Topik Terkait: Sifat Dan Akhlak Terpuji (halaman 33)
Muslimah
Kamis, 01 Februari 2024 - 05:15 WIB
Dalam Al Quran, surat at-Tahrim yang terletak di akhir juz dua puluh delapan. Surat ini merupakan surat yang Allah turunkan untuk mengingatkan nabi dan istri-istri nabi yaitu Aisyah dan Hafshah yang cemburu kepada Zainab.
Tausyiah
Rabu, 21 Oktober 2020 - 09:05 WIB
Mari belajar dari uswah hasanah kita, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam. Bagaimana cara Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam mengoreksi kesalahan sahabatnya. Indah sekali.
Hikmah
Minggu, 02 Juli 2023 - 23:58 WIB
Mungkin ada yang bertanya mengapa awan bisa menghasilkan hujan, padahal awan hanyalah massa yang menggantung di atmosfer. Mari simak penjelasan Al-Quran dan Sains berikut ini.
Tausyiah
Sabtu, 09 September 2023 - 17:30 WIB
Doa menjelang sholat Subuh dan menyambut pagi ini dapat diamalkan agar rezeki lancar dan dilindungi dari kesempitan dunia. Berikut bacaan doanya.
Muslimah
Rabu, 15 September 2021 - 07:40 WIB
Mengapa dalam Islam, emas dan sutera hanya diperuntukkan untuk wanita? Apa dalilnya? Seperti diketahui, fitrah wanita selalu ingin tampil cantik. Tak heran, mereka seringkali memakai perhiasan yang terbuat dari emas.
Dunia Islam
Kamis, 04 Agustus 2022 - 18:37 WIB
Piagam Madinah terdiri dari dua bagian utama. Bagian pertama yaitu dokumen yang ditulis Rasulullah di antara orang-orang Muhajirin dari Quraisy dan penduduk Yatsrib serta orang-orang yang mengikuti mereka.
Tausyiah
Kamis, 25 Februari 2021 - 15:28 WIB
DUKUN bukan hanya yang notabene beraliran hitam, namun, termasuk mereka juga adalah yang menamakan diri dukun putih. Lalu, apa beda keduanya dengan karomah?
Muslimah
Minggu, 28 Mei 2023 - 11:26 WIB
Dalam Islam, rasa atau sifat malu adalah benteng pertahanan bagi seluruh akhlak. Ia merupakan keutamaan yang agung dan karenanya perilaku manusia menjadi terarah.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 13:24 WIB
Kaum Ad diciptakan oleh Allah dengan postur, perawakan, dan kekuatan yang lebih besar dari pada manusia lain yang hidup pada zaman itu. Mereka binasa karena angin topan yang sangat dingin.
Hikmah
Minggu, 13 Agustus 2023 - 22:47 WIB
Kisah Qabil dan Habil tercatat sebagai tragedi konflik bersaudara dan pembunuhan pertama di muka bumi. Kisah dua putra Nabi Adam ini diabadikan dalam Al-Quran.
Tips
Jum'at, 10 Februari 2023 - 17:37 WIB
Itidal termasuk salah satu rukun sholat dengan membaca lafaz SamiAllahu liman hamidah. berikut doa dan bacaan itidal usai ruku lengkap beserta artinya.
Tips
Kamis, 07 September 2023 - 09:57 WIB
Syarat Tayamum lengkap beserta dengan tata cara, rukun dan kondisinya akan dibahas dalam artikel ini. Tayamum merupakan salah satu cara bersuci menggunakan debu lantaran sulit mendapatkan air.
Tips
Jum'at, 25 Maret 2022 - 21:25 WIB
Kenikmatan surga, adalah puncak segala kebahagiaan dan kenikmatan bagi seorang yang beriman. Saking nikmatnya, kebahagiaan surga tak terjangkau bayangan dan dugaan manusia.
Tausyiah
Kamis, 09 September 2021 - 17:30 WIB
Ibnu Katsir memaparkan ayat-ayat Al-Quran yang menjelaskan tentang kemunculan Yajuj dan Majuj menjelang hari kiamat. Ayat-ayat itu antara lain pada surat Al-Anbiya ayat 96-97 dan Al-Kahfi: 92-99.
Tausyiah
Jum'at, 17 Maret 2023 - 12:29 WIB
Banyak dalil tentang sifat malu sebagian dari iman yang disampaikan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam. Bahkan, Rasulullah menyebutkan malu adalah akhlak Islam.
Hikmah
Selasa, 05 September 2023 - 21:59 WIB
Mukjizat Nabi Ismail dan kisahnya menarik untuk diketahui umat muslim. Selain menambah pengetahuan, juga dapat menambah keimanan kita kepada para Nabi dan Rasul.
Muslimah
Jum'at, 04 Juni 2021 - 17:20 WIB
Menemukan aib sendiri jauh lebih mulia daripada mengumbar aib orang lain. Melihat aib sendiri juga jauh lebih baik daripada melihat aib orang lain. Lalau bagaimana cara menemukan aib diri ini?
Tips
Senin, 26 September 2022 - 06:40 WIB
Adab makan beserta doa sebelum dan sesudahnya perlu diamalkan umat muslim. Rasulullah SAW mengajarkan adab makan karena di dalamnya terdapat keberkahan dan nilai ibadah.
Muslimah
Minggu, 03 Januari 2021 - 06:01 WIB
Berbaik sangka (husnudzan) merupakan cerminan kebersihan hati. Salah satu bentuk kebersihan hati seorang muslim adalah dalam hubungannya dengan sesama manusia, terlebih lagi dengan sesama muslim.
Muslimah
Kamis, 13 Agustus 2020 - 19:07 WIB
Salah satu bentuk menutup aurat yang diwajibkan bagi perempuan adalah dengan menggunakan jilbab. Sebagaimana Allah Subhanahu wa taala memerintahkannya dalam Al-Quran surah Al Ahzab ayat 59.