Topik Terkait: Kisah Kotakota Dalam Alquran (halaman 36)
Tausyiah
Jum'at, 26 Agustus 2022 - 14:54 WIB
Tidak sedikit hadis yang menyebutkan perihal akan turunnya Nabi Isa as menjelang hari kiamat. Nantinya, putra Siti Maryam ini akan menjadi imam sholat bagi muslimin dan membunuh Dajjal.
Hikmah
Selasa, 11 Januari 2022 - 22:36 WIB
Berikut adalah kisah Syekh Abu Al-Abbas As-Sibti (Wali Tujuh Marrakech), yang terkenal dengan karomahnya. Beliau juga dikenal sebagai walinya orang-orang buta.
Hikmah
Senin, 12 Oktober 2020 - 08:15 WIB
Ada satu kisah Sultan Abdul Hamid II yang sangat populer dan pernah ditayangkan di stasiun televisi nasional Turki. Kisah ini bersumber dari catatan harian Sultan ke-34 Ottoman Empire.
Hikmah
Minggu, 10 Juli 2022 - 23:21 WIB
Kisah Kaisar Heraklius yang mengakui kebenaran Nabi Muhammad menarik untuk disimak. Heraklius (Flavius Heraclius) adalah seorang Raja Romawi yang berkuasa Tahun 610-641 M.
Hikmah
Minggu, 10 Oktober 2021 - 10:34 WIB
Abui Khair menjawab, Aku sibuk memperhatikan urusan hatiku. Untuk kesibukanku memperhatikan hati ini, Tuhan menaklukkan seluruh alam semesta kepadaku.
Hikmah
Kamis, 26 September 2019 - 18:49 WIB
Ada dua peristiwa besar yang terjadi di Makkah pada masa Abdul Mutthalib (kakeknya Nabi Muhammad SAW). Pertama, penggalian sumur zam-zam oleh Abdul Mutthalib dan penyerangan Abrahah.
Tausyiah
Selasa, 30 Juli 2024 - 11:21 WIB
Setiap manusia hendaknya mempunyai tujuan akhir dalam kehidupan, baik itu secara personal maupun secara kolektif, kesukuan, maupun secara menyeluruh di semua peranan dan massanya.
Hikmah
Kamis, 07 Mei 2020 - 03:28 WIB
Engkau kupanggil bukan untuk kupermainkan atau kuperangkap. Aku benar-benar memerlukan bantuanmu, kata Baginda kepada Abu Nawas dengan wajah serius.
Hikmah
Minggu, 22 November 2020 - 18:09 WIB
Di dalam berbagai literatur tafsir dijelaskan bahwa sekembalinya Nabi Musa alaihissalam ke negeri Mesir, orang-orang Bani Israel menyambut dengan penuh suka cita.
Hikmah
Selasa, 22 Maret 2022 - 16:41 WIB
Ratu Balqis adalah pemimpin perempuan di Negeri Saba. Dia dikenal sebagai pemimpin yang demokratis. Balqis bisa menjadi pemimpin negeri Saba dengan usaha dan rintangan.
Tausyiah
Rabu, 25 Januari 2023 - 21:09 WIB
Seorang politisi Swedia bernama Rasmus Paludan membakar Al-Quran. Aksi ini dilakukannya di depan Kedutaan Turki sebagai bentuk kemarahan kepada agama Islam.
Tausyiah
Jum'at, 16 Juli 2021 - 05:00 WIB
Ketika manusia berlomba-lomba menciptakan vaksin, ternyata ada satu vaksin terbaik yang dapat meningkatkan imunitas dan mengobati segala penyakit.
Tausyiah
Jum'at, 28 Oktober 2022 - 14:26 WIB
Al-Quran adalah penawar dan rahmat hanya bagi orang-orang yang beriman. Sedangkan bagi orang-orang kafir dan munafik Al-Quran hanya akan menambah kekufuran.
Tausyiah
Senin, 02 September 2024 - 15:07 WIB
Quraish Shihab mengatakan, ada suatu ayat yang bersifat umum dan dianggap dapat mewakili sebagian besar ayat lain yang berbicara tentang tugas-tugas seorang khalifah.
Hikmah
Kamis, 04 Mei 2023 - 05:05 WIB
Dalam satu kajian Gus Musa Muhammad diceritakan sebuah kisah Nabi Musa yang sarat hikmah. Nabi Musa pernah bertanya kepada Allah tentang siapa yang menemaninya di surga kelak.
Tausyiah
Jum'at, 05 Mei 2023 - 13:01 WIB
Terkait Asbab al-nuzul, Quraish Shihab menjelaskan bahwa Al-Quran tidak turun dalam satu masyarakat yang hampa budaya. Sekian banyak ayatnya oleh ulama dinyatakan sebagai harus dipahami dalam konteks sebab nuzul-nya.
Hikmah
Jum'at, 26 Juni 2020 - 10:23 WIB
Orang-orang datang kepadanya dari berbagai penjuru untuk bertanya tentang ilmu dan agama. Sebagian ingin belajar, ada yang ingin menguji dan ada pula hendak berdebat kusir.
Tips
Rabu, 21 Agustus 2024 - 08:42 WIB
Perbedaan ayat qauliyah dan kauniyah: Ayat qauliyah adalah ilmu-ilmu Allah Taala dalam bentuk wahyu-Nya yang terdapat dalam al-Quran. Ayat kauniyah ialah ilmu Allah yang berupa alam semesta.
Tausyiah
Minggu, 17 November 2024 - 10:51 WIB
Salah satu pokok perselisihan di kalangan umat Islam yang terkait erat dengan masalah takwil ialah adanya ayat-ayat suci al-Quran yang bermakna jelas atau pasti dan yang bermakna samar atau tidak pasti.
Hikmah
Selasa, 23 Juni 2020 - 15:31 WIB
Mayoritas umat Islam di seluruh dunia memperingati hari lahir Nabi Muhammad pada 12 Rabiul Awwal. Hanya saja, masih ada beda pendapat soal hari pasti kelahiran Nabi.