Topik Terkait: Amalan Wajib Muslimah (halaman 45)
Muslimah
Jum'at, 19 Juni 2020 - 08:30 WIB
Di antara sekian banyak hal yang sering menyibukkan perempuan adalah suka berhias dan berdandan. Sebenarnya hal itu tidak tercela selama masih dalam batas -batas syari dan koridor agama.
Tausyiah
Selasa, 11 Mei 2021 - 12:51 WIB
Sesungguhnya di antara amalan yang dicintai Allah SWT adalah amalan sedekah. Karena orang yang benar keimanannya mau bersedekah serta tanpa harus menunggu.
Hikmah
Jum'at, 01 November 2024 - 15:48 WIB
Bacaan zikir harian Senin sampai Minggu ini penting diketahui umat muslim. Zikir sendiri merupakan suatu cara untuk mengingat dan mendekatkan diri kepada Allah.
Muslimah
Minggu, 30 Mei 2021 - 13:52 WIB
Sesungguhnya rezeki manusia sudah dijamin Allah Taala, dan sudah diatur-Nya dengan sangat baik. Karenanya sebagai mukmin kita tidak perlu gelisah dengan rezeki ini.
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 06:43 WIB
Sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagiaan dalam rumah tangga.
Tips
Rabu, 24 Mei 2023 - 09:07 WIB
Di antara wajib umrah dan haji adalah ihram dari miqat . Ketentuan ini adalah bagi mereka yang datang dari wilayah yang berada di belakang miqat.
Tips
Kamis, 05 Januari 2023 - 19:39 WIB
Membaca Surat Ad-Dhukhan pada malam Jumat termasuk sunnah yang dianjurkan Nabi Muhammad SAW di samping membaca Surat Al-Kahfi. Berikut tiga keutamaannya.
Tips
Kamis, 29 September 2022 - 10:29 WIB
Rabiul Awal adalah bulan yang istimewa bagi kaum muslimin karena di bulan ini Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam dilahirkan tepatnya 12 Rabiul Awal menurut riwayat yang masyhur.
Tausyiah
Sabtu, 18 Juli 2020 - 18:52 WIB
Dalam satu hadis, Rasulullah SAW pernah memberikan nasihat kepada para sahabat. Beliau SAW mengingatkan agar menjauhi tujuh perkara yang membinasakan.
Muslimah
Minggu, 11 Oktober 2020 - 08:21 WIB
Fungsi niat dalam ibadah sangatlah penting. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas untuk Allah semata
Tips
Selasa, 28 Juni 2022 - 21:33 WIB
Bacaan zikir pagi ini patut diamalkan karena akan membuat kita lebih semangat di pagi hari dan dimudahkan Allah dalam segala urusan.
Tausyiah
Selasa, 24 Oktober 2023 - 11:49 WIB
Tahukan Anda, bahwa ada satu amalan penting yang jika dilakukan akan dapat menghapus dosa satu keluarga . Amalan apa itu dan bagaimana melaksanakannya?
Tips
Selasa, 15 November 2022 - 12:49 WIB
Di antara doa yang mustajab adalah doa dari ayah dan ibu kepada semua anak-anaknya. Oleh sebab itu kita sebagai orang tua disarankan agar sering membaca doa minta anak saleh sebab
Muslimah
Minggu, 26 Desember 2021 - 19:16 WIB
Amalan agar tidur mendapat pahala dan berkah, serta dijauhi dari gangguan setan adalah dengan berwudhu sebelum tidur. Namun, apakah anjuran ini juga berlaku untuk wanita yang tengah haid?
Muslimah
Senin, 10 Januari 2022 - 14:07 WIB
Menisbatkan nama suami di belakang nama istri tengah marak saat ini. Tindakan itu banyak dilakukan tidak hanya pada pergaulan sehari-hari, tetapi juga dilakukan di sosial media sebagai penamaan akun sosial media seorang wanita.
Tips
Minggu, 24 April 2022 - 16:02 WIB
Selain dengan niat yang ikhlas karena Allah, kita dianjurkan untuk memanjatkan doa atas setiap amal perbuatan atau amal ibadah yang kita lakukan. Hal ini penting agar amal ibadah kita diterima oleh Allah Taala.
Muslimah
Rabu, 08 Juli 2020 - 14:12 WIB
Penggagas Universitas pertama di dunia adalah seorang perempuan Muslim, yakni Fatima al-Fihri. Tidak hanya sekedar pendiri, ide mengenai universitas ini dan penentuan lokasinya pun semuanya berasal darinya.
Hikmah
Senin, 30 Mei 2022 - 15:05 WIB
Hidup Syaikh Abdul Qadir al-Jilani diwarnai kisah-kisah kesalehan serta karamahnya. Berikut kesaksian pembantu Syaikh Al-Jailani, Abu Abdillah Muhammad bin Abdul Fatah al-Harawi.
Muslimah
Kamis, 25 Juni 2020 - 11:45 WIB
Banyak kisah inspiratif dari perjalanan para shahabiyat yang mendapat kedudukan tersendiri di sisi Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Salah satunya merupakan tokoh ilmuwan perempuan pertama dalam Islam.
Tips
Kamis, 07 Juli 2022 - 16:18 WIB
Amal yang utama yang dilakukan jamaah haji pada hari nahar atau 10 Zulhijah sebagaimana dicontohkan Rasulullah SAW antara lain adalah melontar jumrah aqabah sebanyak tujuh kali.