Topik Terkait: Surga (halaman 13)
Muslimah
Sabtu, 11 Juni 2022 - 05:15 WIB
Dalam Islam, wanita sangat dimuliakan, bahkan dalam sebuah hadis disebutkan ada wanita penghuni surga yang paling utama dan akan menjadi pimpinan para bidadari surga.
Tausyiah
Selasa, 22 Februari 2022 - 17:48 WIB
Para ulama menyebutkan bahwa shirath tersebut lebih halus daripada rambut, lebih tajam dari pada pedang, dan lebih panas daripada bara api, licin dan menggelincirkan.
Tausiyah
Jum'at, 01 November 2019 - 16:39 WIB
Mengimani sosok Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW) adalah inti akidah dalam Islam. Tidaklah sempurna iman seseorang hingga ia mencintai Beliau SAW melebihi segalanya.
Hikmah
Jum'at, 08 Juni 2018 - 10:00 WIB
Ali bin Abi Thalib radhiallahu anhu (RA) adalah sahabat yang dijamin masuk surga lewat lisan Rasulullah SAW. Ali adalah khalifah keempat yang merupakan sepupu sekaligus menantu Rasulullah.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 15:22 WIB
Sejumlah ulama berpendapat bahwa setiap orang akan memasuki neraka jahanam terlebih dahulu sebelum menikmati surga, bagi orang-orang yang bertakwa.
Tausyiah
Selasa, 03 November 2020 - 23:01 WIB
Syaikh Ahmad Az-Zarnuji dalam kitab populernya Talim Al Mutaallim berkata bahwa ilmu yang paling utama adalah ilmu hal (tingkah laku) dan amal yang paling utama adalah menjaga tingkah laku.
Tips
Selasa, 15 Maret 2022 - 09:01 WIB
Islam mengajarkan umatnya agar berbuat baik dan menyayangi binatang. Bahkan, bila kita berbuat baik kepada binatang, maka mendapatkan ampunan dari Allah subhanahu wa taala.
Tausyiah
Jum'at, 21 Oktober 2022 - 16:27 WIB
Ibnu Katsir dalam tafsirnya tatkala menafsirkan surat Maryam ayat 72 memberikan gambaran bagaimana proses penyelamatan orang-orang beriman yang sempat memasuki neraka.
Muslimah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 06:37 WIB
Apabila kaum muslimah seanng mengerjakan amalan-amalan agama, maka akan berpengaruh kepada anak-anak mereka. Sayangnya pada zaman ini anak- anak telah dididik dalam lingkungan yang jauh dari suasana itu.
Hikmah
Kamis, 19 Oktober 2023 - 05:30 WIB
Pemikiran-pemikiran Zionisme yang terdapat dalam Protocols of Zion maupun Talmud banyak yang menyimpang. Dalam Talmud, misalnya, tertulis bahwa Nabi Adam pernah menggauli binatang ketika berada di surga.
Muslimah
Minggu, 09 Januari 2022 - 05:15 WIB
Ada pendapat bahwa bayi atau janin dalam kandungan yang keguguran merupakan tabungan surga bagi ibu yang mengandungnya? Benarkah demikian? Bagaimana menurut pandangan syariat dalam hal ini?
Tips
Jum'at, 12 Juli 2024 - 13:28 WIB
Al-Quran sangat detail bagimana menjelaskan tentang kehidupan akhirat. Salah satunya dijelaskan oleh ayat-ayat yang menggambarkan neraka serta berbagai jenis siksaannya.
Hikmah
Sabtu, 28 Januari 2023 - 09:48 WIB
Nabi Muhammad SAW pernah menceritakan kisah perdebatan antara Nabi Adam dan Nabi Musa. Dalam perdebatan itu, Nabi Musa menyalahkan Nabi Adam sebab karena perbuatannya menyebabkan umat manusia keluar dari surga.
Hikmah
Senin, 12 Agustus 2024 - 13:52 WIB
Asbabun nuzul Surat Al Waqiah ayat 27-30 menjadi ulasan menarik untuk diketahui. Ketika mencoba memahaminya, umat Muslim bisa mengetahui asal-usul atau sejarah turunnya ayat tersebut.
Tausyiah
Senin, 08 Juni 2020 - 15:17 WIB
Kewajiban setiap muslim, tanpa terkecuali, dituntut untuk mengetahui serta menyakini, bahwa di dalam kubur nanti ada nikmat maupun siksa bagi penghuninya.
Tausyiah
Jum'at, 22 Januari 2021 - 11:02 WIB
Banyak keistimewaan Hari Jumat. Hari ini adalah ied (hari raya) bagi kaum muslimin yang datang setiap pekan. Rasulullah SAW mengharamkan di hari tersebut berpuasa.
Hikmah
Senin, 09 Oktober 2023 - 14:26 WIB
Yahudi maupun Nasrani adalah dua agama yang muncul setelah Nabi Ibrahim. Keduanya pernah saling membenci dan saling mengingkari. Bahkan saling mengklaim masuk surga.
Muslimah
Rabu, 14 Oktober 2020 - 06:36 WIB
Muslimah, banyak amal saleh yang meskipun sedikit dan ringan dilakukan, namun pahalanya besar bahkan dapat mengantarkan kita ke surga. Bagi sebagian orang, mungkin saja amalan ringan tersebut hanya dipandang sebelah mata atau diremehkan .
Dunia Islam
Minggu, 18 Agustus 2024 - 19:48 WIB
Ketika Yerusalem dapat ditaklukkan Pasukan Salib pada tahun 1099, dan pada tahun itu juga didirikan Kerajaan Yerusalem. Pada tahun 1102 juga Pasukan Salib mendirikan pemerintahan Kristen di Tripoli.
Muslimah
Sabtu, 23 April 2022 - 16:15 WIB
Karena agungnya pahala orang-orang yang berpuasa ini, Allah pun menyiapkan satu pintu khusus di surga yang hanya bisa dimasuki oleh mereka yang menjalankan puasa, yaitu pintu ar-Rayyan.