Topik Terkait: Surga Firdaus Bagi Yang Menepati Janji (halaman 23)
Tausyiah
Senin, 05 April 2021 - 19:42 WIB
Inilah perbuatan yang paling dicintai Allah dan menyebabkan orang yang melakukannya masuk surga dengan segala kenikmatan yang ada di dalamnya. Perbuatan apakah itu?
Tausyiah
Kamis, 25 Juni 2020 - 22:54 WIB
Tidak semua orang mendapatkan keindahan rumah di surga kecuali mereka yang memiliki amal saleh. Berikut doa dan amalan agar dibangunkan rumah di dalam surga.
Tips
Kamis, 17 Februari 2022 - 19:17 WIB
Balasan amal shaleh seorang mukmin, akan diberikan Allah Subhanahu wa Taala baik di dunia maupun di akherat kelak. Khusus di dunia, ada beberapa balasan yang Allah janjikan langsung atas perbuatan amal shaleh ini.
Tausyiah
Selasa, 06 Agustus 2024 - 18:12 WIB
Hampir pada setiap dua nikmat yang disebutkan Al-Quran mengulangi satu pertanyaan dengan redaksi yang sama yaitu: Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu ingkari?
Muslimah
Kamis, 03 Juni 2021 - 11:44 WIB
Seorang perempuan sufi, Rabiah Aladawiyah pernah mengatakan, bahwa cinta yang sebenarnya adalah mencintai dan dicintai Allah Subhanahu wa Taala. Selain datang dari Allah, semua cinta adalah dusta.
Tausyiah
Minggu, 20 Februari 2022 - 08:40 WIB
Yang dimaksud beriman kepada hari akhir yaitu mengilmui dengan setiap perkara yang berkaitan dengan kejadian setelah kematian seorang hamba sambil dibarengi keyakinan yang sempurna.
Hikmah
Senin, 20 April 2020 - 07:46 WIB
Nabi bersabda, Sesungguhnya di antara kamu sekalian ada orang-orang jika berdoa kepada Allah benar-benar dikabulkan. Di antara mereka itu adalah suamimu, Amru bin Jumuh. .
Tips
Jum'at, 24 Maret 2023 - 08:43 WIB
Ada hal-hal yang dapat membatalkan puasa yang penting diketahui, karena terkait pelaksanaaan ibadah puasa Ramadan yang akan dijalani kaum muslim. Hal apa saja yang bisa membatalkannya?
Tausyiah
Sabtu, 17 Oktober 2020 - 07:05 WIB
Banyak bertanya bagaimana perihal surga dan penghuninya? Salah satunya disebutkan bahwa umat Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam yang masuk surga tanpa hisab 4.970.000 orang.
Muslimah
Minggu, 14 Maret 2021 - 05:00 WIB
Banyak kenikmatan yang Allah tawarkan di dalam surga, tentunya untuk hamba-hamba yang Allah kehendaki. Salah satu di antaranya disebutkan bahwa akan ada para perempuan pendamping surga yang suci (bidadari), terjaga dan indah dipandang mata.
Muslimah
Jum'at, 11 Juni 2021 - 10:51 WIB
Karena keistimewaannya, amalan di hari Jumat akan penuh dengan pahala, salah satunya adalah membersihkan diri dan memakai pakaian terbaik. Sunnah ini berlaku bagi kaum perempuan muslimah yang sayang untuk dilewatkan..
Tausyiah
Minggu, 01 Mei 2022 - 18:57 WIB
Khalifah Umar bin Abdul Aziz berkata: Hari raya itu bukan bagi orang yang memakai pakaian baru. Akan tetapi hari raya bagi mereka yang takut terhadap hari pembalasan
Muslimah
Kamis, 01 Oktober 2020 - 17:47 WIB
Menuduh perempuan baik-baik berbuat zina termasuk dosa besar yang membinasakan. Namun perkara ini, sering diremehkan oleh sebagian kaum perempuan zaman sekarang.
Tausyiah
Kamis, 25 Februari 2021 - 06:37 WIB
Inti dari doa untuk kelahiran anak adalah memohonkan keberkahan dan kebaikan untuk anak dan orang tuanya. Tidak ada lafadz yang menjadi ketentuan khusus dalam hal ini.
Muslimah
Kamis, 27 Juni 2024 - 10:37 WIB
Memamerkan kecantikan atau dalam Islam disebut Tabarruj menjadi hal biasa di zaman ini, dan ironisnya banyak kaum muslimah ikut serta meramaikannya.
Hikmah
Senin, 13 Mei 2024 - 15:27 WIB
Ibadah puasa ternyata adalah perisai atau tameng yang akan melindungi seorang hamba dari api neraka di akhirat kelak dan hal-hal buruk lainnya.
Hikmah
Senin, 28 Oktober 2024 - 15:07 WIB
Siksa kubur itu merupakan siksa alam Barzakh. Setiap mayit yang berhak mendapatkan siksa, niscaya dia akan mendapatkan siksa tersebut, baik dikubur ataupun tidak.
Hikmah
Minggu, 12 November 2023 - 10:39 WIB
Ada keutamaan luar biasa ketika kita melaksanakan amalan salat sunah sebelum zuhur dan setelahnya. Bila rutin diamalkan maka Allah Subahanahu wa taala menghadiahi rumah di surga.
Tausyiah
Selasa, 20 Juli 2021 - 04:33 WIB
Salah satu pendapat yang menonjol adalah sunnah atau sunnah muakkad bagi yang mampu. Maknanya bukan wajib bagi yang mampu. Mereka yang berpendapat demikian berpijak pada beberapa hadis.
Tausyiah
Rabu, 21 Juni 2023 - 10:25 WIB
Mayoritas ulama 4 mazhab sepakat bahwa hukum berkurban adalah Sunnah Muakkad, yaitu ibadah yang sangat dianjurkan kepada seorang muslim yang memiliki kemampuan secara finansial.