Topik Terkait: Sedekah Dengan Harta Haram (halaman 27)
Dunia Islam
Jum'at, 20 Mei 2022 - 19:00 WIB
Al-Mahdi memerintahkan agar Kakbah dipasangi sehelai penutup (Kiswah) saja yang melingkupi seluruh bangunan Kakbah. Dia juga memerintahkan agar seluruh wilayah Masjidil Haram ditaburi parfum.
Tausyiah
Minggu, 07 Juli 2024 - 07:53 WIB
Binatang laut yaitu semua binatang yang hidupnya di dalam air adalah halal. Didapat dalam keadaan bagaimanapun, apakah waktu diambilnya itu masih dalam keadaan hidup ataupun sudah bangkai, terapung atau tidak.
Muslimah
Senin, 14 September 2020 - 06:10 WIB
Dalam Islam, bersyukur memiliki tempat tersendiri. Allah Subhanahu wa taala dalam beberapa firman-Nya telah mengingatkan umat Islam untuk selalu bersyukur, karena bersyukur kepada Allah Taala ternyata adalah untuk kita sendiri.
Tausyiah
Senin, 24 Juni 2024 - 07:49 WIB
Menurut Quraish, kita dapat berkata bahwa kata thayyib dalam makanan adalah makanan yang sehat, proporsional, dan aman. Tentunya sebelum itu adalah halal.
Hikmah
Senin, 09 September 2024 - 20:02 WIB
Pada zaman pra-Islam, posisi perempuan Bangsa Arab paling jelek dibanding perempuan lain di dunia. Mereka dianggap sebagai benda mati yang tidak mempunyai hak apapun, termasuk hak untuk dihormati.
Tips
Jum'at, 31 Maret 2023 - 12:51 WIB
Ketika berbuka puasa, umat muslim dianjurkan untuk menyegerakan berbuka dengan makanan yang manis. Benarkah berbuka harus dengan yang manis? Bagaimana penjelasannya?
Hikmah
Kamis, 02 April 2020 - 16:42 WIB
Di tengah wabah global virus Corona saat ini, penggagas Jurus Sehat Rasululah (JRS) Ustaz Dokter Zaidul Akbar menggalang dana untuk pahlawan medis yang menangani pasien Corona.
Tips
Kamis, 24 November 2022 - 17:31 WIB
Surat At-Taubah merupakan surah ke 9 dalam Al-Quran dan termasuk ke dalam Surah Madaniyah. Ini alasan Surat At-Taubah tidak diawali dengan kalimat Bismillah.
Hikmah
Jum'at, 03 Juli 2015 - 09:50 WIB
Selama bulan Ramadan, salah satu kota di Mesir, Alexandria, menggelar meja makan panjang dan menyediakan hidangan berbuka.
Muslimah
Kamis, 18 Februari 2021 - 06:58 WIB
Segala kesenangan dan kemegahan dunia seringkali membuat manusia silau hingga tenggelam serta sibuk dalam buaian kebahagiaa.Ttak sedikit manusia terlena bahkan melakukan dosa, maka inilah yang dinamakan istidraj.
Hikmah
Rabu, 19 Juli 2023 - 19:50 WIB
Apakah boleh puasa 1 Muharam? Jumhur ulama berpendapat boleh dilakukan, selama tidak ada niat untuk mengkhususkan 1 Muharram dan meyakini keistimewaannya dibandingkan dengan hari-hari lainnya.
Tausiyah
Senin, 06 April 2020 - 06:09 WIB
Dalam Zad al-Ma&rsquoad Fi Hady Khayr al-&lsquoIbad, Ibnu Qayyim memberikan tips bagaimana hidup ini mudah dan rezeki pun lancar.
Tips
Senin, 13 Desember 2021 - 17:18 WIB
Kepada orang-orang yang ahli ibadah ,mungkin setan sudah capek untuk menggoda orang ini dari sisi syahwatnya. Maka dia akan menggoda ahli ibadah dari sisi niat ibadahnya.
Dunia Islam
Rabu, 21 September 2022 - 23:38 WIB
Pembajakan Masjidil Haram Mekkah Tahun 1979 merupakan peristiwa yang menggemparkan umat Islam. Tidak ada yang menyangka masjid yang terjaga dikuasai oleh pemberontak.
Tausyiah
Minggu, 15 November 2020 - 17:58 WIB
Nabi Muhammad merupakan sosok terbaik dan panutan dalam segala hal. Beliau mengajarkan akhlak mulia ketika berinteraksi dengan pembantu rumah tangga.
Tausyiah
Rabu, 09 Oktober 2024 - 09:46 WIB
Rasulullah SAW besabda, Ada tiga hal yang dianggap dapat membinasakan kehidupan manusia, yaitu kekikiran (kebakhilan) yang dipatuhi, hawa nafsu yang diikuti, dan ketakjuban orang terhadap dirinya sendiri.
Tips
Rabu, 19 Juni 2024 - 11:34 WIB
Tata cara memimpin tahlil lengkap dengan doa penutup penting diketahui. Kegiatan tahlilan sendiri biasa dilakukan oleh sebagian umat Muslim di Indonesia.
Hikmah
Jum'at, 03 Desember 2021 - 17:07 WIB
Para penyihir memiliki berbagai macam cara dalam menghadirkan jin yang bisa disuruh untuk tujuan tertentu. Kolaborasi jin dan manusia ini sangat berbahaya dan melanggar syariat Islam.
Muslimah
Minggu, 21 Agustus 2022 - 05:15 WIB
Penggunaan hapalan ayat-ayat suci Al-Quran seperti surat Ar-Rahman yang dijadikan mahar perkawinan menjadi fenomena baru di kalangan generasi muda Islam
Tausyiah
Senin, 01 Februari 2021 - 18:02 WIB
Banyak rahasia yang terkandung di dalam Surah Al-Fatihah. Ketika membaca Surah Al-Fatihah kita harus meyakini bahwa kita sedang berdialog dengan Allah Azza wa Jalla.