Topik Terkait: Kh Noer Muhammad Iskandar (halaman 32)
Hikmah
Senin, 01 Juni 2020 - 11:36 WIB
Zaid bin Amr hidup di zaman sebelum kenabian Muhammad. Tapi ia menolak penyembahan berhala dan hanya memakan sesuatu yang disembelih dengan menyebut nama Allah.
Tausyiah
Senin, 22 Februari 2021 - 18:35 WIB
Haedar Nashir menerangkan QS Al-Baqarah ayat 143 menguatkan bahwa predikat khair al-ummah mengharuskan umat Islam untuk mengambil peran ummatan wasathan dan syuhada ala al-nas.
Hikmah
Jum'at, 18 Mei 2018 - 22:25 WIB
Nabi Muhammad SAW tak pernah memberi julukan jelek maupun ucapan buruk kepada siapa pun. Beliau selalu berbicara dengan tingkat pemikiran dan pemahaman mereka.
Tausyiah
Senin, 26 Agustus 2024 - 17:03 WIB
Islam berpendirian tidak ada pelepasan kendali gharizah seksual untuk dilepaskan tanpa batas dan tanpa ikatan. Untuk itulah maka diharamkannya zina dan seluruh yang membawa kepada perbuatan zina.
Tausyiah
Kamis, 07 September 2023 - 07:59 WIB
Hadis tersebut mengatakan ibadah tidak akan diterima hingga terpenuhi dua syarat: Pertama: Ikhlas karena Allah Kedua, sesuai dengan tuntunan syariat yang telah digariskan dalam Al-Quran dan Sunnah.
Hikmah
Kamis, 04 Mei 2023 - 05:05 WIB
Dalam satu kajian Gus Musa Muhammad diceritakan sebuah kisah Nabi Musa yang sarat hikmah. Nabi Musa pernah bertanya kepada Allah tentang siapa yang menemaninya di surga kelak.
Tausyiah
Rabu, 14 Desember 2022 - 17:24 WIB
Dengan mengatakan innama l-amalu bil-niyyat maka sesungguhnya Nabi Muhammad SAW sedang berteori bagaimana suatu amal, harus dikritik atau, dalam bahasa manajemennya, dievaluasi
Tausyiah
Jum'at, 08 Maret 2024 - 14:22 WIB
Allah SWT menurunkan Surat An-Nasr sebagai kabar bahwa Rasulullah SAW akan segera wafat. Hal ini termaktub dalam hadis dari Ibnu Abbas yang salah satunya diriwayatkan Imam al-Bukhari.
Hikmah
Senin, 28 Oktober 2024 - 12:52 WIB
Sang bunda terbunuh pada masa Nabi Muhammad SAW dengan mengerikan sekali. Ummu Ziml mengidap luka dendam kepada Muslimin yang tak kunjung sembuh kendati sudah berlalu beberapa tahun silam.
Hikmah
Kamis, 09 Mei 2024 - 13:02 WIB
Sesudah masa Nabi Ibrahim, praktik-praktik ibadah haji sedikit atau banyak telah mengalami perubahan, namun kemudian diluruskan kembali oleh Muhammad SAW.
Hikmah
Senin, 18 September 2023 - 05:15 WIB
Sejumlah peristiwa besar mengiringi kelahiran Nabi Muhammad SAW. Ibnu Hisyam dalam bukunya berjudul Sirah Nabawiyah menyebut saat mengandung Muhammad, Allah telah memberi pesan kepada ibunya, Aminah.
Tausyiah
Sabtu, 17 April 2021 - 02:58 WIB
Jika Sholat Tarawih dilakukan dengan cara seperti itu, maka dikhawatirkan kekhyusukannya berkurang. Bahkan, lebih parahnya lagi, tidak khusyuk sama sekali.
Tausiyah
Kamis, 09 Januari 2020 - 14:38 WIB
Persoalan khilafiyah (perbedaan pendapat) dalam pelaksanaan syariat dan ilmu fiqih bukanlah hal baru dalam Islam. Lalu, bagaimana sikap kita menyikapi masalah khilafiyah ini?
Hikmah
Minggu, 09 April 2023 - 17:54 WIB
Rasulullah SAW menceritakan tentang seorang lelaki (zaman dahulu) yang menyandang senjatanya selama seribu bulan dalam berjihad di jalan Allah SWT. Kaum muslimin pun merasa kagum
Hikmah
Kamis, 11 Maret 2021 - 08:00 WIB
Perjalanan berikutnya, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam bertemu para Nabi dan menjadi Imam sholat bagi mereka. Berikut kisahnya diceritakan Al-Habib Ahmad Bin Novel Bin Salim Bin Jindan.
Tips
Selasa, 12 Mei 2020 - 20:45 WIB
Qiyamul Lail adalah salat malam yang dikerjakan setelah salat fardhu Isya hingga terbit fajar. Di bulan Ramadhan, salat malam ini disebut dengan istilah Qiyam Ramadhan .
Hikmah
Kamis, 07 Mei 2020 - 22:50 WIB
Allah memuji Rasulullah SAW karena akhlaknya yang sangat agung sebagaimana diabadikan dalam Al-Quran: Dan sesungguhnya engkau (Muhammad) benar-benar berbudi pekerti yang luhur.
Hikmah
Kamis, 04 November 2021 - 21:28 WIB
Ada satu surat dalam Al-Quran yang membuat Nabi shallallahu alaihi wasallam bahagia ketika Allah menurunkannya. Kesedihan Rasulullah dan sahabat seketika hilang ketika menerima wahyu ini.
Hikmah
Minggu, 03 September 2023 - 12:16 WIB
Siapa yang mengaku dapat mengetahui kapan terjadinya kiamat atau membenarkan orang yang mengaku tersebut, maka dia adalah bodoh, sesat, dan pendusta.
Tausyiah
Rabu, 20 Mei 2020 - 17:00 WIB
Jika sudah mampu menjauhkan ajakan atau rayuan godaan setan, kita akan mendapatkan minimal langkah pertama menuju pada maqam rohani. Paling pendek maqam taubat.