Topik Terkait: Harut Dan Marut Malaikat (halaman 43)
Tausyiah
Selasa, 11 Januari 2022 - 18:30 WIB
Syaikh Yusuf Al-Qardhawi, berpendapat mendermakan sebagian organ tubuh karena Allah Taala merupakan qurbah --pendekatan diri kepada Allah-- yang paling utama dan sedekah yang paling mulia.
Hikmah
Rabu, 14 Juni 2023 - 12:49 WIB
Allah subhanahu wa taala berfirman bahwa salat mencegah dari perbuatan keji dan munkar. Bagaimana maksud dan penjelasannya?
Muslimah
Minggu, 14 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Seorang suami pasti mendambakan istrinya adalah seorang wanita sempurna. Bila perlu, potret bidadari tercetak atau terbalut pada istri mereka. Haruskah demikian?
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 16:02 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengingatkan agar tidak ada penumpukan jemaah haji Indonesia di Muzdalifah saat puncak haji. Menag Yaqut mengingatkan hal itu setelah meninjau kesiapan layanan dan fasilitas bagi jemaah Indonesia di Arafah.
Tausyiah
Minggu, 03 Juli 2022 - 19:00 WIB
Binatang sembelihan ahli kitab pada dasarnya halal. Kendati menyebut nama al-Masih dan Uzair ketika menyembelih, maka makanannya tersebut tetap halal buat orang Islam.
Muslimah
Rabu, 01 Juni 2022 - 13:37 WIB
Pondasi awal dalam berumah tangga yang perlu ditanamkan dalam diri adalah pasangan kita atau diri kita sendiri bukan seorang yang sempurna. Kita adalah pasangan yang memiliki kelemahan.
Muslimah
Rabu, 13 Juli 2022 - 11:07 WIB
Para muslimah hendaknya meniru cara Rasulullah Shallahualaihi wa Sallam dalam berdakwah. Yakni dengan sikap yang lemah lembut namun tetap tegas. Misalnya, sikapnya santun saat bertutur kata
Hikmah
Sabtu, 10 Desember 2022 - 13:12 WIB
Islam membolehkan jamaaah muslimin untuk bercanda dan tertawa, tentu saja dalam batas yang wajar, tidak berlebih-lebihan, dan tidak bercanda yang mengandung unsur dusta.
Tips
Jum'at, 27 Oktober 2023 - 09:15 WIB
Kotoran hati yang sangat mengganggu keimanan kita adalah perkara syubhat dan syahwat. Lantas bagaimana caranya membersihkan kotoran hati tersebut yang sesuai tuntunan syariat
Muslimah
Kamis, 30 Juli 2020 - 09:15 WIB
Salah satu amalan pada bulan Dzulhijjah atau tepatnya menjelang pelaksanaan salat Idul Adha, adalah mengumandangkan takbir. Semua kaum muslimin diperbolehkan bertakbiran , tak terkecuali seorang perempuan muslimah.
Muslimah
Jum'at, 23 Februari 2024 - 12:27 WIB
Larangan-larangan saat haid wajib diketahui oleh kaum muslimah. Yaitu hal-hal apa saja yang tidak boleh dilakukan dan hal yang dilarang ini juga berlaku bagi wanita muslimah yang sedang nifas.
Muslimah
Minggu, 04 September 2022 - 05:15 WIB
Kenapa aib begitu antusias dibicarakan orang? Lihatlah di medsos saat ini, mengumbar aib, menjadi salah satu konten yang paling laku. Tiada hari tanpa ghibahin orang lain, membuka kejelekan dan keburukan orang lain dan lainnya.
Tausyiah
Selasa, 04 Januari 2022 - 16:13 WIB
Islam memberantas beberapa usaha dan mata pencaharian yang usaha itu di dalamnya mengandung bahaya bagi masyarakat, baik terhadap akidahnya, akhlaknya.
Tips
Kamis, 20 Juli 2023 - 19:54 WIB
Berikut ini bacaan Surat Al-Ashr lengkap Arab, latin, terjemahan disertai keutamaan. Surat Al-Ashr memiliki kandungan dan keistimewaan yang sangat agung.
Muslimah
Selasa, 01 September 2020 - 20:19 WIB
Saat ini banyak kaum perempuan muslimah yang memilih menghabiskan waktunya untuk bekerja di luar rumah, seperti pegawai dan mendapatkan penghasilan.
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
Muslimah
Rabu, 24 Februari 2021 - 18:04 WIB
Salah satu dari rukun iman ini, adalah percaya dan yakin terhadap takdir yang telah Allah tetapkan, yakni qhada dan qadarnya Allah Taala. Lalu apa beda qadha dengan qadar dan bagaimana dengan takdir itu sendiri?
Tips
Rabu, 25 Mei 2022 - 12:40 WIB
Menangis karena takut kepada Allh Taala ini, memiliki keutamaan dan fadillah yang luar biasa, yakni akan mendorong seorang hamba untuk selalu istiqmah di jalan-Nya, sehingga akan menjadi perisai dari api neraka.
Muslimah
Kamis, 03 September 2020 - 17:04 WIB
Tidak banyak kaum muslimin yang diberi hadiah hidayah oleh Allah Subhanahu wa taala. Sangatlah beruntung seseorang yang telah mendapat hidayah dari Allah.
Muslimah
Kamis, 06 Agustus 2020 - 20:17 WIB
Yang sering menjadi bahan diskusi terkait dengan tema wudhu (bersuci sebelum salat) adalah tentang kaidah berwudhu bagi perempuan muslimah berhijab yang berwudhu di tempat umum