Topik Terkait: Sheikh Abdulaziz Bin Abdullah Alsheikh (halaman 9)
Hikmah
Kamis, 06 Januari 2022 - 05:07 WIB
Diceritakan, sahabat Nabi bernama Saad Bin Abi Waqqash radhiyallahu anhu saat wafatnya meninggalkan harta warisan sebanyak 250.000 Dirham (Al-Bidayah wan Nihayah).
Tausyiah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 15:01 WIB
Banyak amalan yang dapat mendatangkan rezeki, salah satunya dengan beramal saleh dan mendawamkan zikir yang diajarkan oleh Rasulullah shalllahu alaihi wasallam.
Hikmah
Jum'at, 04 September 2020 - 15:24 WIB
Tidak lama ketika rasa binggung menggelayuti pikiran Muhammad Al-Hanafiyah di tempat ia tinggal, atas kehendak Allah, Hajjaj bin Yusuf membunuh Abdullah bin Zubair.
Hikmah
Kamis, 08 April 2021 - 14:48 WIB
Umar lalu menyuruhnya untuk memotong rambutnya, namun dia semakin tampan. Khalifah juga menyuruhnya untuk memakai serban, namun dia juga semakin tampan.
Hikmah
Rabu, 12 Juni 2024 - 18:29 WIB
Dalam penaklukan wilayah Suriah dan Syam, sebagian kabilah Nasrani menolak digolongkan sebagai kaum zimmi yang harus membayar jizyah. Mereka juga menolak masuk Islam.
Hikmah
Senin, 24 Agustus 2020 - 13:39 WIB
Bersyukurnya kedua mata, misalnya, bila kamu melihat kebaikan dengan keduanya maka kamu mengumumkannya, dan bila kamu melihat keburukan maka kamu menutupinya.
Hikmah
Kamis, 07 Desember 2023 - 16:45 WIB
Amr bin Ash adalah sahabat Nabi Muhammad SAW. Beliau dikenal sebagai pahlawan penakluk Mesir. Lebih dari itu, menurut Muhammad Husein Haekal, ia juga penakluk Yerusalem.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 05:15 WIB
Tatkala Abu Ubaidah dalam perjalanan di utara Syam, Amr bin As dan Syurahbil bin Hasanah sedang menghadapi angkatan bersenjata Romawi yang sedang berkumpul di Palestina.
Hikmah
Kamis, 03 Desember 2020 - 06:18 WIB
Abdullahbin Saad bertanya kepada Saad bin Abi Waqqash, doamu untuk orang lain tampaknya selalu dikabulkan. Lantas mengapa Anda tidak berdoa agar kebutaanmu disembuhkan?
Muslimah
Selasa, 22 November 2022 - 09:52 WIB
Romantika kehidupan rumah tangga sahabat Rasulullah SAW, Umar bin Khattab penuh pesona dan bisa dijadikan teladan ketika timbul bibit-bibit persoalan rumah tangga. Seperti apa?
Hikmah
Rabu, 16 Maret 2022 - 18:11 WIB
Ammar dipaksa kaum kafir Quraisy mencaci Nabi Muhammad SAW dan keluar dari Islam. Ammar tak tahan dengan deraan itu sehingga menuruti apa yang dikatakan penyiksanya.
Hikmah
Rabu, 03 November 2021 - 15:48 WIB
Ketika Ibrahim bin Adham pergi dari Balkh, dia meninggalkan seorang anak laki-laki yang masih menyusu. Anak itu, yang kini sudah besar dan mencari ayahnya sampai Makkah.
Hikmah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 11:02 WIB
Khalid bin Walid berteriak, saudara-saudara kaum Muslimin! Perlihatkanlah kelebihan kamu, biar orang tahu keberanian dan kepahlawanan kita, biar orang tahu dari mana kita datang.
Hikmah
Sabtu, 23 April 2022 - 14:27 WIB
Gubernur Hajjaj bin Yusuf Ats-Tsaqafi memegang kedudukan dan kekuasaannya dengan penuh kesombongan. Dia tercatat telah membunuh Abdullah bin Zubair.
Hikmah
Sabtu, 25 Juli 2020 - 17:37 WIB
Saad bin Muadz radhiyallahu anhu adalah sahabat Nabi Muhammad SAW yang memiliki karamah luar biasa. Ketika wafat, jenazahnya diantar 70.000 Malaikat.
Hikmah
Senin, 18 Desember 2023 - 07:35 WIB
Disebutkan, keempat puluh orang anak Khalid bin Walid tewas semua oleh wabah yang menyebar di kalangan tentara, begitu juga di kalangan penduduk sipil.
Hikmah
Kamis, 22 September 2022 - 10:58 WIB
Sayyidah Fathimah bersedih dan mengadu kepada ayahnya, Rasulullah SAW. Orang-orang berkata bahwa Anda tidak marah untuk membela putri Anda. Ini Ali akan mengawini putri Abu Jahal.
Tausyiah
Selasa, 25 April 2023 - 18:31 WIB
Rasulullah SAW mewasiatkan kepada Muadz bin Jabal tiga perkara, salah satunya adalah beribadah kepada Allah SWT seolah-olah melihat kepada-Nya atau ihsan dalam beribadah. Apa maksudnya?
Hikmah
Selasa, 19 Desember 2023 - 13:40 WIB
Menurut Haekal, dalam keadaan semacam ini Umar lebih banyak menyadari daripada yang lain, bahaya yang sedang mengancam Arab dan kedaulatan yang baru tumbuh itu.
Tausiyah
Minggu, 02 Juni 2019 - 11:15 WIB
Orang yang selalu mengeluarkan zakat akan mendapat pahala berlimpah dan berbagai manfaat duniawi. Zakat juga akan menyelamatkan seseorang dari berbagai bencana dan cobaan.