Topik Terkait: Sikap Konsekuen (halaman 3)
Muslimah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 07:24 WIB
Sebagai penghormatan kepada perempuan, Umar bin Khattab selalu mengingatkan, perempuan harus selalu dilindungi dari berbagai hal yang tidak baik, termasuk fitnah akan dirinya.
Tausyiah
Senin, 25 Maret 2024 - 11:47 WIB
Bahkan pernah ketika Aisyah sedang haidh, beliau menyuruhnya memakai sarung, lalu beliau memeluknya. Bahkan, pernah juga menciumnya, padahal beliau sedang berpuasa.
Dunia Islam
Senin, 16 Januari 2023 - 19:24 WIB
Benarkah ada kemiripan antara sikap golongan kolonialis muslim -- tepatnya pemikiran Spanyol -- dan golongan kolonialis Eropa. Lalu, benarkan penjajahan Eropa mendorong kembangkitan Islam?
Muslimah
Selasa, 30 November 2021 - 18:15 WIB
Buah dari sikap istiqamah yang paling tinggi adalah ridha Allah Subhanahu wa Taala, karenanya Allah suka hamba-hamba yang istiqamah dan amal yang istiqamah.
Tips
Jum'at, 19 November 2021 - 21:44 WIB
Sikap tidak konsisten merupakan salah satu sifat tidak terpuji dalam Islam. Karena sifat ini, tidak hanya merepotkan orang lain, tetapi juga memberi kejiwaan yang buruk dalam diri seseorang.
Muslimah
Minggu, 16 Agustus 2020 - 20:33 WIB
Islam adalah sumber dari segala sumber pendidikan akhlak terpuji baik terhadap Allah, sesama manusia dan juga pada makhluk yang lain yang diciptakan oleh Allah di muka bumi ini.
Tausyiah
Senin, 05 Agustus 2024 - 13:24 WIB
Al-Biqai dalam tafsirnya terhadap surat Al-Fatihah mengemukakan bahwa al-hamdulillah dalam surat Al-Fatihah menggambarkan segala anugerah Tuhan yang dapat dinikmati oleh makhluk, khususnya manusia.
Tausyiah
Kamis, 15 Juli 2021 - 05:00 WIB
Rasulullah SAW merupakan sebaik-baik teladan dalam segala aspek termasuk dalam hal rumah tangga. Berikut 17 Sunnah Rasulullah dalam memperlakukan istri.
Tips
Rabu, 12 Januari 2022 - 16:37 WIB
Hati atau qalbu, ibarat panglima dalam keseluruhan tubuh manusia. Sedangkan bagian-bagian tubuh ibarat tentaranya. Mereka semua akan menaati panglimanya, melaksanakan perintahnya dan tidak akan menyelisihinya.
Hikmah
Senin, 05 Februari 2024 - 15:49 WIB
Fatwa tersebut dikeluarkan pada tanggal 25 Januari 2009, ketika Majelis Ulama Indonesia melakukan sidang Ijtima ke-III yang digelar di Padang Panjang, Sumatera Barat.
Muslimah
Senin, 07 Desember 2020 - 06:22 WIB
Dalam soal amalan, penilaian Allah Taala tidak hanya pada amal yang besar saja. Kita sebagai umat muslim juga harus lebih bersungguh-sungguh untuk memperhatikan amal-amal kecil.
Tips
Selasa, 15 Februari 2022 - 16:06 WIB
Merasa ujian dan masalah hidup tak kunjung selesai dan tak pernah ada solusi atau jalan keluarnya? Maka tunggulah jalan keluar dari Allah SUbhanahu wa taala.
Tausyiah
Rabu, 23 September 2020 - 21:43 WIB
Tak hanya Indonesia, seluruh dunia pun ikut merasakan dampak wabah Covid-19. Bagaimanakah sikap bijaksana dalam menghadapi wabah seperti ini?
Muslimah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Mendidik karakter ikhlas kepada anak juga butuh kesungguhan, latihan, dan difahamkan terus menerus agar anak ikhlas dalam menuntut ilmu dan juga ikhlas dalam beribadah.
Dunia Islam
Sabtu, 07 Oktober 2023 - 14:20 WIB
Council on American-Islamic Relations (CAIR) prihatin atas sikap Amerika Serikat yang menolak resolusi terkait pencegahan atas kebencian Islam oleh Dewan Hak Asasi Manusia PBB (HRC).
Dunia Islam
Senin, 10 April 2023 - 08:17 WIB
JMM bersama IAID Al Karimiyah menggelar dialog keagamaan Ramadan 1444 H bertemakan Membumikan Islam Ramah, Menangkal Ideologi Radikal di Bumi Pancasila, di Aula IAID, Depok.
Hikmah
Senin, 18 September 2023 - 15:00 WIB
Tradisi yang mereka wariskan memperbolehkan bagi seorang ayah untuk mengubur hidup-hidup anak puterinya, karena takut miskin atau menganggapnya sebagai aib besar di mata kaumnya.
Tausyiah
Minggu, 04 Agustus 2024 - 20:39 WIB
Prof Dr Quraish Shihab mengatakan pada hakikatnya manusia tidak mampu untuk mensyukuri Allah secara sempurna, baik dalam bentuk kalimat-kalimat pujian apalagi dalam bentuk perbuatan.
Tausyiah
Senin, 09 September 2024 - 05:15 WIB
Quraish Shihab mengatakan bahwa Ahl Al-Kitab tidak semua sama. Karena itu sikap yang diajarkan Al-Quran terhadap mereka pun berbeda, sesuai dengan sikap mereka.
Muslimah
Kamis, 20 Agustus 2020 - 19:00 WIB
Adalah tipikal manusia dihinggapi rasa gelisah, resah, dan pikiran-pikiran yang membuat hati berguncang dan kacau. Perasaan-perasaan tidak tenteram itu terkadang membesar dan menjadi penyakit stres jika seseorang tidak bisa meredamnya.