Topik Terkait: Dinasti Politik (halaman 8)
Hikmah
Selasa, 07 Juli 2020 - 15:11 WIB
Umar bin Khattab dan Abu Bakar adalah dua orang sahabat Rasulullah yang dijamin masuk surga. Selain itu, Rasulullah juga mengistimewakan keduanya.
Tausyiah
Senin, 08 Januari 2024 - 11:49 WIB
Kata ini terambil dari akar kata sasa-yasusu yang biasa diartikan mengemudi, mengendalikan, mengatur, dan sebagainya. Dari akar kata yang sama ditemukan kata sus yang berarti penuh kuman, kutu, atau rusak
Tausyiah
Rabu, 14 Februari 2024 - 09:43 WIB
Islam memiliki etika tersendiri dalam menasihati pemimpin, bahkan mempunyai kaidah-kaidah dasar yang tidak boleh dilecehkan sebab, pemimpin tidak sama dengan rakyat
Dunia Islam
Selasa, 24 Mei 2022 - 17:30 WIB
Pada era pemerintahan Al-Hadi hubungan Bani Abbas dan anak keturunan Ali bin Abi Thalib kembali memburuk. Setelah sebelumnya hubungan antara dua kekuatan utama Bani Hasyim ini sempat diperbaiki.
Hikmah
Kamis, 10 Oktober 2024 - 14:17 WIB
Masa kenabian (nubuwwah) dan rahmat akan disusul oleh masa kekhalifahan kenabian (Khilafat nubuwwah) dan rahmat, sesudah itu masa kerajaan (mulk) dan rahmat, kemudian masa kerajaan (saja).
Tausyiah
Selasa, 13 Februari 2024 - 16:58 WIB
Termasuk dalam siysah syariyah yaitu Allh menuntun para hamba-Nya untuk berusaha merealisasikan maslahat umum dengan cara membagi permasalahan tersebut dan menyerahkannya kepada yang berkompeten
Dunia Islam
Sabtu, 25 Juni 2022 - 08:05 WIB
Khalifah Harun Al-Rasyid mengeksekusi satu persatu pentolan keluarga Yahya bin Khalid. Peristiwa ini dipicu skandal Yahya bin Khalid yang menghamili adik khalifah di luar nikah.
Tausyiah
Senin, 22 Agustus 2022 - 10:43 WIB
Kesejahteraan sosial yang didambakan Al-Quran tecermin dari surga yang dihuni oleh Adam dan Hawa, sesaat sebelum turunnya mereka melaksanakan tugas kekhalifahan di bumi.
Dunia Islam
Rabu, 02 Maret 2022 - 05:15 WIB
Al-Walid bin Abdul-Malik, khalifah yang berkuasa pada tahun 705715. Sejarawan mencatat pada masa inilah Dinasti Umayyah mengalami masa keemasan.
Muslimah
Kamis, 07 September 2023 - 11:51 WIB
Dalam bidang politik, muslimah memiliki keyakinan yang berbeda dengan keyakinan masyarakat dan pihak penguasa. Seringkali mereka menghadapi tekanan dan siksaan.
Hikmah
Rabu, 18 Agustus 2021 - 14:39 WIB
Indikator keruntuhan Islam ketika lahir generasi yang begitu amat jahilnya mereka dari ilmu-ilmu keislaman. Mereka seakan cinta ilmu, padahal mereka membenci ulama.
Dunia Islam
Kamis, 29 September 2022 - 15:23 WIB
Sultan Salahuddin Yusuf al-Ayyubi menggelar sayembara menulis dalam rangka meningkatkan kecintaan Umat Islam kepada Nabi Muhammad SAW. Kitab Barzanji memenangkan sayembara itu.
Hikmah
Selasa, 29 November 2022 - 11:48 WIB
Muawiyah bin Abu Sufyan radhiyallahu anhuma (wafat 60 H atau 680 M di Damaskus) dikenal sebagai tokoh sentral yang juga pendiri Dinasti Umayyah. Berikut 7 keutamaannya.
Dunia Islam
Kamis, 08 Agustus 2024 - 05:59 WIB
Putri dari pendiri negara dan mantan Presiden Sheikh Mujibur Rahman ini adalah pemimpin pemberontakan pro-demokrasi yang menggulingkan penguasa militer dan Presiden Hossain Mohammad Irsyad .
Dunia Islam
Minggu, 22 Mei 2022 - 19:25 WIB
Pada 165 H, Harun diperintahkan ayahnya menyerang Bizantium dengan kekuatan 100.000 prajurit terpilih. Harun berhasil menembus pertahanan Bizantium dan menghancurkan satu persatu kota mereka.
Hikmah
Selasa, 24 September 2024 - 17:21 WIB
Khalifah Harun al-Rasyid meminta kepada Abu Yusuf untuk menulis baginya buku tentang al-kharaj (semacam sistem perpajakan) menurut hukum Islam (fiqih).
Hikmah
Kamis, 05 September 2024 - 15:59 WIB
Hasan sempat mengirim 12.000 orang pasukan untuk menaklukkan Muawiyah. Akan tetapi, pasukannya kalah. Dia pun mengajak Muawiyah berdamai. Permintaan Hasan ini langsung diterima Muawiyah.
Hikmah
Rabu, 07 Februari 2024 - 15:56 WIB
Peran pemimpin sungguh sangat menentukan dalam kehidupan masyarakat, rusak rakyat karena rusak penguasa dan rusak penguasa karena rusak ulamanya.
Dunia Islam
Sabtu, 13 Mei 2023 - 10:07 WIB
Di sini gerakan penerjemahan buku-buku ilmiah gencar dilakukan. Konon, dorongan di balik gerakan ini adalah karena pertemuan Khalifah Al-Mamun dengan Aristoteles dalam mimpi.
Dunia Islam
Rabu, 16 Maret 2022 - 05:15 WIB
Hal pertama yang Marwan lakukan ketika menjabat khalifah adalah membongkar kuburan Yazid III dan menyalibnya. Hal ini ia lakukan karena Yazid III telah membunuh Walid II.