Topik Terkait: Syaikh Ahmad Al Tayyeb (halaman 2)
Tausyiah
Selasa, 05 Juli 2022 - 17:03 WIB
Sesungguhnya bagian-bagian iman itu bertingkat-tingkat sesuai dengan kepentingan dan nilainya. Dan setiap bagian mempunyai tempat yang tersendiri dan tidak dapat diganggu oleh yang lainnya.
Tausyiah
Senin, 24 Juli 2023 - 05:15 WIB
Rasulullah SAW juga pernah mempergunakan sebuah syair sebagai dalil, dalam sabdanya, Perkataan yang paling benar diucapkan oleh penyair adalah perkataan Lubaid:
Tausyiah
Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:45 WIB
Ada juga kelompok lain yang menginginkan Islam itu beku seperti batu, ini dilakukan oleh orang-orang sebelum kita karena sesuai dengan zaman mereka, tetapi tidak sesuai dengan zaman kita.
Tausyiah
Selasa, 08 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Al-Qardhawi mengatakan apabila dalil-dalil yang mengharamkan itu sudah tidak berfungsi, maka yang tetap adalah bahwa hukum menyanyi itu dikembalikan pada asalnya yaitu boleh, tanpa diragukan.
Tausyiah
Rabu, 17 Mei 2023 - 13:32 WIB
Ayat-ayat hukum tasyri tidak sampai sepersepuluh dari Al Quran, itu pun dikumpulkan dengan ayat-ayat tentang aqidah dan hati yang disertai juga dengan janji dan ancaman berkaitan erat dengan seluruh arahan-arahan Al Quran.
Tausyiah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 05:15 WIB
Sesungguhnya Ibnu Umar pernah mendengar suara seruling penggembala, maka beliau meletakkan kedua jari telunjuknya di dalam telinganya dan mengalihkan kendaraannya dari jalan.
Tausyiah
Rabu, 30 Agustus 2023 - 11:45 WIB
Jenis lukisan (gambar) yang paling berat dosanya adalah gambar sesuatu yang disembah selain Allah. Ini menjadikan pelukisnya (pemahatnya) menjadi kafir apabila dia mengetahui tujuannya.
Tausyiah
Rabu, 13 November 2024 - 17:40 WIB
Para ulama sepakat bahwa bentuk kekufuran yang paling buruk ialah kemurtadan (ar-riddah) yaitu keluarnya seseorang dari Islam setelah dia mendapatkan petunjuk dari Allah SWT.
Dunia Islam
Sabtu, 11 November 2023 - 19:09 WIB
Ulama asal Mesir yang kini bermukim di Indonesia, Syaikh Ahmad Al-Misry mengkritik sejumlah tokoh dan Dai di Tanah Air yang asal bicara tentang Palestina.
Tausyiah
Jum'at, 18 Agustus 2023 - 09:02 WIB
Mengapa para ulama, fikih mutaakhirin lebih bersikap keras untuk melarang lagu-lagu terutama dengan alat-alat musik, daripada ulama fikih masa lalu? Syaikh Yusuf Al-Qardhawi menyebebut beberapa sebab.
Tausyiah
Sabtu, 22 Juli 2023 - 17:07 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Al-Quran Al Karim merupakan mujizat Rasul yang agung termasuk mukjizat yang indah selain juga mujizat yang logis.
Tausyiah
Selasa, 04 Juni 2024 - 14:53 WIB
Islam adalah agama realis, tidak tenggelam dalam dunia khayal dan lamunan. Tetapi Islam berjalan bersama manusia di atas dunia realita dan alam kenyataan, tulis Syaikh Yusuf al-Qardhawi.
Tausyiah
Sabtu, 16 September 2023 - 08:47 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan sejarah tidak pernah mengenal adanya agama atau sistem yang menghargai keberadaan wanita sebagai ibu yang lebih mulia daripada Islam.
Tausyiah
Minggu, 09 Juli 2023 - 05:40 WIB
Umat Islam wajib menjaga dan memerhatikan prinsip-prinsip dasar dalam berinfak. Dia menyebut 4 prinsip dasar tersebut. Salah satunya, keseimbangan antara pemasukan dan pengeluaran.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 16:45 WIB
Ada banyak variasi di kalangan para ulama mengenai doa setelah melaksanakan salat Hajat. Salah satunya yang diajarkan Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani.
Tausyiah
Selasa, 29 Agustus 2023 - 16:45 WIB
Benarkah seseorang bisa kafir hanya karena suatu perkataan yang ia cetuskan melalui lidahnya. Padahal ia mengucapkannya dengan tidak mengerti (bodoh)?
Tausyiah
Rabu, 06 September 2023 - 13:54 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan tertawa dan bersenda gurau itu sesuatu yang diperbolehkan di dalam Islam. Sebagaimana dinyatakan oleh nash-nash qauliyah maupun sikap dan perilaku Rasulullah SAW.
Tausyiah
Senin, 19 Juni 2023 - 15:16 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan Islam mengajak kepada para pemilik harta untuk mengembangkan harta mereka dan menginvestasikannya, sebaliknya melarang mereka tidak memfungsikannya.
Hikmah
Kamis, 02 Juni 2022 - 19:25 WIB
Dua orang tetua mereka tewas dengan kepala luka parah. Di sebelah masing-masing tergeletak sebuah terompah yang masih basah, sementara sebagian anggota perampok terduduk lemas dengan wajah ketakutan.
Tausyiah
Rabu, 16 Desember 2020 - 16:50 WIB
Ia lepas dari segala hal ini, tak berkeadaan atau bermaqam, tak berkehendak melainkan berada di atas ketentuan-Nya, yang kadang menahan, kadang memudahkannya, kadang membuatnya kaya dan kadang membuatnya miskin.