari sinilah Abu Bakar mendapat panggilan kehormatan dari Rasulullah SAW dengan panggilan ash-Shiddiq
Hikmah
Minggu, 13 Februari 2022 - 17:04 WIB
Abu Bakar adalah sahabat Nabi SAW yang paling dekat. Setelah masuk Islam, beliau banyak mengajak para bangsawan Quraisy masuk Islam. Beliau punya keahlian menafsirkan mimpi.
Hikmah
Selasa, 15 Februari 2022 - 05:15 WIB
Abu Jahal diam-diam mengagumi Al-Quran. Seringkali, secara diam-diam pula ia mencuri dengar Rasulullah SAW membaca Kitab Suci tersebut. Nabi pernah berdoa agar musuhnya ini masuk Islam.
Hikmah
Sabtu, 12 Juni 2021 - 16:00 WIB
Abu Umamah Al-Bahili radhiyallahu anhu bernama asli Shudai bin Ajlan, dari suku Bahilah. Beliau termasuk salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah menakjubkan.
Hikmah
Jum'at, 04 Februari 2022 - 09:47 WIB
Tatkala Baginda menghadapi masalah soal agama, Abu Nawas menjadi tempat bertanya. Begitu juga saat Baginda merasa salah dalam menjawab salam dari raja yang beragama Yahudi.
Hikmah
Selasa, 25 Januari 2022 - 08:39 WIB
Suatu kali Baginda memberi hadiah seekor keledai kepada Abu Nawas. Sudah barang tentu, Abu Nawas senang. Namun kesenangan itu sirna, Baginda minta Abu Nawas mengajari keledai itu membaca.
Hikmah
Rabu, 20 April 2022 - 20:40 WIB
Khalifah Abu Bakar Ash-Shiddiq menghadapi para pembangkang membayar zakat tatkala beliau memerintah. Pada saat Madinah tanpa pengawalan yang memadai, para pembangkang mengepung Madinah.
Hikmah
Selasa, 19 September 2023 - 15:44 WIB
Berperawakan kurus, putih, dengan sepasang bahu yang kecil dan muka lancip dengan mata yang cekung disertai dahi yang agak menonjol dan urat-urat tangan yang tampak jelas.
Hikmah
Kamis, 07 Mei 2020 - 03:28 WIB
Engkau kupanggil bukan untuk kupermainkan atau kuperangkap. Aku benar-benar memerlukan bantuanmu, kata Baginda kepada Abu Nawas dengan wajah serius.