Topik Terkait: Kelimpahan Menurut Syaikh Abdul Qadir (halaman 2)
Tausyiah
Rabu, 16 Desember 2020 - 16:50 WIB
Ia lepas dari segala hal ini, tak berkeadaan atau bermaqam, tak berkehendak melainkan berada di atas ketentuan-Nya, yang kadang menahan, kadang memudahkannya, kadang membuatnya kaya dan kadang membuatnya miskin.
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 06:29 WIB
Perempuan tua itu tidak menyebarkan tentang tindakan bodoh si Faqih.. Ia akhirnya bermaksud memetik manfaat secara baik barangkali suatu kesempatan yang tepat akan muncul.
Hikmah
Rabu, 16 November 2022 - 21:49 WIB
Kebanyakan dari kita mungkin hanya mengenal nama dan cerita karomah beliau saja. Nyaris buta sejarah perjuangan ulama besar yang sarat dengan keteladanan ini.
Hikmah
Rabu, 04 November 2020 - 05:00 WIB
Konon, meskipun mereka sudah bersahabat selama tiga tahun masing-masing tidak pernah saling mengenal. Dan dalam persahabatan inilah Syaikh Abdul Qadir diuji.
Hikmah
Minggu, 29 Mei 2022 - 18:56 WIB
Di kalangan pengikut Syaikh Abdul Qadir al-Jilani, banyak memercayai mitos-mitos tentang tokoh idolanya itu. Satu contoh yang amat populer adalah tentang persabatan Syaikh dengan Nabi Khidir.
Hikmah
Selasa, 09 Juli 2024 - 13:33 WIB
Pengkultusan itu bahkan sampai pada taraf berlebih-lebihan. Kultus itu biasanya terdapat dalam hagiografi-manaqib, wawacan atau kisah orang suci-maupun cerita rakyat.
Tausyiah
Kamis, 13 April 2023 - 15:24 WIB
Zakat pahala untuk orang-orang yang fakir dan miskin pahala karena kurangnya ilmu pengetahuan tentang agama sehingga amal ibadahnya sedikit bahkan ditolak oleh Allah SWT.
Tausyiah
Selasa, 19 Januari 2021 - 18:38 WIB
Berbaiklah senantiasa terhadap Allah Yang Mahakuasa lagi Mahaagung. Bersamalah dengan-Nya. Bersamalah dengan selain-Nya, sepanjang dibutuhkan untuk bersama-Nya.
Tausyiah
Minggu, 06 Desember 2020 - 05:00 WIB
Bersyukurnya anasir tubuh atas rahmat berupa digunakannya anasir tubuh itu untuk menunaikan perintah-perintah Allah dan mencegah diridari hal-hal yang haram, dari kekejian dan dosa.
Tausyiah
Kamis, 11 Februari 2021 - 13:39 WIB
Ada enam perkara yang dirahasiakan Allah Taala kapan terjadinya. Salah satunya adalah, Allah merahasiakan datangnya waktu salat Wustha. Berikut pendapat Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani soal itu.
Tausyiah
Rabu, 06 Januari 2021 - 17:35 WIB
Kehidupan yang tak memiliki kematian ialah kehidupanku dengan kehendak-Nya, sehingga aku tak maujud di dalamnya, dan kematianku di dalamnya ialah kemaujudanku dengan-Nya.
Tausyiah
Senin, 23 November 2020 - 11:31 WIB
Bersabarlah, ridhalah senantiasa dengan takdir-Nya, dan jangan mengeluh terhadap-Nya. Jika kau lakukan yang demikian, maka kau akan merasakan kesejukan ampunan-Nya.
Tausyiah
Jum'at, 13 November 2020 - 05:00 WIB
Makna hakiki bersatu dengan Allah ialah berlepas diri dari makhluk dan kedirian, dan sesuai dengan kehendak-Nya, tanpa gerakmu, yang ada hanya kehendak-Nya.
Tausyiah
Jum'at, 15 April 2022 - 16:46 WIB
Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani cenderung mengatakan malam turunnya lailatul qadar terjadi pada sepuluh hari terakhir di bulan Ramadhan, tepatnya malam 27 Ramadhan
Dunia Islam
Selasa, 18 Januari 2022 - 10:53 WIB
Makam Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani di Baghdad, Irak, banyak dikunjungi kaum sufi dan para guru rohani. Kaum sufi tidak mengajukan permohonan yang terkait kesenangan dunia.
Tausyiah
Kamis, 03 Desember 2020 - 09:02 WIB
Maka, datanglah perintah pemecatan dari raja. Dan sang raja meminta penjelasan atas kejahatan-kejahatan yang telah dilakukannya dan pelanggarannya atas perintah dan larangannya.
Tausyiah
Sabtu, 25 Maret 2023 - 07:30 WIB
Puasa juga berarti menahan secara mutlak dan menolak secara total dari apapun selain al-Haq. Puasa jenis ini adalah puasanya orang-orang yang akalnya bersih, yakin dan telah mencapai kasyf atas hakikat dengan semampunya.
Hikmah
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:25 WIB
Dua orang tetua mereka tewas dengan kepala luka parah. Di sebelah masing-masing tergeletak sebuah terompah yang masih basah, sementara sebagian anggota perampok terduduk lemas dengan wajah ketakutan.
Tausyiah
Senin, 04 September 2023 - 14:05 WIB
Bisa juga dikatakan bahwa bidah adalah beribadah kepada Allah dengan sesuatu yang tidak ditunjukkan oleh Nabi SAW dan tidak pula oleh para Khulafaur Rasyidin
Tausyiah
Selasa, 15 Desember 2020 - 17:11 WIB
Bila ia telah menyempurnakannya, segala duka cita hatinya dan kecemasan benaknya akan sirna, dan datanglah kepadanya kesenangan, kehidupan yang baik dan keintiman dengan Allah