Topik Terkait: Perang Fijar (halaman 19)
Tausyiah
Rabu, 06 November 2024 - 15:31 WIB
Para pembaharu menyerukan wajibnya mendahulukan pendidikan daripada peperangan, mendahulukan pembentukan pribadi daripada menduduki pos-pos yang penting.
Hikmah
Selasa, 30 Agustus 2022 - 16:59 WIB
Pada tahun ini, 1 Safar 1444 H jatuh pada hari Ahad 29 Agustus 2022. Ada sejumlah peristiwa penting di bulan ini, antara lain meletusnya Perang Al-Abwa, yakni perang pertama dalam Islam.
Hikmah
Selasa, 30 Juli 2024 - 19:59 WIB
Pada Perang Salib I kekuatan Islam sangat rapuh karena terjadinya perpecahan. Pada saat Turki Seljuk bertempur melawan pasukan Salib juga mesti menghadapi pasukan Kekhalifahan Fatimiyah.
Dunia Islam
Kamis, 06 April 2023 - 20:56 WIB
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) menggelar Pesantren Kilat Ramadhan 1444 Hijriah di atas kapal perang milik TNI AL KRI dr. Radjiman Wedyodiningrat (992).
Hikmah
Senin, 25 September 2023 - 10:06 WIB
Kalau tidak karena kemenangan Abu Bakar dalam Perang Riddah, penyerbuan ke Irak dan ke Syam tentu tidak akan dimulai. Pasukan Muslimin pun tak akan mendapatkan kemenangan atas kedua imperium besar itu.
Dunia Islam
Kamis, 04 Mei 2023 - 10:30 WIB
Penulis dan seniman Sudan mengecam pertempuran di negerinya. Mereka mencela ketidakadilan, dia telah mengungkap keserakahan dan penyelewengan kekuasaan para pemimpin militer.
Hikmah
Selasa, 04 Juli 2023 - 14:06 WIB
Perang Uhud menunjukkan bagaimana pasukan muslim bertarung hingga titik darah penghabisan. Dari perang ini pula, muncul banyak pahlwan dari kalangan muslim, salah satunya adalah Thalhah bin Ubaidillah.
Hikmah
Kamis, 06 Juni 2024 - 09:44 WIB
Siapa sejatinya yang memimpin pembebasan Baitul Maqdis di era Khalifah Umar bin Khattab, terdapat beda pendapat di kalangan sejarawan. Ada yang menyebut Abu Ubaidah bin Jarrah, ada juga yang bilang Amr bin Ash.
Hikmah
Selasa, 23 Juli 2024 - 14:27 WIB
Pada tahun 1071 terjadi Pertempuran Manzikert yang terjadi antara Turki Seljuk dengan Byzantium. Pertempuran tersebut dimenangkan oleh Turki Seljuk.
Hikmah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 08:43 WIB
Puncak cerita itu menurut pendapat mereka bahwa Khalid telah mengawini Laila Umm Tamim, istri Malik. Pada hari pembunuhannya itu dan bumi pun belum kering dari darahnya.
Dunia Islam
Kamis, 12 Oktober 2023 - 14:01 WIB
Hubungan antara Amerika Serikat di bawah Presiden Johnson dan Israel demikian dekatnya sehingga kebijaksanaan yang diambil sering kali dikoordinasikan dengan Israel dengan mengorbankan orang-orang Arab.
Tausyiah
Rabu, 06 November 2024 - 17:32 WIB
Orang yang sebenarnya berjihad ialah orang yang berjihad melawan hawa nafsunya dalam meniti ketaatan terhadap Allah. Dan orang yang sebenarnya berhijrah ialah orang yang berhijrah dari apa yang dilarang oleh-Nya.
Hikmah
Senin, 08 Februari 2021 - 08:48 WIB
Orang-orang yang tergabung dalam kelompok Khawarij itu banyak berasal dari prajurit-prajurit berpengalaman. Mereka mempunyai keyakinan yang sangat teguh dan keras sekali terhadap lawan.
Hikmah
Rabu, 20 Mei 2020 - 03:12 WIB
Sayyidah Juwairiyah adalah istri Musafi bin Shafwan. Beliau cantik, baik hati, dan luas ilmunya. Pria mana pun yang memandangnya bakal jatuh cinta.
Dunia Islam
Selasa, 18 April 2023 - 17:00 WIB
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) bekerja sama dengan TNI AL memberangkatkan peserta mudik lebaran gratis menggunakan kapal perang Indonesia (KRI) Banjarmasin 592 milik TNI AL.
Dunia Islam
Selasa, 18 Juli 2023 - 13:47 WIB
Masjid Khandaq atau Masjid Al Ahzab merupakan salah satu destinasi bersejarah di Kota Suci Madinah. Masjid yang berjarak 2,5 kilometer dari Masjid Nabawi ini menjadi saksi bisu peristiwa perang Khandaq.
Hikmah
Rabu, 15 Maret 2023 - 05:15 WIB
Di balik perang Hunain ada beberapa peristiwa yang menarik. Salah satunya, kisah tentang zatu anwat yang membuat umat Islam kelakuannya mirip kaum Nabi Musa as.
Hikmah
Rabu, 06 April 2022 - 13:39 WIB
Dia salah satu sahabat yang dijamin Rasulullah SAW masuk surga. Kaki Amru pincang. Meski kondisi fisiknya tidak sempurna, ia memaksakan diri untuk perang perang Uhud.
Hikmah
Senin, 29 Juli 2024 - 05:42 WIB
Pasukan Salib sukses menaklukkan Nicaea pada tahun 1097. Ibu kota kekhalifahan Turki Seljuk Rum pun berpindah ke Konya. Selanjutnya pada tahun yang sama, pasukan Salib bergerak ke arah timur menuju Dorilaeum.
Dunia Islam
Sabtu, 16 Desember 2023 - 12:51 WIB
Amerika Serikat tidak lagi dapat dipercaya untuk mengambil peran mediasi dalam menangani perundingan perdamaian, meskipun tidak ada kesepakatan mengenai apa atau siapa yang akan menggantikan Amerika.