Topik Terkait: Menyikapi Musibah Menurut Syariat (halaman 23)

  • Sisi Baik dan Buruk...
    Tausyiah
    Rabu, 03 November 2021 - 09:11 WIB
    Al-Quran menyebut sisi baik dan sisi buruk Ahli Kitab. Ahli Kitab adalah salah satu istilah dalam Al-Quran untuk menyebut non-Muslim. Istilah ini merujuk pada umat Yahudi dan Nasrani.
  • Pengaruh Iptek Modern...
    Tausyiah
    Selasa, 17 Januari 2023 - 11:51 WIB
    Produk-produk teknologi kaum muslimin unggul pada saat menaklukkan Spanyol pada awal abad ke-8. Akan tetapi, semenjak akhir abad ke-18 bangsa Eropa melampaui semuanya.
  • Ikhtiar untuk Segera...
    Muslimah
    Sabtu, 12 Agustus 2023 - 06:31 WIB
    Hakikatnya jodoh itu sudah menjadi ketentuan Allah Subhanahu wa taala. Ada empat perkara yang Allah tetapkan bagi seorang hambaNya yaitu: Ajalnya, amalan baik-buruk akhir kehidupannya, rezekinya dan jodohnya.
  • Tiga Kategori Mimpi...
    Hikmah
    Rabu, 16 Agustus 2023 - 18:30 WIB
    Seringkali kita ingin mengetahui arti mimpi yang dialami. Sebenarnya bagaimana tafsir mimpi tersebut dalam pandangan syariat?
  • Membangun Sikap Optimisme...
    Muslimah
    Kamis, 20 Juli 2023 - 15:05 WIB
    Dalam Islam, sikap optimisme anak harus dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakal kepada Allah Azza wa Jalla.
  • Ilmu Memanggil Roh Orang...
    Hikmah
    Kamis, 14 November 2024 - 14:35 WIB
    Ada sementara pihak mengaku menguasai ilmu memanggil roh orang mati. Konon mereka bisa mengajak arwah itu berkomunikasi. Lalu, bagaimana Islam memandang masalah ini?
  • Batasan Aurat Wanita...
    Muslimah
    Kamis, 09 Februari 2023 - 15:26 WIB
    Batasan aurat wanita bagi mahramnya menurut 4 mazhab penting diketahui kaum muslimah. Apalagi wanita punya kebutuhan untuk bermuamalah dengan kaum lelaki dalam sehari-hari.
  • Mahar Ratusan Juta Teuku...
    Hikmah
    Sabtu, 13 November 2021 - 14:36 WIB
    Ryan meminang Ria Ricis dengan mahar 100 gram emas logam mulia, uang tunai Rp179.500.000, dan seperangkat alat sholat. Lalu apa mahar yang ideal menurut Islam?
  • Sahabat Nabi Tidak Bermazhab,...
    Tausyiah
    Jum'at, 18 September 2020 - 22:57 WIB
    Kita sering mendengar narasi bahwa para Sahabat Nabi tidak bermazhab. Benarkah para Sahabat Nabi yang mulia tidak bermazhab? Berikut penjelasan Ustaz Ahmad Zarkasih.
  • Puisi Erotis yang Dibaca...
    Tausyiah
    Rabu, 22 Mei 2024 - 12:09 WIB
    Dengan itu penulisnya bermaksud untuk mengatakan bahwa kenikmatan agama yang sejati tak akan bisa diraih lewat perintah resmi, tapi dengan rasa tertarik dan keinginan
  • Batasan Memakai Sepatu...
    Muslimah
    Jum'at, 08 September 2023 - 10:00 WIB
    Memakai selop yang terlalu tinggi haram hukumnya, karena termasuk dari tabarruj yang dilarang, seperti firman Allah SWT kepada isteri-isteri Nabi:
  • Ilmu Wudhu yang Wajib...
    Hikmah
    Sabtu, 28 Desember 2019 - 16:39 WIB
    Thaharah atau bersuci (bersih) adalah ilmu fiqih dasar yang wajib dipelajari oleh umat muslim. Ilmu thaharah ini meliputi kajian tentang berwudhu, tayammum dan mandi.
  • Bukti Bumi Itu Bulat...
    Hikmah
    Senin, 08 Agustus 2022 - 23:11 WIB
    Bagi yang meyakini bumi datar (Flat Earth) tentu sulit diterima karena dianggap bertentangan dengan ayat-ayat Al-Quran dan pandangan ilmuwan muslim.
  • Beberapa Inti Pokok...
    Tausyiah
    Selasa, 07 Maret 2023 - 20:04 WIB
    Cak Nur mengatakan letak keunggulan sistem Asyari atas lainnya ialah segi metodologinya, yang dapat diringkaskan sebagai jalan tengah antara berbagai ekstremitas.
  • Makna Bersyukur Menurut...
    Hikmah
    Senin, 18 November 2024 - 20:04 WIB
    Allah Subhanahu Wa Taala dalam Al Quran memerintahkan setiap muslim agar senantiasa bersyukur. Salah satu surat yang masyhur yang menegaskan pentingnya bersyukur adalah Surat Ibrahim ayat 7.
  • Ingin Curhat? Carilah...
    Muslimah
    Minggu, 19 Juli 2020 - 06:10 WIB
    Status medsos rata-rata isinya tentang curhatan kegalauan hidup, uneg-uneg, masalah teman, guru bahkan masalah rumah tangga pun diceritakannya di sana. Tak peduli apakah itu aib atau bukan.
  • Akhlak dan Fungsi Kenabian...
    Tausyiah
    Jum'at, 13 September 2024 - 11:09 WIB
    konsideran pengangkatan beliau sebagai nabi adalah keluhuran budi pekertinya. Hal ini dipahami dari wahyu ketiga yang antara lain menyatakan bahwa: Sesungguhnya engkau berada di atas akhlak yang agung .
  • Inilah Tipe Suami Terburuk...
    Muslimah
    Kamis, 08 April 2021 - 16:04 WIB
    Tidak hanya pria saja yang memiliki impian untuk mempunyai istri yang baik dan sholehah. Begitupun setiap perempuan muslimah memiliki impian yang sama. Namun, bagaimana bila ada tipe suami yang buruk?
  • 11 Adab di Masjid Saat...
    Tips
    Jum'at, 14 April 2023 - 09:04 WIB
    Masjid-masjid akan penuh dihadiri orang-orang yang beriktikaf. Karena itu, hendaknya seorang muslim yang berada di dalam masjid memperhatikan adab-adabnya.
  • 3 Makna Lailatul Qadar...
    Tausyiah
    Selasa, 19 April 2022 - 14:08 WIB
    Hal yang dinantikan di bulan Ramadhan seperti saat ini adalah turunnya lailatul qadar atau malam yang lebih baik dari seribu bulan. Lalu, apa arti malam Al-Qadr dan mengapa malam itu dinamai demikian?