Topik Terkait: Kisah Sahabat Nabi Abbas Bin Abdul Muthalib
Hikmah
Selasa, 05 Juli 2022 - 16:42 WIB
Khalifah Umar bin Khattab berpikir akan memperluas Masjid Nabawi dengan membeli rumah-rumah yang ada di sekitar masjid itu. Namun Abbas bin Abdul Muthalib menolak.
Hikmah
Rabu, 10 Juni 2020 - 14:21 WIB
Sahabat Mushab bin Umair dikaruniai wajah rupawan dan paling ganteng di antara remaja di Makkah kala itu. Akhir hayatnya, beliau wafat sahid pada perang Uhud.
Hikmah
Selasa, 05 Juni 2018 - 09:45 WIB
Utsman bin Affan radhiallahu anhu (RA) adalah sahabat Nabi yang menjadi Khalifah ketiga setelah Abu Bakar dan Umar Bin Khattab RA. Pada masa Islam beliau dijuluki Abu &lsquoAbdillah.
Hikmah
Kamis, 23 Juni 2022 - 08:45 WIB
Di era Abdul Muthalib, nilai kapital Kota Makkah meningkat sangat signifikan. Ditemukannya kembali Sumur Zamzam menjadi salah satu penyebabnya. Sumur ini menjadi aset paling berharga di Kota Makkah.
Hikmah
Jum'at, 30 Juli 2021 - 11:44 WIB
Rasulullah SAW seorang yang paling akrab dan paling kasih kepada pamannya ini. Namun beliau tidak mau mengangkatnya menjadi pejabat pemerintahan.
Tausyiah
Senin, 07 Desember 2020 - 21:50 WIB
Abdullah bin Abbas radhiyallahu anhuma sahabat, ahli ilmu yang lahir tiga tahun sebelum hijrah Nabi. Beliau adalah sosok teladan meskipun Allah mengujinya dengan kebutaan.
Hikmah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 11:56 WIB
Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib ra. Kendati demikian, beliau tidak memberi jabatan di pemerintahan kepada Abbas padahal sang paman sangat menginginkan jabatan tersebut.
Hikmah
Rabu, 28 Juli 2021 - 14:41 WIB
Rasulullah SAW sangat mencintai pamannya, Abbas bin Abdul Muthalib. Kecintaan ini ditunjukkan ketika beliau sangat gusar tatkala sang paman mendapat ancaman orang lain.
Hikmah
Sabtu, 29 Januari 2022 - 09:53 WIB
Sumur Zamzam mengering ketika Kakbah di bawah pengelolaan Jurhum. Pada era Abdul Muthalib, beliau mencoba menggali kembali sumur tersebut dan di sana ditemukan barang-barang berharga.
Hikmah
Senin, 04 Oktober 2021 - 17:55 WIB
Hindun binti Utbah adalah arsitek pembunuh Hamzah bin Abdul Muthalib. Sejak peristiwa Perang Uhud, ia berjuluk Si Pemakan Hati. Di akhir hayatnya dia menjadi muslimah yang salehah.
Hikmah
Rabu, 31 Mei 2023 - 15:40 WIB
Sayyidina Utsman bin Affan radhiyallahu anhu termasuk salah satu di antara sahabat Nabi yang dijamin masuk surga sebagaimana sabda Rasululullah SAW. Berikut 8 keutamaannya.
Hikmah
Jum'at, 06 Agustus 2021 - 17:21 WIB
Abdullah bin Abbas atau Ibnu Abbas, putera Abbas bin Abdul Mutthalib bin Hasyim. Sepupu Rasulullah SAW ini berilmu tinggi. Ia kedudukan tinggi di lingkungan tokoh-tokoh sekeliling Rasul.
Hikmah
Rabu, 07 Juni 2023 - 22:22 WIB
Ada satu kisah Umar bin Khattab yang sangat menyentuh ketika mendengar tangisan bayi. Berikut kisahnya diceritakan oleh Ustaz Ahmad Syahrin Thoriq.
Hikmah
Senin, 08 Juni 2020 - 08:26 WIB
Mushab bin Umair radhiyallahuanhu, salah satu sahabat Nabi yang memiliki kisah mengagumkan. Beliau rela meninggalkan kesenangan duniawi dan memilih hidup sengsara demi cintanya kepada Allah Taala.
Hikmah
Jum'at, 05 Maret 2021 - 18:47 WIB
Muawiyah berkata kepada Said: Demi Allah, aku akan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada Ibnu Abbas yang kira-kira ia tidak akan mampu menjawabnya.
Hikmah
Selasa, 22 November 2022 - 14:30 WIB
Kisah sahabat Nabi Muhammad SAW yang mulutnya bercahaya diceritakan dalam buku berjudul Kisah-Kisah Keajaiban Al Quran. Kisah ini datang dari sahabat Ali bin Abi Thalib.
Hikmah
Kamis, 01 Februari 2024 - 16:04 WIB
Abdullah bin Abbas berkisah bahwa setelah kalah debat maka bertobatlah sekitar dua ribu orang di antara mereka, dan sisanya terbunuh dalam kesesatan.
Hikmah
Jum'at, 06 Mei 2022 - 13:36 WIB
Umar adalah si kidal penggembala unta. Badannya kekar, jago gulat dan pacuan kuda. Dia juga penggemar khamar dan wanita jelita. Tuhan Lat dan Uzza sesembahannya.
Hikmah
Jum'at, 22 Desember 2023 - 06:30 WIB
Timbul kesan dalam hatinya bahwa semua orang asing di Madinah telah ikut berkomplot, dan semua tangan mereka sudah juga mengucurkan darah kejahatan.
Hikmah
Minggu, 13 September 2020 - 09:05 WIB
Karomah adalah satu keistimewaan dan kelebihan yang diberikan Allah Taala kepada hamba saleh yang dikehendaki-Nya. Kali ini kita akan mengulas karomah Sayyidina Hamzah bin Abul Mutthalib radhiyallahuanhu.