Topik Terkait: Salafus Shalih (halaman 2)

  • Syekh Ibn Utsaimin:...
    Tausyiah
    Minggu, 14 Februari 2021 - 20:35 WIB
    Ulama kontemporer kelahiran Saudi Arabia (wafat 2001) Syekh Ibn Utsaimin pernah ditanya tentang perayaan Valentine Day setiap 14 Februari yang marak di kalangan pelajar.
  • Semangat Ulama Salaf...
    Hikmah
    Senin, 29 November 2021 - 21:52 WIB
    Semangat Ulama Salaf terdahulu patut diapresiasi karena semangat mereka menimba ilmu. Mereka benar-benar luar biasa karena punya banyak guru yang jumlahnya mencapai ribuan.
  • Kebodohan Bisa Membawa...
    Tausyiah
    Selasa, 29 Agustus 2023 - 16:45 WIB
    Benarkah seseorang bisa kafir hanya karena suatu perkataan yang ia cetuskan melalui lidahnya. Padahal ia mengucapkannya dengan tidak mengerti (bodoh)?
  • Predikat Kafir, Zalim...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 19:25 WIB
    Orang yang berhukum tidak dengan hukum yang diturunkan Allah, maka diberi label 3 penyebutan yaitu kafir (QS Al Maidah : 44) , zalim (QS Al Maidah : 45), dan fasik (QS Al Maidah : 47).
  • Orangtua Mendapat Pahala...
    Muslimah
    Kamis, 09 Juni 2022 - 09:39 WIB
    Berbahagialah pasangan orangtua yang memiliki anak-anak yang shaleh, karena mereka akan memberikan hadiah pahala bagi kedua orangtuanya. Bahkan, pahala dari anak yang shaleh akan terus mengalir saat sudah di alam barzakh kelak
  • Perbuatan Orang Kafir...
    Tausyiah
    Minggu, 13 November 2022 - 10:33 WIB
    Apakah perbuatan orang-orang kafir telah tertulis di Lauh Mahfudz? Apabila benar, maka bagaimana Allah menyiksa mereka ..? Begini penjelaskan Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin.
  • Apa yang Dimaksud Ilmu...
    Tausyiah
    Senin, 04 September 2023 - 05:15 WIB
    Secara istilah dijelaskan oleh sebagian ulama bahwa ilmu adalah marifah (pengetahuan) sebagai lawan dari al-jahl (ketidaktahuan). Menurut ulama lainnya, ilmu itu lebih jelas dari apa yang diketahui.
  • Apakah Membayar Zakat...
    Tips
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 15:30 WIB
    Mengeluarkan zakat adalah salah satu rukun Islam yang wajib ditunaikan muslim yang memenuhi syarat wajib zakat. Apakah mengeluarkan zakat di bulan Ramadan itu lebih utama daripada bulan lainnya?
  • Siapa yang Tidak Wajib...
    Tausyiah
    Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:31 WIB
    Siapakah yang tidak wajib mempelajari qadar karena takut salah? Dia harus mendalami dan memohon pertolongan Allah agar mampu memahami dan meyakininya sehingga permasalahannya menjadi sangat jelas.
  • Syariat Islam Mengatur...
    Muslimah
    Minggu, 15 Agustus 2021 - 12:08 WIB
    Manusia adalah tempat salah dan dosa. Artinya, setiap manusia berpotensi durhaka kepada Allah Taala. Termasuk orang tua kita. Lantas, apakah kita boleh menasehati kedua orang tua kita?
  • Apakah Manusia Sekadar...
    Tausyiah
    Selasa, 15 Agustus 2023 - 18:46 WIB
    Al-Utsaimin menjelaskan sesungguhnya segala perbuatan yang dilakukan oleh orang yang memiliki akal sehat jelas dia lakukan atas dasar pilihannya.
  • Nasehat Syaikh Shalih...
    Muslimah
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 17:27 WIB
    Berbelanja atau shopping, menjadi kebiasaan yang digemari kaum Hawa ini. Tak heran, banyak kaum wanita yang senang berlama-lama di mal, pusat-pusat belanja, bahkan pasar sekalipun.
  • Panduan Salat Malam...
    Tips
    Selasa, 12 Mei 2020 - 20:45 WIB
    Qiyamul Lail adalah salat malam yang dikerjakan setelah salat fardhu Isya hingga terbit fajar. Di bulan Ramadhan, salat malam ini disebut dengan istilah Qiyam Ramadhan .
  • Golongan Kanan dan Tangan...
    Tausyiah
    Kamis, 22 Oktober 2020 - 15:39 WIB
    Rasulullah SAW telah memberikan contoh bagi umatnya agar mendahulukan tangan kanan (bagian anggota tubuh sebelah kanan) dalam perkara-perkara baik atau penting.
  • Selamat Datang Shafar,...
    Hikmah
    Jum'at, 18 September 2020 - 21:52 WIB
    Tidak terasa tiga bulan haram yang dimuliakan Allah (Dzulqadah, Dzulhijjah, Muharram) telah berlalu meninggalkan kita. Alhamdulillah, terhitung malam ini (18/9/2020) kita memasuki bulan Shafar.
  • 2 Syarat Tinggal di...
    Tausyiah
    Senin, 14 November 2022 - 01:19 WIB
    Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin menyebut tinggal di negara kafir harus memenuhi 2 syarat utama. Salah satunya adalah tetap memelihara diri pada agamanya.
  • 5 Tahapan Kehidupan...
    Tausyiah
    Selasa, 12 Juli 2022 - 19:39 WIB
    Ibnu Taimiyah mengatakan termasuk beriman dengan hari akhir adalah beriman dengan segala sesuatu yang Nabi SAW kabarkan tentang apa yang terjadi setelah mati.
  • Niat Menyambut Bulan...
    Tausyiah
    Jum'at, 01 Maret 2024 - 12:30 WIB
    Niat menyambut bulan Ramadan dengan sungguh-sungguh akan membuat bulan suci menjalankan puasa tidak akan sia-sia. Kaum muslim, hendaknya memiliki niat sempurna seperti yang dilakukan para salafus shalih terdahulu.
  • Berikut 3 Hikmah dan...
    Tausyiah
    Sabtu, 18 April 2020 - 06:39 WIB
    Orang yang berpuasa itu diperintahkan agar bertakwa kepada Allah Taala, yaitu dengan menjalankan puasa semata-mata ikhlas karena-Nya dan menjauhi larangan-Nya.
  • 3 Kategori Sunah Hasanah...
    Tausyiah
    Senin, 04 September 2023 - 14:20 WIB
    Sunah hasanah adalah perbuatan yang sesuai dengan syariat. Seseorang yang mulai melakukan sunah atau memulai melakukan suatu amal sebagai perantara pelaksanan ibadah yang diperintahkan.