Topik Terkait: Makna Idul Fitri (halaman 10)
Hikmah
Sabtu, 13 November 2021 - 15:19 WIB
Kisah ini, yang melegenda, menunjukkan bagaimana guru-guru darwis membentuk aliran-aliran-nya berdasarkan berbagai lambang, yang dipilih sebagai contoh dalam ajaran-ajarannya.
Tausyiah
Senin, 15 Juli 2024 - 19:05 WIB
Berikut ini makna Surat Yasin ayat 1-10. Surat Yaasiin sendiri terdiri atas 83 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat Jin. Dinamai Yaasiin karena dimulai dengan huruf Yaasiin.
Dunia Islam
Sabtu, 22 April 2023 - 04:44 WIB
Idulfitri dirayakan umat Muslim di seluruh dunia setelah berakhirnya Ramadan. Manusia diingatkan tentang proses spiritual terlahir kembali menjadi insan fitri.
Dunia Islam
Kamis, 28 April 2022 - 13:23 WIB
Tahukah bahwa Idul Fitri, Ramadhan dan Perang Badar ternyata sangat berkaitan. Bila kita menengok sejarah masa lalu, perayaan Idul Fitri pertama kali diselenggarakan pada 624 Masehi atau tahun ke-2 Hijriyah.
Tips
Selasa, 27 September 2022 - 08:08 WIB
Makna Kun Fayakun di Surat Yasin ayat 82, banyak dijelaskan dalam kitab-kitab tafsir yang ditulis ulama salaf (terdahulu) maupun ulama Khalaf (yang datang kemudian).
Tips
Sabtu, 02 Mei 2020 - 04:05 WIB
Berdasar hadis qudsi bahwa puasa mengandung fadhilah dan keistimewaan dibandingkan dengan ibadah lainnya. Allah telah mengkhususkan ibadah puasa ini untuk-Nya.
Tips
Selasa, 18 April 2023 - 15:23 WIB
Niat mandi Idulfitri adalah bacaan niat yang merupakan amalan sunnah untuk membersihkan dan menyucikan badan dari kotoran maupun najis yang menempel di anggota badan. Niat ini dibaca saat melaksanakan mandi sebelum berangkat sholat Idulfitri ke masjid, musala atau tanah lapang.
Tausyiah
Jum'at, 05 Februari 2021 - 19:54 WIB
Setiap Muslim yang betul-betul beriman adalah manusia yang paling bebas dari segala macam bentuk keterikatan, kecuali keterikatan yang datang dari Allah Penciptanya.
Hikmah
Sabtu, 06 Januari 2024 - 09:19 WIB
Tafsir Surat Yasin ayat 82 banyak menjelaskan tentang makna Kun Fayakun. Ayat ini termasuk dalil mudahnya bagi Allah Subhaanahu wa Taaala menciptakan kembali manusia yang telah mati dan menciptakan segala sesuatunya.
Muslimah
Senin, 10 Mei 2021 - 13:35 WIB
Setelah melaksanakan kewajiban berpuasa selama sebulan penuh, shalat taraweh dan amalan terpuji lainnya, tentu menyambut hari kemenangan menjadi hal yang sangat membahagiakan.
Dunia Islam
Kamis, 07 Juli 2022 - 14:06 WIB
Berdasarkan hasil hisab hakiki wujudul hilal Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah menetapkan 10 Zulhijjah 1443 Hijriah atau Hari Idul Adha jatuh pada hari Sabtu, 9 Juli 2022.
Hikmah
Jum'at, 16 Desember 2022 - 20:32 WIB
Merak diartikan juga sebagai perhiasan, sedangkan bentuk huruf Ular sama dengan bentuk huruf kata organisme dan kehidupan. Ini erkait dengan perlambangan samar Pemujaan Malaikat Merak Kaum Yezidi.
Tips
Kamis, 21 Mei 2020 - 04:00 WIB
Ketua PWM Jawa Timur Saad Ibrahim menegaskan Muhammadiyah tetap konsisten berpedoman kepada Fatwa Tarjih melaksanakan salat Id di rumah di masa wabah Corona.
Tausyiah
Senin, 15 Januari 2024 - 15:18 WIB
Al-Quran menetapkan salah satu sendi kehidupan bermasyarakat adalah keadilan. Berbuat baik melebihi keadilan akan dapat menggoyahkan sendi-sendi kehidupan bermasyarakat.
Hikmah
Kamis, 15 Juni 2023 - 17:17 WIB
Terdapat empat keutamaan berkurban ketika Hari Raya Idul Adha yang perlu diketahui oleh umat muslim. Karena merupakan ibadah setahun sekali, tentunya umat Islam harus memanfaatkannya dengan baik.
Dunia Islam
Rabu, 12 Mei 2021 - 17:41 WIB
Ketua PP Muhammadiyah Prof Dadang Kahmad berpesan agar masyarakat tetap mengedepankan disiplin protokol kesehatan dan menghindari euphoria sebagaimana perayaan Idul fitri pada masa sebelum pandemi.
Tips
Jum'at, 10 Desember 2021 - 06:03 WIB
Dalam Islam, setelah bangun tidur kita dianjurkan membaca doa dan doa ini sangat familiar karena sudah diajarkan sejak usia balita atau usia kanak-kanak.
Hikmah
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 13:15 WIB
Makna Kemerdekaan dalam Islam adalah anugerah yang tak ternilai. Dalam ajaran Islam, makna kemerdekaan memiliki dimensi yang mendalam, melebihi sekadar bebas dari penjajahan fisik.
Hikmah
Selasa, 20 Juni 2023 - 10:16 WIB
Ketika mendengar kabar kematian, seorang muslim pasti akan mengucapakan kalimat inna lillahi wa inna ilaihi rajiun. Sebenarnya apa makna dan keutamaan mengucapkan kalimat tersebut? Serta kapan waktu mengucapkannya yang benar?
Dunia Islam
Selasa, 27 Juni 2023 - 16:33 WIB
Dengan variasi program yang menarik dan informatif, iNews siap memberikan pengalaman menarik kepada para pemirsa saat merayakan momen suci Idul Adha bersama keluarga di rumah.